Anda di halaman 1dari 16

Pengelolaan Perlibatan

Kepala Desa, PKK dll


dalam Implementasi
Kelas Ibu Hamil dan
P4K

OLEH :

SEKRETARIS DINAS
NS. DIANITA FITRIYANI, M. KEP

DINAS KESEHATAN PENGENDALIAN PENDUDUK


DAN KELUARGA BERENCANA
KABUPATEN BELITUNG TIMUR
SEPTEMBER, 2022
Profil Kab. Belitung Timur

✓Terdiri 7 puskesmas (4 dng


perawatan, & 3 non perawatan;
PETA KOTA merupakan
DEPOK PKM mampu salin)
✓ Puskesmas santun lansia ; 7 PKM
✓ Puskesmas mampu PKPR ; 7 PKM
L=2507 km2
✓ 1 RSUD kelas C
✓ Klinik swasta ; 6 klinik
✓ BPM ; 15 BPM
✓ Posyandu Balita ; 133 posyandu
✓ Posyandu remaja ; 20 posyandu
✓ Posyandu usila ; 79 posyandu
✓ Kelas Ibu Hamil : 39 desa
✓ Kelas Ibu Balita : 39 desa

Sasaran Tahun 2022;


• Jumlah Penduduk : 2357
• PUS : 21714
GEOGRAFIS → Daerah • Calon Pengantin : 927
Kepulauan (Utara, Timur, • Ibu Hamil : 2316
Selatan) • Ibu Bersalin : 2211
Kab. Belitung ( Sebelah Barat) • Bayi : 2106
Terdiri dari 7 Kecamatan, 39 • Balita : 7077
desa, dan 141 pulau (yang • Anak usia sekolah : 19394
dihuni 5 pulau); • Remaja : 21494
• Lansia : 12776
Trend Jumlah Kematian Ibu Tahun 2016 s.d Agustus Tahun
2022 di Kabupaten Belitung Timur
PENYEBAB, USIA IBU DAN TEMPAT KEMATIAN IBU
TAHUN 2020 s.d AGUSTUS 2022

REKOMENDASI AMP:
Ibu/Keluarga tidak mampu mengenali
tanda bahaya kehamilan sehingga
terlambat mengkases faskes; Peningkatan
upaya KIE bagi ibu dan keluarga
PENURUNAN ANGKA KEMATIAN IBU DAN BAYI

4
PENGUATAN TATA KELOLA
1 PENINGKATAN AKSES LAYANAN
Penguatan upaya promotif & preventif BAGI IBU DAN BAYI
di Puskesmas, pelacakan- pencatatan- Meningkatkan jumlah kunjungan
pelaporan kematian ibu dan bayi, audit ANC dari 4x menjadi 6x, persalinan
maternal perinatal (AMP), pemantauan di fasilitas pelayanan kesehatan,
wilayah setempat, pengawasan meningkatkan kunjungan PNC dari 3x
implementasi regulasi serta kegiatan menjadi 4x, kelas ibu hamil dan kelas
UKBM. ibu balita serta kegiatan P4K.

STRATEGI
INTERVENSI 2
3 PENINGKATAN KUALITAS LAYANAN
PEMBERDAYAAN KESEHATAN
MASYARAKAT
Penguatan antenatal, persalinan, dan
Pemanfaatan Buku Kesehatan Ibu postnatal termasuk pelayanan KB PP,
& Anak, Pemberdayaan pelayanan kes ibu dan bayi sesuai
masyarakat dlm persiapan standar, peningkatan kapasitas dokter
kehamilan, Kelas ibu hamil dan umum serta bidan terkait yankes ibu &
ibu balita, Posyandu, bayi, pengampuan & pembinaan dari
pemanfaatan dana desa, peran RSUD, peningkatan skrining masalah
PKK perencanaan persalinan dan kesehatan ibu dan bayi.
pencegahan komplikasi (ambulan
desa, donor darah)
Kondisi Eksisting Pelaksanaan Kegiatan Kelas Ibu
Hamil di Belitung Timur Sebelum Upaya
Pemberdayaan Masyarakat dan Kemitraan berjalan
❑ Semua desa memiliki kelas ibu hamil, namun seluruh
penyelanggaraan bertumpu pada puskesmas (dukungan komponen
desa dan masyarakat masih rendah)
❑ Pemanfaatan kelas ibu hamil masih rendah (kunjungan < 50%)
❑ Banyaknya ibu hamil yang tidak mengikuti kegiatan kelas ibu hamil
sampai LULUS
❑Metode yang digunakan dalam kegiatan kelas ibu hamil kurang
menarik/monoton
❑Keterlibatan kader sangat rendah dalam pengelolaan kelas ibu hamil

Upaya Inovasi Pengelolaan Kelas ibu Hamil dan P4K

Penggerakan/Pemberdayaan dan Kemitraan Melalui Pengelolaan


peran aktif desa (Kades), PKK dan KUA
TAHAPAN PENGGERAKAN PELIBATAN KEPALA DESA, PKK
DAN KUA TINGKAT KABUPATEN

PERUMUSAN
KESEPAKATAN,
REGULASI
ADVOKASI DESA; {PEMBAGIAN PERAN
PERTEMUAN FORUM PERTEMUAN DALAM
PEMANFAATAN DANA LINSEK TAHUNAN PENGUATAN
DESA 20% u/ UKBM PENGELOLAAN KELAS
DALAM RANGKA IMPLEMENTASI DESA IBU HAMIL)
(PERTEMUAN PEMBANGUNAN SIAGA AKTIF (MMD
KOORDINASI KOMITMEN, MONEV KUNCI PENTING DALAM -PENGUATAN
TK.KECAMATAN; 2017- SERTA FEEDBACK MEMBERIIKAN INPUT KAPASITAS
2018) /PENURUNAN AKI/AKB PENINGKATAN YANKES PELAKSANA (SDM,
• MENGIKUTSERTAKAN PROGRAM KIA U (OPD, MELALUI NAKES, KADER PKK)
OPD PEMDES DALAM PEMDES,PKK/POKJA IV, PEMBERDAYAAN; - DANA KEGIATAN
SOSIALISASI DAN TENAGA AHLI DAN AJANG KAMPONG KELAS IBU
ADVOKASI PENDAMPING DESA) SEHAT)
- INOVASI
PENGGERAKAN
BERBASIS LOKAL
DESA

PENATALAKSANAAN KEGIATAN MELIBATKAN LINSEK DAN LINPROG


TAHAPAN PENGGERAKAN PELIBATAN KEPALA DESA,
PKK DAN KUA TINGKAT PUSKESMAS

❑ Penggerakan implementasi desi aktif


SMD,( penemuan masalah KIA),
MMD (Musyawarah Masyarakat
Desa) pengusulan kebutuhan kelas
ibu hamil dan P4K.
❑ PKM terlibat aktif di
MUSREMBANGDes (Musyawarah
Pembangunan Desa) Pengusulan
kegiatan (bidan desa, pendamping
desa, tim PKM)
❑ Penggerakan dan pembekalan kader
PKK untuk terlibat dalam kelas ibu
hamil
❑ Feeback hasil program kegiatan di
pertemuan linsek (tri bulanan PKM)
Anggaran (Sumber Dana) Kelas Ibu Hamil
:
DANA DESA DANA BOK
✓ Makan dan Minum
✓ Snack - Transport Petugas
✓ Doorprize/Souvenir - Transport Narasumber
✓ Sarana Prasarana KUA (Manggar dan
(Matras, Tempat Kelapa Kampit)
Pertemuan) - Orientasi Petugas
✓ Honorarium Pelatih Yoga - Orientasi Kader
(Kecamatan Gantung)

APBD

- Cetak Buku
SAKINA
- Cetak Sticker P4K
- Pembinaan dan
Monev
PERSENTASE PEMANFAATAN DANA DESA UNTUK
KESEHATAN TAHUN 2021 S.D SEMESTER I TAHUN 2022
DATA PELAKSANAAN KELAS IBU HAMIL TAHUN 2020
S.D SEMESTER I TAHUN 2022
INOVASI LAYANAN KELAS IBU HAMIL KABUPATEN BELITUNG TIMUR
JUDUL TUJUAN LOKASI TAHUN DITETAPKAN
NO KABUPATEN PUSKESMAS PROGRAM
INOVASI INOVASI INOVASI MULAI DENGAN
Meningkatkan
kunjungan pada
YUK NGEJIM
kelas ibu hamil 5 Desa di SK Kepala
BELITUNG (YUK
1. MENGKUBANG untuk ibu hamil KIA Wilayah PKM 2018 Puskesmas
TIMUR NGEJEMPUT
yang memiliki Mengkubang Mengkubang
IBU HAMIL)
kendala dalam
transportasi
Meningkatkan
kekuatan dan
fleksibelitas
LAMBORGINI
tubuh ibu hamil
(KELAS IBU
dan melatih 7 Desa di MOU antara PKM
BELITUNG HAMIL
2. GANTUNG pernafasan KIA Wilayah PKM 2020 Gantung dengan
TIMUR DENGAN
serta membantu Gantung Desa
YOGA
proses
TERKINI)
persalinan
tenang dan
lancar
KERITAK
Memberikan
(KELAS IBU 8 Desa di MOU antara PKM
BELITUNG muatan nilai
3. MANGGAR HAMIL KIA Wilayah PKM 2019 Manggar dengan
TIMUR keagamaan di
BERMITRA Manggar KUA Manggar
kelas ibu hamil
KUA)

SAKINA (STOP Memberikan


ANGKA muatan nilai
KEMATIAN IBU keagamaan di 4 Desa di SK Kepala Dinas
BELITUNG KELAPA DAN ANAK kelas ibu hamil Wilayah PKM Kesehatan PP dan
4. KIA 2022
TIMUR KAMPIT DENGAN dan pemberian Kelapa KB Kabupaten
KELAS IBU buku SAKINA Kampit Belitung Timur
HAMIL kepada ibu
BERKUALITAS) hamil
PERBUP TTG STRATEGI PERCEPATAN PERTEMUAN PEMBAHASAN PERBUP
PENURUNAN AKI AKB PERCEPATAN PENURUNAN AKI AKB

ORIENTASI KELAS IBU HAMIL BAGI TENAGA KESEHATAN


Kelas Ibu Hamil dan Kegiatan P4K Puskesmas bersama TP PKK
dan Perangkat Desa (Kader Desa Siaga)
KEGIATAN INOVASI KELAS IBU HAMIL

YUK NGEJIM LAMBORGINI

KERITAK SAKINA

Anda mungkin juga menyukai