Anda di halaman 1dari 10

Kode Soal : KARTU SOAL

UJIAN TENGAH SEMESTER GANJIL


TAHUN 2019/2020

Palembang, September 2019

Komp. Keahlian : XI TKR Penyusun :H. Zulfiardi, S.Pd ttd.................


Mapel : PSPTKR
Bentuk Soal : Essay Penelaah : .................. ………….… ttd................
Tahun Pelajaran : 2019-2020 Diterima ditolak

Kompetensi Dasar : Buku Sumber: Proses Kognitif: Tingkat Kesukaran:


Fakta Sangat Mudah
Menerapkan cara perawatan Modul Toyota Penerapan Mudah
kopling Astra Motor Interpretasi Sedang
Pemecahan Masalah Sukar
Penalaran
Rumusan Butir Soal:

Uraikan cara pengecekean release bearing pada sistem kopling!

Kemampuan Yang Diujikan:


Menentukan cara
pengecekan release bearing

Materi Pokok:
Perawatan Sistem Kopling

Indikator Soal:
Nomor Soal 1
siswa dapat menentukan Kunci Jawaban Dalam kondisi ditekan release bearing harus dapat berputar
perawatan sistem kopling dengan halus, bila tidak maka harus diganti. Kerusakan
release bearing dapat membuat bunyi berisik saat pedal
kopling diinjak dan keausan pada ujung pegas diafragma.
Selain itu juga dapat mematahkan sirip dari pegas diafragma.
Kode Soal : KARTU SOAL
UJIAN TENGAH SEMESTER GANJIL
TAHUN 2019/2020

Palembang, September 2019

Komp. Keahlian : XI TKR Penyusun : H. Zulfiardi, S.Pd ttd.................


Mapel : PSPTKR
Bentuk Soal : Essay Penelaah : .................. ………….… ttd................
Tahun Pelajaran : 2019-2020 Diterima ditolak

Kompetensi Dasar : Buku Sumber: Proses Kognitif: Tingkat Kesukaran:


Fakta Sangat Mudah
Menerapkan cara perawatan Modul Toyota Penerapan Mudah
kopling Astra Motor Interpretasi Sedang
Pemecahan Masalah Sukar
Penalaran
Rumusan Butir Soal:

uraikan ukuran standar ketebalan kanvas kopling!

Kemampuan Yang Diujikan:


Menguraikan ketebalan
standar kanvas kopling

Materi Pokok:
perawatan Sistem Kopling

Indikator Soal:
Nomor Soal 2
siswa dapat menguraikan Kunci Jawaban
ukuran standar kanvas 0.3 mm (0.012 in.)
kopling
Kode Soal : KARTU SOAL
UJIAN TENGAH SEMESTER GANJIL
TAHUN 2019/2020

Palembang, September 2019

Komp. Keahlian : XI TKR Penyusun : H. Zulfiardi, S.Pd ttd.................


Mapel : PSPTKR
Bentuk Soal : Essay Penelaah : .................. ………. ttd................
Tahun Pelajaran : 2019-2020 Diterima ditolak

Kompetensi Dasar : Buku Sumber: Proses Kognitif: Tingkat Kesukaran:


Fakta Sangat Mudah
Mendiagnosis kerusakan Modul Toyota Penerapan Mudah
transmisi manual Astra Motor Interpretasi Sedang
Pemecahan Masalah Sukar
Penalaran
Rumusan Butir Soal:

Tuliskan cara penyetelan gerak bebas (Free Play) pedal kopling!

Kemampuan Yang Diujikan:


Menentukan cara penyetelan
gerak bebas pedal kopling

Materi Pokok:
Perawatan Sistem Kopling

Indikator Soal:
Nomor Soal 3
siswa dapat menentukan Kunci Jawaban 1. Siapkan kunci ring 14
cara penyetelan gerak bebas 2. setel free play kebalikkan dari mengatur ketinggian
pedal kopling kopling, karena posisi bautnya menghadap ke bagian
belakang mobil, sedangkan pada ujung kabel kopling
bagian bawah menghadap ke depan mobil (si pengatur
menghadap ke bagian belakang mobil).
3. Putar searah jarum jam (maka pedal kopling akan turun
atau menjadi lebih rendah akibat bagian pangkal pedal
ditekan oleh ujung baut tersebut yang diputar ke arah
kanan (serah jarum jam/dikencangkan).
4. Putar berlawanan arah jarum jam, maka tekanan ujung
baut pada pedal akan berkurang dan pedal akan
meninggi.
5. Atur ketinggian sesuai dengan buku manual (manual
book) kendaraan anda (1,5-2,5 cm/15-25 mm).

Kode Soal : KARTU SOAL


UJIAN TENGAH SEMESTER GANJIL
TAHUN 2019/2020

Palembang, September 2019

Komp. Keahlian : XI TKR Penyusun : H. Zulfiardi, S.Pd ttd.................


Mapel : PSPTKR
Bentuk Soal : Essay Penelaah : .................. ………….… ttd................
Tahun Pelajaran : 2019-2020 Diterima ditolak

Kompetensi Dasar : Buku Sumber: Proses Kognitif: Tingkat Kesukaran:


Fakta Sangat Mudah
Menerapkan cara perawatan Modul Toyota Penerapan Mudah
transmisi manual Astra Motor Interpretasi Sedang
Pemecahan Masalah Sukar
Penalaran
Rumusan Butir Soal:

Uraikan cara penggantian minyak pelumas transmisi manual!

Kemampuan Yang Diujikan:


Menentukan cara perawatan
transmisi manual

Materi Pokok:
prosedur perawatan transmisi
manual
Indikator Soal:
Siswa dapat menentukan Nomor Soal 4
prosedur perawatan transmisi Kunci Jawaban1. 1. periksa kadar oli transmisi
manual 2. 2. parkirkan kendaraan di tempat yang datar
3. 3. dongkrak mobil, tambahkan jack stand atau gunakan car
lift
4. 4. siapkan baki untuk wadah oli keluar
5. 5. buka plug pembuatan oli tranmisi
6. 6. masukan oli transmisi setelah pengurasan selesai
7. 7. tutup kembali plug transmisi
8. 8. dongkrak kembali mobil dan lepas jack stand untuk
menurunkan mobil
9. Panaskan engine mobil

Kode Soal : KARTU SOAL


UJIAN TENGAH SEMESTER GANJIL
TAHUN 2019/2020

Palembang, September 2019

Komp. Keahlian : XI TKR Penyusun : H. Zulfiardi, S.Pd ttd.................


Mapel : PSPTKR
Bentuk Soal : Essay Penelaah : .................. ………….… ttd................
Tahun Pelajaran : 2019-2020 Diterima ditolak
Kompetensi Dasar : Buku Sumber: Proses Kognitif: Tingkat Kesukaran:
Fakta Sangat Mudah
Memperbaiki transmisi Modul Toyota Penerapan Mudah
manual Astra Motor Interpretasi Sedang
Pemecahan Masalah Sukar
Penalaran

Rumusan Butir Soal :

Jika pada mobil susah memindahkan gear, misalkan dari posisi Netral (N) ke
posisi gear 1.Sebutkan kerusakan yang terjadi pada sistem transmisi manual
tersebut!

Kemampuan Yang Diujikan:

Menentukan kerusakan yang


terjadi pada tranmisi manual

Materi Pokok:

prosedur pengecekan dan


perbaikan tranmisi manual

Indikator Soal:
siswa dapat menentukan Nomor Soal 5
kerusakan pada transmisi Kunci Jawaban Penyebab awal dikarenakan masalah yang terjadi pada
manual penghubung tuas dan withdrawl lever

Kode Soal : KARTU SOAL


UJIAN TENGAH SEMESTER GANJIL
TAHUN 2019/2020

Palembang, September 2019

Komp. Keahlian : XI TKR Penyusun : H. Zulfiardi, S.Pd ttd.................


Mapel : PSPTKR
Bentuk Soal : Essay Penelaah : .................. ………….… ttd................
Tahun Pelajaran : 2019-2020 Diterima ditolak

Kompetensi Dasar : Buku Sumber: Proses Kognitif: Tingkat Kesukaran:


Fakta Sangat Mudah
Memperbaiki Transmisi Modul Toyota Penerapan Mudah
Manual Astra Motor Interpretasi Sedang
Pemecahan Masalah Sukar
Penalaran
Rumusan Butir Soal:

Jika mobil telat dalam penggantian oli transmisi, apakah yang akan
terjadi pada sistem transmisi manual serta berapa kadar kekentalan
oli transmisi manual Toyota Avanza ?

Kemampuan Yang Diujikan:

Menentukan kerusakan pada


transmisi manual

Materi Pokok:
Service berkala transmisi
manual
Indikator Soal:
siswa dapat melaksanakan Nomor Soal 6
service berkala transmisi Kunci Jawaban
manual jika mobil telat dalam penggantian oli transmisi, maka
transmisi saat perpidahan speed akan terasa keras aatau
sebagainya.
Kadar Viskositas/kekentalan : SAE 80W90

Kode Soal : KARTU SOAL


UJIAN TENGAH SEMESTER GANJIL
TAHUN 2019/2020

Palembang, September 2019

Komp. Keahlian : XI TKR Penyusun : H. Zulfiardi, S.Pd ttd.................


Mapel : PSPTKR
Bentuk Soal : Essay Penelaah : .................. ………….… ttd................
Tahun Pelajaran : 2019-2020 Diterima ditolak

Kompetensi Dasar : Buku Sumber: Proses Kognitif: Tingkat Kesukaran:


Fakta Sangat Mudah
Menerapkan cara perawatan Modul Toyota Penerapan Mudah
poros propeller Astra Motor Interpretasi Sedang
Pemecahan Masalah Sukar
Penalaran
Rumusan Butir Soal:

Kerusakan yang terjadi pada propeller shaft dapat dilihat dari……

Kemampuan Yang Diujikan:

menentukan cara perawatan


poros propeller

Materi Pokok:
Perawatan Poros Propeller

Indikator Soal:
siswa dapat melakukan Nomor Soal 7
perawatan poros propeller Kunci Jawaban Jika kendaraan sulit belok pada sistem Rear
Wheel Aligment (penggerak roda belakang),
kerusakan yang terjadi pada sistem pemidah
tenaga

Kode Soal : KARTU SOAL


UJIAN TENGAH SEMESTER GANJIL
TAHUN 2019/2020

Palembang, September 2019

Komp. Keahlian : XI TKR Penyusun : H. Zulfiardi, S.Pd ttd.................


Mapel : PSPTKR
Bentuk Soal : Essay Penelaah : .................. ………….… ttd................
Tahun Pelajaran : 2019-2020 Diterima ditolak

Kompetensi Dasar : Buku Sumber: Proses Kognitif: Tingkat Kesukaran:


Fakta Sangat Mudah
Merawat poros propeller Modul Toyota Penerapan Mudah
Astra Motor Interpretasi Sedang
Pemecahan Masalah Sukar
Penalaran
Rumusan Butir Soal:

Jika Universal Joint (U-Joint) terjadi kerusakan, salah satu cirri yang terjadi
adalah………

Kemampuan Yang Diujikan:


Menentukan cara merawat
poros propeller

Materi Pokok:
Perawatan poros propeller

Indikator Soal:
siswa dapat merawat poros Nomor Soal 8
propeller Kunci Jawaban saat menggeser perseneling terdengar bunyi keras
pada propeller shaft

Kode Soal : KARTU SOAL


UJIAN TENGAH SEMESTER GANJIL
TAHUN 2019/2020

Palembang, September 2019

Komp. Keahlian : XI TKR Penyusun : H. Zulfiardi, S.Pd ttd.................


Mapel : PSPTKR
Bentuk Soal : Essay Penelaah : .................. ………….… ttd................
Tahun Pelajaran : 2019-2020 Diterima ditolak

Kompetensi Dasar : Buku Sumber: Proses Kognitif: Tingkat Kesukaran:


Fakta Sangat Mudah
Menerapkan cara perawatan Modul Toyota Penerapan Mudah
Differential Astra Motor Interpretasi Sedang
Pemecahan Masalah Sukar
Penalaran
Rumusan Butir Soal:

Kebocoran oli Differential dapat terjadi jika………….

Kemampuan Yang Diujikan:

Menentukan perawatan
differential

Indikator Soal:
Nomor Soal 9
siswa dapat merawat Kunci Jawaban a. baut tap oli differential rusak
differential b. packing garden rusak
c. seal pinion mengalami kerusakan

Kode Soal : KARTU SOAL


UJIAN TENGAH SEMESTER GANJIL
TAHUN 2019/2020

Palembang, September 2019

Komp. Keahlian : XI TKR Penyusun : H. Zulfiardi, S.Pd ttd.................


Mapel : PSPTKR
Bentuk Soal : Essay Penelaah : .................. ………….… ttd................
Tahun Pelajaran : 2019-2020 Diterima ditolak

Kompetensi Dasar : Buku Sumber: Proses Kognitif: Tingkat Kesukaran:


Fakta Sangat Mudah
Merawat berkala diferential Modul Toyota Penerapan Mudah
Astra Motor Interpretasi Sedang
Pemecahan Masalah Sukar
Penalaran
Rumusan Butir Soal:

Kerusakan pada salah satu atau telah terjadi keausan pada bearing differential,
maka yang terjadi pada differential adalah………….

Kemampuan Yang Diujikan:


menentukan prosedur
perawatan berkala differential

Materi Pokok:
Prosedur perawatan
Differential
Indikator Soal:
siswa dapat merawat berkala Nomor Soal 10
differential Kunci Jawaban
jika differential case terasa bergetar saat akselerasi

Anda mungkin juga menyukai