Anda di halaman 1dari 2

MOB DEMOB

1. TUJUAN
Prosedur ini bertujuan untuk memberikan pedoman standar informasi dan
sistem mengenai mobilisasi unit ……………………. di semua project/site.

2. RUANG LINGKUP
Prosedur ini memberikan panduan dan petunjuk tentang sistem mobilisasi
unit ……………………..

3. ACUAN
3.1. Undang-Undang No 1 tahun 1970, tentang Keselamatan dan
kesehatan kerja.
3.2. Keputusan Menteri Tenaga Kerja R.I. No. 05/MEM/1996 tentang
Sistem Manajemen Keselamatan & Kesehatan Kerja
3.3. Requirement CSMS

4. DEFINISI
4.1 Mobilisasi unit adalah kegiatan memindahkan unit dari lokasi satu
kelokasi yang lain
4.2 Unit yaitu unit perlatan yang di gunakan …………………………...

5 TANGGUNG
JAWAB
5.1 Mobilisasi Unit dan Demobilisasi Unit
5.1.1 Logistic Supervisor
a. Pastikan bahwa perlengkapan mobdemob yang diperlukan
telah tersedia dan layak untuk dipergunakan.
b. Buat JSA sebelum melakukan pengangkatan dan penurunanya
c. Adakan tool box meeting sebelum memulai
pengangkatan,bacakan JSA agar semua orang tahu bahaya yang
akan terjadi
d. Mintalah permit/izin kepada yang berwenang daerah yang akan
dilalui termasuk dari kepolisian.
e. Melakukan inspection Kendaaran dan Peralatan serta unit yang
akan Mob Demob

5,1.2 Supervisor on Site


a. Membuat JSA dan Risk Assessment MobDemob
b. Pastikan semua orang yang terlibat dalam pekerjaan tersebut
sudah mengerti bahaya yang dapat terjadi.
c. Lakukan sesuai dengan SOP
d. Supervisior melakukan pengawalan dan signal man selama
perjalanan e. Jika ada yang melihat kondisi yang dapat
membahayakan STOP langsung dan bicarakan apa
masalahnya, dan jangan memulai lagi sebelum masalahnya
teratasi.

f. Apa bila kondisi kurang baik , jangan dilanjutkan pekerjaan


tersebut
g. Melalakukan dokumentasi unit secara baik, sebelum demob dan
pada penurunan unit

5,1.3 HSE Supervisor


a. Periksa kembali perlengkapan dan peralatan mobdemob yang
sudah di periksa oleh Logistic sudah lengkap
b. Memeriksa JSA dan Risk Assessment
c. Memastikan sudah terlaksana Inspection Kendaraan dan
Peralatan
d. Memastikan terlaksanannya Journey Manajemen Plan

Anda mungkin juga menyukai