Anda di halaman 1dari 2

MELEPASKAN INFUS

No. : 259/SOP/PKM.
Dokumen Pjg/VII/2017
No. Revisi :
SOP
Tgl. Mulai : 25 / 7 / 2017
Berlaku
Halaman : 1/2

UPTD
dr. Hani SP Wijaya
PUSKESMAS
NIP. 19750904200701 1 027
PEJUANG

1. Pengertian Melepaskan infus adalah Suatu Prosedur melepaskan set infus


(abocath, botol infus, selang infus) dari vena.
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk,

1. Membuat klien merasa lebih nyaman


2. Mengganti set infus dengan yang baru

3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala Puskesmas Pejuang No.440/36/SK/PKM.Pjg/


2017 Tentang penyusunan layanan medis dan layanan terpadu pada
UPTD Puskesmas Pejuang.
4. Referensi Aryani Ratna, Dkk.2011.Prosedur Klinik Keperawatan Pada Mata Ajar
Kebutuhan Dasar Manusia

5. Prosedur/ 1. Persiapan alat


Langkah- a. Sarung tangan bersih
langkah b. Bengkok
c. Gunting
d. Kapas alcohol
e. Kantong sampah medis
2. Persiapan lingkungan
Jaga privasi klien
3. Persiapan Klien
a. Jelaskan tujuan dan prosedur yang akan dilakukan
b. Berikan pasien posisi supine
4. Pelaksanaan
a. Cuci tangan
b. Pasang sarung tangan bersih
c. Lepaskan semua plester yang melekat di sekeliling area
penusukan
d. Minta klien untuk menarik nafas dalam lalu tarik secara
perlahan abocath infus
e. Tekan area penusukan dengan kapas alcohol dan beri plester
f. Masukkan selang infus dan cairan infus kedalam kantong
sampah medis
g. Rapihkan alat da klien
h. Lepaskan sarung tangan
i. Cuci tangan
j. Dokumetasi
6. Hal-hal yang -

harus
diperhatikan

7. Unit Terkait 1. IGD


2. Pelayanan Umum
3. Pelayanan Kesehatan Ibu dan Anak (KIA)
4. Pelayanan Poned
8. Dokumen Rekam Medis
terkait

9. Rekaman No Yang dirubah Isi Perubahan Tgl.Mulai


historis diberlakukan
perubahan

2/2

Anda mungkin juga menyukai