Anda di halaman 1dari 2

1/9/2022

Contoh soal penerapan uji komparatif Non parametric

Nama : Rosa Sheila Diana Oasis


Nim : P27220019181
Kelas : 4B D4 Keperawatan

Seorang perawat ingin mengetahui apakah ada perbedaan nilai ring of moution (ROM) antara
pasien deformitas pada patah tulang dan deformitas bedtrst diambil 40 pasien sebagai sampel
(masing” 20 pasien), data yang diperoleh sebagai berikut :

Nilai ROM :

No. Nilai ROM


fraktur Bed rest
1 63 58
2 67 57
3 57 67
4 86 71
5 78 62
6 75 52
7 85 50
8 63 42
9 60 57
10 59 58
11 69 55
12 67 82
13 86 85
14 88 50
15 67 60
16 57 62
17 50 48
18 52 45
19 52 42
20 42 60

Silahkan uji perbedaan ROM menggunakan uji mann whitney, uji mann whitney itu digunakan
untuk mengetahui 2 perbedaan yang saling independent. Uji ini termasuk pada uji beda non
parametric, juga merupakan test yang palinmg kuat dari pada test yang lainnya. Ingat, uji ini
termasuk uji alternative dari solusi dari uji t parametric. T parametric data yang diambil lebih
lemah. Langkah-langkah :

1. Klik analisis, kemudian pilih non parametric, pilih 2 sampel independent


2. Masukan nilai ROM kedalam kolom variable list
3. Masukan 2 data variable
4. Klik devine grub, kemudian klik OK

Anda mungkin juga menyukai