Anda di halaman 1dari 3

RUMAH SAKIT UMUM

SEMARA RATIH
MELEPAS INFUS

Nomor Dokumen: Revisi:01 Halaman 1 / 3


448/SPO/YM/RSSR/II/2021

Ditetapkan oleh:
STANDAR PROSEDUR Tanggal Terbit Direktur Semara Ratih
OPERASIONAL
(S P O) 10 Februari 2021

dr. I Wayan Buana, Sp. B. Finacs. M.M.


PENGERTIAN Melepas infus adalah pencabuatan cairan yang telah dimasukkan ke
dalam tubuh pasien melalui pembulh darah karena keadaan pasien
yang sudah membaik.
TUJUAN
Agar tidak timbulnya reaksi alergi, emboli udara, infeksi, edema
paru-paru pada pasien.
KEBIJAKAN
PROSEDUR
Pra Interaksi

1. Cek dokumentasi catatan keperawatan dan catatan harian


dokter.

2. Siapkan peralatan:

a. Perlak dan pengalas

b. Sarung tangan

c. Kapas alkohol.

d. plester

e. guntig plester

f. bengkok

Interaksi

A. Orientasi

1. Memberikan salam.

2. Memperkenalkan diri

3. Klarifikai pasien.

4. Pangiil pasien dengan namanya.


RUMAH SAKIT UMUM
SEMARA RATIH
MELEPAS INFUS

Nomor Dokumen: Revisi:01 Halaman 2 / 3


448/SPO/YM/RSSR/II/2021

B. Kerja

1. Pasien / keluaraga diberi penjelasan tentang hal-hal yang akan


dilakukan dan tujuannya.

2. Lakukan kontrak waktu lamanya tindakan dengan pasien /


keluarga.

3. Sebelum melakukan tindakan perawat mencuci tangan (sesuai


prosedur tindakan cuci tangan 6 benar).

4. Gunakan handscon.

5. Memasang perlak dan pengalas

6. Membasahi plester yang melekat pada kulit dengan kapas


alcohol.

7. Melepas plester dan kasa dari kulit.

8. Menekan tempat tusukan degan kapas alcohol dan mencabut


infus pelan-pelan.

9. Menekan kapas alcohol dengan plester.

C. Terminasi

1.Tanya perasaan atau keluhan yang dirasakan pasien setelah


pelepasan dilakukan.

2. jelaskan pada pasien bahwa tidakan sudah selesai

3. Sepakati kontrak selanjutnya.

4. Akhiri kegiatan dengan memberi salam penutup.

Post Interaksi

1. Rapikan setelah digunakan.

2. buang sampah medis non medis pada tempatnya.

3. Buka sarung tangan.

4. Cuci tangan setelah melakukan tindakan ( sesuai prosedur


tindakan cuci tangan 6 benar).

5. Mendokumentasikan tindakan yang telah dilakukan pada


RUMAH SAKIT UMUM
SEMARA RATIH
MELEPAS INFUS

Nomor Dokumen: Revisi:01 Halaman 3 / 3


448/SPO/YM/RSSR/II/2021

catatan implementasi dan evaluasi.


UNIT TERKAIT DPJP, Dokter Jaga, UGD, Kasir/Informasi, Rawat Inap

Anda mungkin juga menyukai