Anda di halaman 1dari 11

PROGAM KEGIATAN SENTRA PERSIAPAN TK A

SEMESTER GANJIL TAHUN AJARAN 2022/2023

PAUD MUTIARA ASRI

MINGGU TEMA SUB TEMA KEGIATAN


KE

1 Diri Sendiri Identitas  Mengenal angka 1


dan menebali garis
18-07-2022  Menyebutkan nama diri
sendiri, ayah dan ibu, kakak
dan adik
2 Diri Sendiri Panca Indra  Menghitung anggota tubuh
 Menyebutkan Panca
25-07-2022 Indra beserta fungsinya
(Mata, Hidung, Mulut,
Tangan,
Telinga, Kaki)
3 Diri Sendiri Kesukaanku  Mengenal angka 2 (
menebali dan membilang )
01-08-2022  Menyebutkan makanan
kesukaan
4 Lingkunganku Rumahku  Mengenal ukuran besar
dan kecil dengan media
08-08-2022 gambar
 Menebali dan
mengucapkan huruf a
5 Lingkunganku Keluargaku  Menghitungkan anggota
keluarga
15-08-2022  Menirukan kembali tiga
kata “Aku Anak Pintar”
6 Lingkunganku Sekolahku  Menebali angka 3
dengan media gambar
22-08-2022  Melingkari gambar
yang berjumlah 3 dan 4
7 Lingkunganku Tetanggaku  Menebali huruf “b”
mengenal kata bebek
29-08-2022  Menebali angka 5

8 Kebutuhanku Makanan &  Meneruskan pola


warna
Minuman
05-09-2022 “merah,kuning,hijau”
 Menirukan kata : ”4 Sehat
5 Sempurna”.
9 Kebutuhanku Pakaian  Menghubungkan jumlah
gambar pakaian dengan
12-09-2022 lambang bilangannya ( 1-5
)
 Membuat gambar sendiri
10 Kebutuhanku Kebersihan dan  Mengenal angka 6 (
menebali angka dan
kesehatan
19-09-2022 membilang )
 Menebali huruf “c”
mengenal kata cicak
11 Kebutuhanku Keamanan  Menghitung perabotan
yang ada di dalam sekolah
26-09-2022  Menebali rambu-rambu lalu
lintas
12 Binatang Kehidupan Binatang  Mengenal angka 7 (
menebali, membilang dengan
03-10-2022 gambar )
 Menyebutkan 5 binatang darat
13 Binatang Kegunaan dan  Menyebutkan manfaat
dari hewan sapi
Manfaat
10-10-2022  Menebali huruf “d”
mengenal kata dasi
14 Binatang Bahaya Binatang  Menyebutkan bahaya binatang
buas
17-10-2022  Mengenal angka 8 (
menebali garis dan
membilang )
15 Tanaman Macam-macam  Membaca buku bergambar
tanaman  Mengenal angka 9 (
24-10-2022 menebali garis dan
membilang )
16 Tanaman Cara Menanam  Menanam biji kacang hijau
Tanaman  Menebali angka 10
31-10-2022  Menebali huruf “e”
mengenal kata elang
17 Tanaman Fungsi Tanaman  Mengurutkan angka 1-10
 Menyebutkan 10 jenis buah
07-11-2022
PROGAM KEGIATAN SENTRA PEMBANGUNAN TK A
SEMESTER GANJIL TAHUN AJARAN 2022/2023
PAUD MUTIARA ASRI

MINGGU TEMA SUB TEMA KEGIATAN


KE

1 Diri Sendiri Identitas  Mengelompokkan Gambar


Laki-Laki dan Perempuan
20-07-2022  Bermain Balok

2 Diri Sendiri Panca Indra  Mengurutkan bentuk geometri


mulai dari yang kecil ke yang
27-07-2022 besar menggunakan balok
 Menyusun Puzzle
Gambar Panca Indra
3 Diri Sendiri Kesukaanku  Bermain lego
 Menempel Bentuk Geometri
03-08-2022 Menjadi Mainan Kesukaan
Dari Kertas Origami
4 Lingkunganku Rumahku  Menyusun balok menjadi
rumah
10-08-2022  Bermain puzzle
 Mengelompokkan bentuk
gambar geometri dengan
benda 3 dimensi dengan
bentuk geometri lingkaran
5 Lingkunganku Keluargaku  Membuat bentuk-bentuk
geometri dari hasil lipatan
17-08-2022 kertas lipat
 Bermain puzzle
6 Lingkunganku Sekolahku  Memasang bentuk geometri
dengan benda 3 dimensi
24-08-2022 yang bentuknya sama

7 Lingkunganku Tetanggaku  Membuat bangunan kamar


mandi dengan media
31-08-2022 balok
 Bertepuk tangan dengan pola
8 Kebutuhanku Makanan &  Bergerak bebas mengikuti
musik yang didengar
Minuman
07-09-2022

9 Kebutuhanku Pakaian  Memakai kaos kaki sendiri


 Menciptakan tiga bentuk
kepingan geometri
14-09-2022

10 Kebutuhanku Kebersihan dan  Menyusun dan membuat


bangunan minimal 12 balok
kesehatan
21-09-2022  Menciptakan 3 bentuk
bangunan dari balok
11 Kebutuhanku Keamanan  Bermain puzzle
 Membuat benteng dari balok
28-09-2022

12 Binatang Kehidupan Binatang  Bermain puzzle gambar


binatang
05-10-2022  Bermain balok membentuk
kolam ikan
13 Binatang Kegunaan dan  Bermain balok
 Bermain peran menjadi
Manfaat
12-10-2022 penjual unggas (burung,
ayam, bebek) dengan
menirukan
suaranya
1 Binatang Bahaya Binatang  Melanjutkan pola gambar ular
 Bercerita tentang
19-10-2022 binatang gajah

15 Tanaman Macam-macam  Menyusun balok membentuk


pohon
tanaman
26-10-2022  Menyusun bentuk lingkaran
menjadi bentuk bunga
1 Tanaman Cara Menanam  Menyusun puzzle
gambar sayuran
Tanaman
02-11-2022  Mengekspresikan gerakan
badan dengan irama
17 Tanaman Fungsi Tanaman  Bermain lego dan balok
membentuk petak-petak
09-11-2022
PROGAM KEGIATAN SENTRA IMTAQ TK A
SEMESTER GANJIL TAHUN AJARAN 2022/2023
PAUD MUTIARA ASRI

MINGGU TEMA SUB TEMA KEGIATAN


KE

1 Diri Sendiri Identitas  Pembiasaan wudlu,sholat Dluha


 Melafalkan QS.Al-fatihah, An-
22-07-2022 Naas, Al-Falaq, Al-Ikhlas, Al-
Lahab
 Mengenal Huruf Hijaiyah (Alif)
2 Diri Sendiri Panca Indra  Melafalkan Q.S Al-Fatihah
ayat 1-3
29-07-2022  Menghafal syahadat

3 Diri Sendiri Kesukaan  Pembiasaan wudlu,sholat Dluha


 Melafalkan QS.Al-fatihah ayat
05-08-2022 4-7
 Melafalkan bacaan sholat Do’a
sujud
 Mewarnai kaligrafi lafadz Allah
4 Lingkunganku Rumahku  Pembiasaan wudlu,adzan,
iqomah,sholat Dluha
12-08-2022  Mendengarkan cerita masa
kecil Nabi Muhammad SAW
 Meneladani sifat rajin
5 Lingkunganku Keluargaku  Pembiasaan wudlu,adzan-
iqomah,sholat Dluha
19-08-2022  Menghafal bacaan shalat
takbiratul ikhram dan ruku’
6 Lingkunganku Sekolahku  Pembiasaan wudlu,adzan-
iqomah,sholat Dluha
26-08-2022  Menghafal Q.S Al fatihah
ayat 1-7
 Menghafal kalimat thoyyibah
(tasbih dan tahmid)
7 Lingkunganku Tetanggaku  Pembiasaan wudlu,adzan-
iqomah,sholat Dluha
02-09-2022  Menghafal kalimat thoyyibah
(tahlil dan istighfar)
 Mewarnai kaligrafi
“Muhammad”
8 Kebutuhanku Makanan &  Pembiasaan wudlu,adzan-
iqomah,sholat Dluha
Minuman
09-09-2022  Menghafal Q.S An-Nas ayat 1-
3
9 Kebutuhanku Pakaian  Pembiasaan wudlu,adzan-
iqomah,sholat Dluha
16-09-2022  Menghafal al an nas ayat 4-6
 Mengenal 5 nama malaikat
10 Kebutuhanku Kebersihan &  Pembiasaan wudlu,adzan-
iqomah,sholat Dluha
Kesehatan
23-09-2022  Menghafal al-ikhlas 1-4

11 Kebutuhanku Keamanan  Pembiasaan wudlu,adzan-


iqomah,sholat Dluha
30-09-2022  Menghafal QS Al falaq ayat 1-
3
 Mengaji
12 Binatang Kehidupan Binatang  Pembiasaan wudlu,adzan-
iqomah,sholat Dluha
07-10-2022  Menirukan adzan

13 Binatang Kegunaan &  Pembiasaan wudlu,adzan-


iqomah,sholat Dluha
Manfaat
14-10-2022  MenghafalQS Al Falaq ayat 4-
5
 Menghafal asma’ul husna 1-5
14 Binatang Bahaya Binatang  Pembiasaan wudlu,adzan-
iqomah,sholat Dluha
21-10-2022  Menirukan lafadz iqomah

15 Tanaman Macam-Macam  Pembiasaan wudlu,adzan-


iqomah,sholat Dluha
Tanaman
28-10-2022  Meneladani sifat ta’at pada
Allah dan orang tua
16 Tanaman Cara Menanam  Pembiasaan wudlu,adzan-
iqomah,sholat Dluha
Tanaman
04-11-2022  Evaluasi QS An-Nas
 Mengenal kitab suci Al-Qur’an
17 Tanaman Fungsi Tanaman  Pembiasaan wudlu,adzan-
iqomah,sholat Dluha
18-11-2022  Menghafal 1-10
Asma’ul Husna
PROGAM KEGIATAN SENTRA BERMAIN PERAN TK
A SEMESTER GANJIL TAHUN AJARAN 2022/2023
PAUD MUTIARA ASRI

MINGGU TEMA SUB TEMA KEGIATAN


KE

1 Diri Sendiri Identitas  Bermain Peran Perkenalan


(Menyebutkan Nama Panjang,
Nama Panggilan, Agama,
Alamat, Jenis Kelamin)
21-07-2022  Mengenal Tempat Beribadah
Agama Islam
2 Diri Sendiri Panca Indra  Menyanyikan lagu anggota
tubuh dan kegunannya
28-07-2022

3 Diri Sendiri Kesukaan  Bermain Benda Kesukaan


 Mengenal nama-nama hari
04-08-2022 dan bulan

4 Lingkunganku Rumahku  Menceritakan kegiatan dirumah

11-08-2022

5 Lingkunganku Keluargaku  Betepuk dengan pola


 Menyanyikan lagu satu’ aku
18-08-2022 sayang ibu
 Mengenal suara teman
6 Lingkunganku Sekolahku  Bermain permainan di depan
 Bermain peran menjadi guru
25-08-2022 dan murid

7 Lingkunganku Tetanggaku  Bermain peran tetangga-


tetanggaan
01-09-2022

8 Kebutuhanku Makanan &  Praktek mencuci tangan


minuman  Bermain lego membuat
08-09-2022 berbagai bentuk tempat makan
09 Kebutuhanku Pakaian  Praktek memakai baju sendiri
 Bermain peran dengan
15-08-2022 mengenakan seragam
profesi
10 Kebutuhanku Kebersihan dan  Bermain Peran bersih-bersih
kelas
kesehatan
22-09-2022

11 Kebutuhanku Keamanan  Bermain polisi-polisian

29-09-2022

12 Binatang Kehidupan Binatang  Bermain balok membentuk


gambar kandang binatang
06-10-2022  Menirukan jalan pinguin

13 Binatang Kegunaan dan  Bermain peran menjadi penjual


unggas (burung, ayam, bebek)
Manfaat
13-10-2022

14 Binatang Bahaya Binatang  Bercerita tentang hewan


harimau
20-10-2022

15 Tanaman Macam-macam  Menyebutkan tanaman-


tanaman disekitar sekolah
tanaman
27-10-2022

16 Tanaman Cara Menanam  Mengekspresikan gerakan


badan dengan irama
Tanaman
03-11-2022

17 Tanaman Fungsi Tanaman  Menari mengikuti musik

10-11-2022
PROGAM KEGIATAN SENTRA ALAM DAN SENI TK A
SEMESTER GANJIL TAHUN AJARAN 2022/2023
PAUD MUTIARA ASRI

MINGGU TEMA SUB TEMA KEGIATAN


KE

1 Diri Sendiri Identitas  Menempel Foto Keluarga (Diri


Sendiri, Ayah, Ibu)
19-07-2022  Mewarnai Sesuai Jenis
Kelamin (Laki-laki,
Perempuan)
2 Diri Sendiri Panca Indra  Mengenal kasar dan halus
dengan cara meraba tangan
26-07-2022 ( kapas dan sikat baju )
 Mencampurkan air dengan
gula, air dengan garam
3 Diri Sendiri Kesukaanku  Menggambar bebas bentuk dasar
lingkaran, segitiga, segiempat
02-08-2022  Melipat Kertas Menjadi Bentuk
Kipas
4 Lingkunganku Rumahku  Mewarnai gambar rumah
dengan crayon
09-08-2022  Menggambar rumah dengan
lengkap
5 Lingkunganku Keluargaku  Kolase gambar rambut
dengan daun kering
16-08-2022  Membedakan suara ayah dan
ibu dengan media suara
6 Lingkunganku Sekolahku  Bermain plastisin dengan
membentuk bangunan sekolah
23-08-2022  Mewarnai gambar sekolah
dengan crayon
7 Lingkunganku Tetanggaku  Bermain air : “Menuang Air dari
botol ke gelas”
30-08-2022  Mewarnai gambar dengan crayon

8 Kebutuhanku Makanan &  Mencampur 2 warna


Minuman  Mewarnai gambar dengan crayon
06-09-2022

9 Kebutuhanku Pakaian  Mewarnai gambar baju dan celana

13-09-2022

10 Kebutuhanku Kebersihan dan  Kolase gambar orang


bersih- bersih
kesehatan
20-09-2022  Mewarnai gambar sederhana
11 Binatang Keamanan  Menjiplak tangan dengan cat air

27-09-2022

12 Binatang Kehidupan Binatang  Bermain plastisin membentuk


binatang
04-10-2022  Mewarna hewan ikan

13 Binatang Kegunaan dan  Mencoba menceritakan tentang


apa yang terjadi jika warna merah
Manfaat
11-10-2022 dan kuning dicampur

14 Binatang Bahaya Binatang  Mewarnai binatang harimau

18-10-2022

15 Tanaman Macam-Macam  Mewarnai gambar jahe


 Finger gambar matahari dengan
Tanaman
25-10-2022 tinta

16 Tanaman Cara Menanam  Menanam biji-bijian


Tanaman  Melukis buah cherry dengan
01-11-2022 cat air

17 Tanaman Fungsi Tanaman  Mewarnai sayur wortel


 Membuat topi dari daun
08-11-2022

Anda mungkin juga menyukai