Anda di halaman 1dari 3

 

Anak-anak Yakub:

1. Dari Lea: Ruben, Simeon, Lewi, Yehuda, Isakhar, dan Zebulon


2. Dari Bilha (gadis pemberian Rahel): Dan dan Naftali
3. Dari Zilpha (gadis pemberian Lea): Gad dan Asyer
4. Dari Rahel: Yusuf dan Benyamin
5. Anak-anak Yakub secara berurutan: Ruben, Simeon, Lewi, Yehuda, Dan, Naftali,
Gad, Asyer, Isakhar, Zebulon, Yusuf dan Benyamin.
Ke 10 Tulah:

1. Air menjadi darah


2. Katak
3. Nyamuk
4. Lalat pikat
5. Penyakit sambar pada ternah
6. Barah
7. Hujan es
8. Belalang
9. Gelap gulita
10. Anak sulung mati

Urutan penciptaan:

1. Hari pertama, Allah menciptakan langit dan bumi, gelap dan terang dari matahari atau
lainnya, dan memisahkan gelap dan terang dimana terang merupakan kebaikan
2. Hari kedua, Allah mencipatkan langit dan cakrawalanya dengan memisahka air diatas dan
dibawah bumi
3. Hari ketiga, Allah membuat daratan, lautan lalu memisahkannya serta menciptakan
tumbuhan berbiji
4. Hari keempat, Allah membuat matahari dan bulan sebagai pembeda gelap dan terang serta
benda langit lain
5. Hari kelima, Allah menciptakan jenis binatang di darat, laut dan udara agar berkembang
6. Hari keenam, Allah menciptakan manusia yang berkuasa atas hewan - hewan

Ketujuh perkataan tersebut adalah:

1. Lukas 23:34 “Ya Bapa, ampunilah mereka, sebab mereka tidak tahu apa yang mereka
perbuat.”
2. Lukas 23:43 “Sesungguhnya hari ini juga engkau akan ada bersama-sama dengan Aku
di dalam Firdaus.”
3. Yohanes 19:26-27 “Ibu, inilah anakmu!” – “Inilah ibumu!”
4. Matius 27:46 & Markus 15:34 “Eli, Eli, lama sabaktani. Artinya Allah-Ku, Allah-Ku,
mengapa Engkau meninggalkan Aku?”
5. Yohanes 19:28 “Aku haus!”
6. Yohanes 19:30 “Sudah selesai.”
7. Lukas 23:46 “Ya Bapa, ke dalam tangan-Mu Kuserahkan nyawa-Ku.”

Nama-nama 12 murid tuhan Yesus adalah


1. Simon pertus
2. Andreas
3. Yakobus anak zebedeus
4. Yakobus anak alfeus
5. Yohanes
6. Matius
7. Filipus
8. Bartolomeus
9. Thomas
10. Tadeus
11. Simon orang zelot
12. Yudas iskariot

Kesepuluh Firman

1. Jangan ada padamu allah lain di hadapan-Ku.

2. Jangan membuat bagimu patung yang menyerupai apapun yang ada di langit
di atas, atau yang ada di bumi di bawah, atau yang ada di dalam air di bawah
bumi.

3. Jangan menyebut nama TUHAN, Allahmu, dengan sembarangan, sebab


TUHAN akan memandang bersalah orang yang menyebut nama-Nya dengan
sembarangan.

4. Ingatlah dan kuduskanlah hari Sabat:


enam hari lamanya engkau akan bekerja dan melakukan segala pekerjaanmu,
tetapi hari ketujuh adalah hari Sabat TUHAN, Allahmu; maka jangan
melakukan sesuatu pekerjaan, engkau atau anakmu laki-laki, atau anakmu
perempuan, atau hambamu laki-laki, atau hambamu perempuan, atau
hewanmu atau orang asing yang di tempat kediamanmu.
Sebab enam hari lamanya TUHAN menjadikan langit dan bumi, laut dan
segala isinya, dan Ia berhenti pada hari ketujuh; itulah sebabnya TUHAN
memberkati hari Sabat dan menguduskannya.

5. Hormatilah ayahmu dan ibumu, supaya lanjut umurmu di tanah yang diberikan
TUHAN, Allahmu, kepadamu.

6. Jangan membunuh.

7. Jangan berzinah.

8. Jangan mencuri.
9. Jangan mengucapkan saksi dusta tentang sesamamu

10. Jangan mengingini rumah sesamamu; jangan mengingini isterinya, atau


hambanya laki-laki, atau hambanya perempuan, atau lembunya atau
keledainya, atau apapun yang dipunyai sesamamu.

Nama –nama minggu sengsara Tuhan Yesus

1. Esto Mihi ( jadilah bagiku)


2. Invocabit ( bilaia berseru
3. Reminiscere ( ingatlah Tuhan segala rahmatmu
4. Oculi ( mataku tetap terarah kepada Tuhan)
5. Laetare ( bersukacitalah)
6. Judika ( berilah keadilan)
7. Palma ( hari palm)

Anda mungkin juga menyukai