Anda di halaman 1dari 3

LK 1: Lembar Kerja Belajar Mandiri

201699588394_Yetti Octavia Anggarawati


Judul Modul KALKULUS dan TRIGONOMETRI
Judul Kegiatan Belajar (KB) KB. 2 Fungsi, Jenis Fungsi, dan Limit Fungsi

No Butir Refleksi Respon/Jawaban


1

UNGSITROMEdentiasrgomDflAuCPpFvJh
Daftar peta konsep (istilah dan definisi) di
modul ini
KB. 2 Fungsi, Jenis Fungsi, dan Limit Fungsi
a. Fungsi, Jenis Fungsi dan Operasi pada Fungsi
1) Dipunyai himpunan 𝐴 dan 𝐵. Suatu fungsi 𝑓 dari himpunan 𝐴 ke 𝐵
merupakan pasangan terurut 𝑓⊂𝐴×𝐵 sedemikian sehingga
memenuhi:
∀𝑥∈𝐴∃𝑦∈𝐵∋ (𝑥,𝑦) ∈𝑓 dan (𝑥,𝑦) ∈𝑓 dan (𝑥,𝑧) ∈𝑓⇒𝑦 = 𝑧
2) Keterangan :
● simbol huruf A terbalik yaitu ∀ artinya “untuk semua” (for all)
● simbol huruf E terbalik yaitu ∃ artinya “terdapat” (there
exist),
● simbol ∋ artinya “sedemikian sehingga” (such that).
3) Jenis fungsi yang diklasifikasikan menurut sifatnya ada tiga yaitu
(a) fungsi satu-satu (injektif), (b) fungsi pada (surjektif), dan (c)
fungsi bijektif.
4) Jenis fungsi yang diklasifikasikan menurut kemonotonannya ada
dua, yaitu (a) fungsi naik dan (b) fungsi turun
5) Fungsi-fungsi yang tergolong jenis fungsi aljabar di antaranya (a)
fungsi linier, fungsi kuadrat, fungsi kubik, dan seterusnya yang
dikenal sebagai fungsi polinomial, (b) fungsi rasional, (c) fungsi
irrasional
6) Fungsi-fungsi yang tergolong jenis fungsi transenden di antaranya:
(a) fungsi trigonometri, (b) fungsi invers trigonometri (siklometri),
(c) fungsi logaritma asli, (d) fungsi eksponensial, (e) fungsi
hiperboliks
7) jenis fungsi khusus seperti (a) fungsi dengan nilai mutlak
(modulus), (b) fungsi ganjil/genap. (c) fungsi periodik, (d) fungsi
tangga, dan lainnya.
8) Fungsi injektif : Misalkan fungsi 𝑓:𝐴⟶𝐵. Fungsi 𝑓 dikatakan satu-
satu atau injektif (injective) jika untuk setiap dua unsur beda di A
mempunyai peta yang beda

Anda mungkin juga menyukai