Anda di halaman 1dari 10

KIT TUTORIAL UNIVERSITAS TERBUKA

Program Studi :
Kode Mata Kuliah : MKWU 4108
Nama Mata Kuliah : Bahasa Indonesia
Jumlah sks : 3 sks
Nama Pengembang : Cahyo Hasanudin, M.Pd. Institusi : IKIP PGRI Bojonegoro
Nama Penelaah : Dra. Lis Setiawati, S.Pd., M.Pd. Institusi : Universitas Terbuka
Nama Validator (Pengampu MK) : Institusi :
Tahun Pengembangan : 2020
Status Pengembangan : Baru/Revisi*
Edisi Ke- : 1

Tangerang Selatan,
Mengetahui, Menyetujui,
Ketua Jurusan Ketua Program Studi

NIP NIP
*) coret yang tidak sesuai

1
CAPAIAN PEMBELAJARAN DAN DESKRIPSI MATA KULIAH

a. Capaian Pembelajaran Mata Kuliah


Pada akhir perkuliahan matakuliah bahasa Indoenesia (MKWU 4108) mahasiswa diharapkan terampil menggunakan bahasa Indonesia
dengan baik dan benar untuk berbagai keperluan, baik lisan maupun tulisan.

b. Deskripsi Mata Kuliah


Matakuliah bahasa Indoenesia (MKWU 4108) akan membekali mahasiswa dengan pengetahaun dan keterampilan dalam menggunakan
bahasa Indonesia secara lisan dan tulisan. Untuk itu, mahasiswa akan berdiskusi membahas tentang hakikat bahasa, sejarah
perkembangan bahasa Indonesia, membaca intensif dan ekstensif, ragam berbicara, berbicara formal, menulis karya ilmiah, menyusun
abstrak, menyunting karya ilmiah, dan etika dalam menulis. Penilaian hasil belajar diambil melalui nilai diskusi, tugas, dan nilai UAS.

2
PETA KOMPETENSI
MATA KULIAH BAHASA INDONESIA (MKWU 4108)

3
RANCANGAN AKTIVITAS TUTORIAL (RAT)
PROGRAM STUDI MKU

Nama Mata Kuliah : Bahasa Indonesia


Kode Mata Kuliah : MKWU 4108
Jumlah sks : 3 sks
Nama Pengembang : Cahyo Hasanudin, M.Pd.
Nama Penelaah : Dra. Lis Setiawati, S.Pd., M.Pd.
Deskripsi Singkat Mata kuliah : Matakuliah bahasa Indoenesia (MKWU 4108) akan membekali mahasiswa dengan
pengetahaun dan keterampilan dalam menggunakan bahasa Indonesia secara lisan dan tulisan.
Untuk itu, mahasiswa akan berdiskusi membahas tentang hakikat bahasa, sejarah
perkembangan bahasa Indonesia, membaca intensif dan ekstensif, ragam berbicara, berbicara
formal, menulis karya ilmiah, menyusun abstrak, menyunting karya ilmiah, dan etika dalam
menulis. Penilaian hasil belajar diambil melalui nilai diskusi, tugas, dan nilai UAS.
Capaian Pembelajaran Mata Kuliah : Terampil menggunakan bahasa Indonesia dengan baik dan benar untuk berbagai keperluan,
baik lisan maupun tulisan
Tahun Pengembangan : 2020

Capaian Modus
Tutorial Sub Pokok Daftar
Pembelajaran Pokok Bahasan Aktivitas Belajar Tugas Tutorial
Ke- Bahasan (6) Pustaka
Khusus
TTM/ Tuton Praktik/
(1) (2) (3) (4) (5) Tuweb Praktikum
(7) (8)
1. Mahasiswa dapat : Hakikat, Bahasa 1.1 Hakikat, sifat, 1. Mahasiswa mengkaji √ √ - - 1, 2, 3
1. hakikat, sifat, dan dan fungsi materi modul 1
fungsi bahasa bahasa tentang hakikat, sifat,
2. perbedaan dan fungsi bahasa
keterampilan dengan
berbahasa yang 1.2 keterampilan menggunakan
bersifat reseptif berbahasa beragai sumber lain
dan produktif Indonesia sebagai pengayaan.

2. Berdiskusi melalui

4
Tutorial Capaian Sub Pokok Modus Daftar
Pembelajaran Pokok Bahasan Aktivitas Belajar Tugas Tutorial
Ke- Bahasan (6) Pustaka
Khusus
TTM/ Tuton Praktik/
(1) (2) (3) (4) (5) Tuweb Praktikum
(7) (8)
laman diskusi tuton
Bahasa Indonesia.

2. Mahasiswa dapat: Sejarah 1. Kronologis 1. Mahasiswa mengkaji


1. menjelaskan Perkembangan Perkembangan modul 2 tentang
kronologis Bahasa Indonesia Bahasa Indonesia Sejarah
perkembangan Perkembangan Bahasa
bahasa 2. Kedudukan dan Indonesia dan mencari
Indonesia, Fungsi Bahasa sumber lain sebagai
2. menjelaskan Indonesia Bahasa pengayaan.
perbedaan Indonesia 2. Berdiskusi tentang
√ √ - - 4, 5, 6
kedudukan sejarah kelahiran
bahasa Indonesia bahasa Indonesia di
sebagai bahasa laman diskusi tutorial
nasional dan Bahasa Indonesia.
bahasa Indonesia
sebagai bahasa
negara.

3. Mahasiswa dapat: Membaca Intensif 1. Hakikat Membaca 1. Mahasiswa mengkaji Tugas 1 7, 8, 9


1. membedakan dan Ekstensif modul tentang
kegiatan 2. Membaca Intensif Membaca Intensif dan
Materi diambil https://
membaca dan Teknik Ekstensif.
intensif dan dari modul 1 - 3 scholar.g
Membaca Intensif 2. Berdiskusi untuk oogle.co.i
ekstensif menyamakan d/
2. mengimplementa- 3. Membaca persepsi/pemahaman tentang
√ √ -
sikan membaca Ekstensif dan tentang membaca keberhasi
intensif dan Teknik Membaca intensif dan membaca lan dalam
ekstensif Ekstensif ekstensif di dalam menerapk
laman diskusi tutorial. an
3. Berlatih menerapkan strategi
Teknik membaca SQ3R
intensif dan ekstensif,

5
Tutorial Capaian Sub Pokok Modus Daftar
Pembelajaran Pokok Bahasan Aktivitas Belajar Tugas Tutorial
Ke- Bahasan (6) Pustaka
Khusus
TTM/ Tuton Praktik/
(1) (2) (3) (4) (5) Tuweb Praktikum
(7) (8)
4. Mengerjakan tugas 1
tutorial bahasa
Indonesia.

4. Mahasiswa dapat: 1. Ragam 1.1 Ragam 1. Mahasiswa


1. menjelaskan Berbicara* Berbicara* mendiskusikan
pengertian ragam 1.2 Organisasi prinsip-prinsip
berbicara* Gagasan* berbicara formal di
2. Menjelaskan ciri- laman diskusi,
ciri berbicara 2. Berbicara 2.1 Kegiatan 2. mendemonstrasikan
-
formal dari segi Formal Bericara ragam berbicara √ √ - 10, 11,
bahasa dan Formal formal dengan
situasi. 2.2 Presentasi menggunakan bahan
3. mendemonstrasi- presentasi/Ppt yang
kan kegiatan dibuat sendiri oleh
berbicara formal. mahasiswa.

5. Mahasiswa dapat: Menyusun Karya 1.1 Bahasa dalam 1. Mahasiswa berdiskusi Tugas 2 15, 16,
1. menyusun karya Ilmiah Karya Ilmiah tentang hal-hal yang 17
ilmiah dengan 1.2 Unsur Mekanik berkaitan dengan Materi diambil
baik, dalam Karya penyusunan karya dari tutorial
2. memperbaiki Ilmiah ilmiah, pertemuan 4 dan artikel
artikel/karya 1.3 2. Menganalisis 5 jurnal
ilmiah dari segi isi Mengembangkan komponen-komponen melalui
dan bahasa. gagasan dan karya ilmiah, laman
√ √ -
Memproduksi 3. Mengembangkan https://sc
Makalah gagasan untuk holar.goo
kepentingan karya gle.co.id/
ilmiah/artikel,
4. Menemukan
kesalahan yang
terdapat dalam karya
ilmiah dan

6
Tutorial Capaian Sub Pokok Modus Daftar
Pembelajaran Pokok Bahasan Aktivitas Belajar Tugas Tutorial
Ke- Bahasan (6) Pustaka
Khusus
TTM/ Tuton Praktik/
(1) (2) (3) (4) (5) Tuweb Praktikum
(7) (8)
memperbaikinya.

6. Mahasiswa dapat: Menyusun Abstrak 1. Pengertian dan 1. Mahasiswa berdiskusi


1. menjelaskan Artikel dan Pentingnya tentang pengertian
pengertian abstrak, Skripsi/ abstrak abstrak dan
2. menyusun abstrak Tesis/Desertasi karakteristik abstrak
sesuai dengan 2. Karakteristik yang baik.
karakteristik abstak Abstrak yang 2. Berlatih menganalisis
yang baik, Baik abstrak untuk
3. menemukan menemukan
kesalahan yang 3. Penggunaan kesalahan/kekurangan
terdapat dalam Bahasa dalam abstrak.
√ √ - -
abstrak baik segi Abstrak. 3. Berlatih memperbaiki
isi maupun bahasa kesalahan atau
dan melengkapai
memperbaikinya. kekurangan yang
terdapat di dalam
abstrak.
4. Berlatih menyusun
abstrak sesuai dengan
karakteristik abstak
yang baik.
7. Mahasiswa dapat: Menyunting Karya 1. Hakikat 1. Mahasiswa √ √ - Tugas 3 18, 19,
1. menjelaskan Ilmiah Penyuntingan mendiskusikan Materi diambil 20
pengertian dan 2. Kaidah pengertian dan tujuan dari materi
tujuan Penyunting penyuntingan. pertemuan 6 dan 7
penyuntingan, 3. Kegiatan 2. Mempelajari/
2. menemukan Penyuntingan memahami kaidah
kesalahan yang penyuntingan/menyun
terdapat dalam ting karya ilmiah.
karya ilmiah 3. Berlatih menyunting
dengan karya ilmiah.
memperhatikan

7
Tutorial Capaian Sub Pokok Modus Daftar
Pembelajaran Pokok Bahasan Aktivitas Belajar Tugas Tutorial
Ke- Bahasan (6) Pustaka
Khusus
TTM/ Tuton Praktik/
(1) (2) (3) (4) (5) Tuweb Praktikum
(7) (8)
kaidah menyunting
karya ilmiah,
3. menyunting karya
ilmiah.

9 Mahasiswa dapat: Etika dalam 1. Etika dalam 1. Mahasiswa 21, 22,


1. menjelaskan Menulis Menulis Karya mendiskusikan materi 23
hakikat etika Ilmiah tentang etika dalam
menulis karya 2. Pelanggaran menulis menulis https://
ilmiah, dalam Penulisan karya ilmiah. ejournal.
2. menerapkan etika Karya Ilmiah 2. Mahasiswa mengakaji upi.edu/
√ √ - -
dalam penulisan 3. Seluk Beluk beberapa pelanggaran index.
karya ilmiah, Plagiarieme dalam penulisan php/BS_J
3. menghindari karya ilmiah. PBSP/arti
pelanggaran 3. Mahasiswa Berlatih
cle/view/
dalam penulisan cara menghindari
6963/pdf
karya ilmiah. plagiarisme

Daftar Pustaka/OER
1. Setiawati, L. (2020). Hakikat bahasa. Dalam Anang Santoso, dkk., Bahasa Indonesia (hlm. 1.1-1.46). Tangerang Selatan, Indonesia:
Universitas Terbuka.
2. Mulyati. (2017). Terampil berbahasa Indonesia untuk perguruan tinggi: edisi pertama. Jakarta, Indonesia: Kencana. Retrieved from
https://books.google.co.id/books?
id=Ol_PDwAAQBAJ&pg=PA1&dq=HAKIKAT+BAHASA&hl=id&sa=X&ved=2ahUKEwiv5JrZtPDqAhVTVisKHVreApMQ6AEwA3oE
CAYQAg#v=onepage&q=HAKIKAT%20BAHASA&f=false.
3. Muhsyanur. (2019). Pengembangan keterampilan membaca: Suatu keterampilan berbahasa resepti. Sulawesi Selatan, Indonesia: Uniprima
Press. Retrieved from https://books.google.co.id/books?
id=habpDwAAQBAJ&pg=PA8&dq=keterampilan+reseptif+dan+produktif&hl=id&sa=X&ved=2ahUKEwiw4oWutvDqAhXljOYKHc4QD
usQ6AEwAXoECAIQAg#v=onepage&q=keterampilan%20reseptif%20dan%20produktif&f=false

8
4. Setiawati, L. (2020). Sejarah perkembangan bahasa Indonesia. Dalam Anang Santoso, dkk., Bahasa Indonesia (hlm. 2.1-2.34). Tangerang
Selatan, Indonesia: Universitas Terbuka.
5. Suprihatin, D. (2017). Pokok-pokok bahasa Indonesia. Yogyakarta, Indonesia: CV. Absolute Media. Retrieved from
https://books.google.co.id/books?
id=Y1jxDwAAQBAJ&pg=PA2&dq=perkembangan+bahasa+Indonesia&hl=id&sa=X&ved=2ahUKEwiByPrT3fLqAhUT7XMBHfb4CPM
Q6AEwA3oECAUQAg#v=onepage&q=perkembangan%20bahasa%20Indonesia&f=false.
6. Abidin, Y. (2019). Konsep Dasar Bahasa Indonesia. Jakarta, Indonesia: PT Bumi Aksara. Retrieved from https://books.google.co.id/books?
id=kKzxDwAAQBAJ&pg=PT36&dq=perkembangan+bahasa+Indonesia&hl=id&sa=X&ved=2ahUKEwiByPrT3fLqAhUT7XMBHfb4CPM
Q6AEwAnoECAEQAg#v=onepage&q=perkembangan%20bahasa%20Indonesia&f=false.
7. Martutik. (2020). Membaca intensif dan ekstensif. Dalam Anang Santoso, dkk., Bahasa Indonesia (hlm. 3.1-3.80). Tangerang Selatan,
Indonesia: Universitas Terbuka.
8. Iswara, P. D. (2014). Teknik membaca buku membuka-buka buku. Sumedanga, Indonesia: UPI Sumedang Press. Refrieved from
https://books.google.co.id/books?
id=6XdLDwAAQBAJ&pg=PA80&dq=membaca+intensif+dan+ekstensif&hl=id&sa=X&ved=2ahUKEwibxv2r4PLqAhUX4zgGHYtWBuQ
Q6AEwAXoECAQQAg#v=onepage&q=membaca%20intensif%20dan%20ekstensif&f=false.
9. Jahrir, S. A. (2020). Membaca. CV. Penerbit Qiara Media. Retrieved from https://books.google.co.id/books?
id=GPfhDwAAQBAJ&pg=PA52&dq=membaca+intensif+dan+ekstensif&hl=id&sa=X&ved=2ahUKEwiKuNvw4vLqAhWxzTgGHeKMC-
YQ6AEwBXoECAUQAg#v=onepage&q=membaca%20intensif%20dan%20ekstensif&f=false.
10. Supriyatna, A. (2020). Ragam Berbicara. Dalam Anang Santoso, dkk., Bahasa Indonesia (hlm. 4.1-4.49). Tangerang Selatan, Indonesia:
Universitas Terbuka.
11. Supriyatna, A. (2020). Berbicara formal. Dalam Anang Santoso, dkk., Bahasa Indonesia (hlm. 5.1-5.48). Tangerang Selatan, Indonesia:
Universitas Terbuka.
12. Santoso, A. (2020). Menyusun karya ilmiah. Dalam Anang Santoso, dkk., Bahasa Indonesia (hlm. 6.1-6.57). Tangerang Selatan, Indonesia:
Universitas Terbuka.
13. Permendikbud nomor 50 tahun 2015 tentang Pedoman Umum Ejaan Bahasa Indonesia.
14. Hermawan, I. (2019). Menulis karya ilmiah berbasis aplikasi dan metodologi. Kuningan, Indonesia: Hidayatul Quran. Retrieved from
https://books.google.co.id/books?id=ciO-
DwAAQBAJ&printsec=frontcover&dq=karya+ilmiah&hl=id&sa=X&ved=2ahUKEwj0yq6vyfPqAhXQ6nMBHRL0CZEQ6AEwA3oECAU
QAg#v=onepage&q=karya%20ilmiah&f=false.
15. Santoso, A. (2020). Menyusun abstrak artikel jurnal dan skripsi/tesis/disertasi. Dalam Anang Santoso, dkk., Bahasa Indonesia (hlm. 7.1-
7.31). Tangerang Selatan, Indonesia: Universitas Terbuka.

9
16. Tantawi, I. (2019). Bahasa Indonesia akademik (Strategi meneliti dan menulis): Edisi pertama. Jakarta, Indonesia, Kencana. Retrieved from
https://books.google.co.id/books?
id=YKfvDwAAQBAJ&pg=PA99&dq=cara+menulis+abstrak&hl=id&sa=X&ved=2ahUKEwi42uTT0vPqAhW56XMBHVpEB5wQ6AEwB
HoECAQQAg#v=onepage&q=cara%20menulis%20abstrak&f=false.
17. Napitupulu, D. (2020). Menulis artikel ilmiah untuk publikasi. Indonesia: Yayasan Kita Menulis. Retrieved from
https://books.google.co.id/books?
id=nIvrDwAAQBAJ&printsec=frontcover&dq=cara+menulis+abstrak&hl=id&sa=X&ved=2ahUKEwi42uTT0vPqAhW56XMBHVpEB5w
Q6AEwCHoECAkQAg#v=onepage&q=cara%20menulis%20abstrak&f=false.
18. Andoyo. (2020). Menyunting karya ilmiah. Dalam Anang Santoso, dkk., Bahasa Indonesia (hlm. 8.1-8.73). Tangerang Selatan, Indonesia:
Universitas Terbuka.
19. Winarto, Y. T., Suhardiyanto, T., Choesin, E. M., (Eds.) (2016). Karya tulis ilmiah sosial: Menyiapkan, menulis, dan mencermatinya. Edisi
revisi. Jakarta, Indonesia: Yayasan Pustaka Obor Indonesia. Retrieved from https://books.google.co.id/books?
id=1oJEDAAAQBAJ&pg=PA276&dq=cara+menulis+abstrak&hl=id&sa=X&ved=2ahUKEwi42uTT0vPqAhW56XMBHVpEB5wQ6AEw
AHoECAYQAg#v=onepage&q=cara%20menulis%20abstrak&f=false.
20. Keraf, G. (2007). Diksi dan gaya Bahasa. Jakarta, Indonesia. PT Gramedia. Retrieved from https://books.google.co.id/books?
id=2zm9pAbUHP8C&pg=PA87&dq=pilihan+kata&hl=id&sa=X&ved=2ahUKEwjYusXF2fPqAhXzIbcAHaVCArMQ6AEwA3oECAMQA
g#v=onepage&q=pilihan%20kata&f=false.
21. Santoso, A. (2020). Etika dalam menulis. Dalam Anang Santoso, dkk., Bahasa Indonesia (hlm. 9.1-9.49). Tangerang Selatan, Indonesia:
Universitas Terbuka.
22. Indriati, E (ed). (2015). Strategi hindari plagiarisme. Jakarta, Indonesia: PT Gramedia Pustaka Utama. Retrieved from
https://books.google.co.id/books?
id=BRlIDwAAQBAJ&printsec=frontcover&dq=plagiasi&hl=id&sa=X&ved=2ahUKEwie2NTA3fPqAhWEfH0KHXmeAgoQ6AEwB3oEC
AgQAg#v=onepage&q&f=false.
23. Napitupulu D., dkk. (2020). Menghindari praktek plagiat: Kejahatan akademik terbesar. Pasuruan, Indonesia: CV Penerbit Qiara Media.
Retrieved from https://books.google.co.id/books?
id=lKzrDwAAQBAJ&pg=PA59&dq=plagiasi&hl=id&sa=X&ved=2ahUKEwie2NTA3fPqAhWEfH0KHXmeAgoQ6AEwAnoECAYQAg#
v=onepage&q=plagiasi&f=false

10

Anda mungkin juga menyukai