Anda di halaman 1dari 1

EVALUASI KEPATUHAN FORMULARIUM RUMAH SAKIT

No Dokumen No.Revisi Halaman

001/SPO/RSIAA-PKPO/VII/2022 00 1/1
RSIA ANUGRAH

Tanggal Terbit Ditetapkan,


Direktur RSIA ANUGRAH
STANDAR 01 Juli 2022
PROSEDUR
OPERASIONAL
(SPO)

dr. Hilmi K. Riskawa, Sp.A, M.kes


Evaluasi Kesesuaian Peresepan dengan Formularium adalah Serangkaian
Pengertian proses untuk menghitung prosentase kesesuaian dengan resep dengan
formularium
Untuk mengetahui kesesuaian peresepan obat dengan persediaan obat
Tujuan
yang ada di instansi farmasi
1. Peraturan Direktur RSIA Anugrah Nomor 002/Kep/DIR/RSIAA/VII/2022
Tentang Pemberlakuan Buku Formularium RSIA Anugrah Direktur RSIA
Anugrah
Kebijakan
2. Peraturan Direktur RSIA Anugrah Nomor : 001/Kep/DIR/RSIAA/VII/2022
Tentang Kebijakan Pembentukan Panitia Farmasi dan Terapi di RSIA
Anugrah
1. Petugas Farmasi mensosialisasikan kepada Petugas Medis tentang isi
Formularium
2. Petugas Farmasi mengumpulkan data resep dan pengadaan obat
selama 3 bulan terakhir
3. Petugas Farmasi merekap data resep dan data pengadaan obat selama
3 bulan terakhir
4. Petugas Farmasi menghitung %kepatuhan formularium berdasarkan
aspek penggunaan dengan rumus:
Prosedur Jumlah Item Obat yang diresepkan sesuai Formularium
x 100%
Jumlah Total Item Obat yang diresepkan
5. Petugas Farmasi menghitung %kepatuhan formularium berdasarkan
aspek pengadaan dengan rumus:
Jumlah Jenis Item Obat yang diadakan sesuai Formularium
x 100%
Jumlah Total Jenis Item Obat yang diadakan
6. Petugas Farmasi melaporkan hasil evaluasi kepatuhan formularium
kepada Panitia Farmasi dan Terapi

1. Instalasi Farmasi
Unit Terkait
2. Panitia Farmasi dan Terapi

Anda mungkin juga menyukai