Anda di halaman 1dari 1

PELEPASAN GELANG IDENTITAS DAN GELANG PENANDA PADA

PASIEN MENINGGAL

No.Dokumen No.Revisi: Halaman


01 1/1

Ditetapkan:
Direktur RSUD Kab. Buleleng
STANDAR
PROSEDUR Tanggal Terbit
OPERASIONAL 03 Januari 2022
dr. PUTU ARYA NUGRAHA, Sp.PD
NIP. 19750601 200212 1 009
Tata cara pelepasan gelang pada jenazah atau bagian tubuh jenazah saat
PENGERTIAN akan di bawa pulang oleh keluarga atau pihak yg berwenang terhadapnya

1.Sebagai acuan pelepasan gelang identitas dan gelang penanda pada jenazah.
2.Memastikan kecocokan identitas jenazah dan keluarga secara akurat
TUJUAN
3.Meningkatnya ketepatan pemberian pelayanan kepada pengguna layanan
rumah sakit
4.Agar jenazah diterima oleh keluarga atau pihak yang berwenang
daripadanya agar tidak terjadi kesalahan pengambilan jenazah.
SK Direktur Nomor 445/184.659/2018 tentang Panduan Sasaran
KEBIJAKAN
Keselamatan Pasien Pada Rumah Sakit Umum Daerah Kabupaten Buleleng

1. Lakukan identifikasi keluarga jenazah secara verbal dengan cara


memberi pertanyaan terbuka ” Bapak/ Ibu keluarganya siapa?”
2. Lakukan verifikasi identitas jenazah dengan mencocokkan antara gelang
identitas dengan tanda pengenal resmi seperti KTP,KK,SIM,Kartu
PROSEDUR
mahasiswa/siswi,Akte kelahiran, dan surat keterangan ada hubungan
keluarga dari pejabat berwenang( jika ada kecocokan)
3. Gunakan sarung tangan sebelum pegang jenazah
4. Lepaskan gelang identitas dan gelang penanda sesaat jenasah akan
dibawa pulang saat akan dimandikan
5. Untuk jenazah wanita tanyakan apakah mempunyai bayi di ruang
perawatan bila ada berikan gelang identitas ibu kepada keluarga sebagai
salah satu syarat untuk mengambil bayi
6. Buanglah gelang pada sampah infeksius
7. Cuci tangan setelah melakukan tindakan
1. Instalasi Rawat Inap
2. Instalasi Rawat Jalan
3. Instalasi Gawat Darurat
UNIT TERKAIT 4. Instalasi Bedah Sentral
5. Instalasi Pemulasaran Jenazah

Anda mungkin juga menyukai