Anda di halaman 1dari 2

MEMBERIKAN OBAT SUBCUTAN

No Dokumen No Revisi Hal


007/DIR-RSUBA/ 2 1/2
SPO/RJ/V/2022

Disiapkan oleh : Disetujui oleh : Ditetapkan oleh :


Jabata Kepala Kepala Instalasi Direktur RSU Bhakti Asih
n Ruangan Rawat Jalan
Nama Ns. Etti dr. Temmasonge
NIP Sumyati R.Pakki,
Skep Sp.P,MMRS
041104175 dr.Hj.Dwi Laras Pristiwatie,MARS
Tanda
Tangan
Standar Prosedur Tanggal terbit : Unit kerja :
Operasional 10/05/2022 Instalasi Rawat Jalan
Menyuntikkan obat-obat suntik dibawah kulit
Pengertian
1. Untuk mempercepat penyembuhan
Tujuan
2. Dilakukan untuk pemberian obat yang tidak bisa
dilakukan dengan Intra vena dan intra musculair
Peraturan Direktur Rumah Sakit Umum Bhakti Asih
Kebijakan
No.022/PER-DIR/RSUBA/PDMN/RJ/V/2022 Tentang
Pedoman Pelayanan Rawat Jalan
1. Perawat mencuci tangan
Prosedur
2. Tutup gordyn
3. Cek 7 benar
4. Cross cek dengan teman sejawat
5. Beritahukan pada pasien tindakan yang akan di-
lakukan
6. Atur posisi yang nyaman
7. Tentukan lokasi injeksi
MEMBERIKAN OBAT SUBCUTAN

No Dokumen No Revisi Hal


007/DIR-RSUBA/SPO/ 2 2/2
RJ/V/2022

1. Desinfeksi daerah yang akan ditusuk dengan kapas alkohol


Prosedur
dengan cara melingkar dan keluar.
2. Ajak pasien untuk berdoa sesuai dengan keyakinan masing-
masing
3. Siapkan spuit yang sudah berisi obat,keluarkan udara dalam
spuit,buka penutup jarum dan tusukkan jarum dengan
kemiringan 45⁰, lakukan aspirasi bila tidak ada darah keluar
maka masukkan obat dengan hati-hati dan bila keluar darah
maka lepaskan spuit dari tubuh pasien secara perlahan-lahan
4. Lepaskan spuit kemudian bekas penyuntikan diusap dengan
alkohol
5. Buang spuit dalam safety box
6. Beritahukan pada pasien bahwa tindakan telah selesai dilak-
sanakan
7. Rapihkan alat-alat gordyn dibuka kembali
8. Perawat cuci tangan
9. Evaluasi respon pasien
10. Dokumentasikan tindakan yang sudah dilakukan dan reaksi
dari obat yang diberikan dicatatan keperawatan

1. Instalasi Rawat Jalan


Unit Terkait
2. Instalasi Rawat Inap
3. Instalasi Keperawatan Khusus

Anda mungkin juga menyukai