Anda di halaman 1dari 7

1.

1 Umum
Dokumen Penawaran Teknis ini merupakan salah satu bagian dari Dokumen
Penawaran Pekerjaan Jasa Konsultan Pengawas Kegiatan Kontraktual
(Reguler) Pemeliharaan Jalan Dalam Kota Tanah Merah (5 orang)(DAK
Reguler), Dinas Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (DPUPR) Tahun
Anggaran 2022

Dokumen Penawaran Teknis ini berisikan uraian tahapan pelaksanaan


pekerjaan dan metode penanganan pekerjaan dengan menyatakan perkiraan
waktu yang diperlukan untuk menyelesaikan tiap tahapan pekerjaan, kebutuhan
personil pelaksana dan peralatan yang akan digunakan. Dengan demikian
diharapkan pekerjaan tersebut diatas dapat dilaksanakan secara efektif dan
efisien, sehingga penyelesaian pekerjaan dapat berjalan secara tepat waktu
dan dapat dipertanggungjawabkan secara tenis.

1.2 Umum
CV. DINAMIKA KONSULTAN di dirikan di Jayapura pada tanggal 22 Pebruari
2006, dihadapan Notaris SUPRAKOSO,SH dan akte nomor 59.

Sejak bulan Maret 2006, CV. DINAMIKA KONSULTAN telah tercatat sebagai
anggota Ikatan Nasional Konsultan Indonesia/National Association Of
Indonesian Consultans (INKINDO/NAIC) dengan nomor keanggotaan Nomor
8173/P/1426.PAPUA.

Dalam waktu relative singkat, CV. DINAMIKA KONSULTAN telah mendapat


kepercayaan untuk menangani Jasa Pelayanan Konsultasi untuk proyek-proyek
dari instansi pemerintah pusat/daerah,

 BAB I 
 PENAWARAN TEKNIS  1
1.3 Struktur Organisasi
Bentuk Organisasi dari CV. DINAMIKA KONSULTAN adalah perusahaan
perseroan terbatas yang memiliki Dewan Komisaris, Dewan Direksi yang
dibantu oleh beberapa Divisi.

a. Dewan Komisaris
1. Komisaris : M. Ali Akbar A.R
2. Komisaris : Fajrin Sulistiar
b. Dewan Direksi
1. Direktur : M. Imadudin Hamzah
2. Wakil Direktur : Dra. Siti Helmy Yusuf

1.4 Manajemen
CV. DINAMIKA KONSULTAN didirikan pada tanggal 22 Pebruari 2006,
berkedudukan di Jayapura dan mempunyai kantor permanent sendiri.
Manajemen CV. DINAMIKA KONSULTAN terdiri dari tenaga-tenaga muda dan
terampil dalam pengelolaan proyek-proyek konsultasi.

1. Nama Perusahaan : CV. DINAMIKA KONSULTAN


2. Alamat Perusahaan : Jl. Baru Hamadi Pantai (AL)
No. 14 Jayapura
Telp. (0967) - 55153
Fax. (0967) - 55153
3. Dasar Hukum
 Akta Pendirian Pendirian : No. 59
 Notaris : Suprakoso,SH
 Perubahan Akta Pendirian : No. 49
 Notaris Pengganti : Muhammad Syahrul Khair,SH.
MKn

 BAB I 
 PENAWARAN TEKNIS  2
B. Izin Usaha

IUJK : Nomor : 1-000139-9471-4-00885


Tanggal : 09 Desember 2019
Masa berlaku Ijin Usaha : 14 Desember 2021
Instansi Pemberi ijin usaha : Dinas Penanaman Modal Dan Perizinan
Terpadu Satu
Pintu Kota Jayapura

No. SITU : Nomor : 503/0070/PM&PTSP


: Tanggal : 11 Maret 2023
Masa berlaku Ijin Usaha : 08 Maret 2023
Instansi Pemberi ijin usaha : Dinas Penanaman Modal Dan Perizinan
Terpadu Satu
Pintu Kota Jayapura

No. TDP : Nomor : 2608.1.71.03469


Tanggal : 22 April 2016
Masa berlaku Ijin Usaha : 28 April 2021
Instansi Pemberi ijin usaha : Dinas Penanaman Modal Dan Perizinan
Terpadu Satu
Pintu Kota Jayapura

No. NIB : Nomor : 0401220023955


Tanggal : 04 Januari 2022
Masa berlaku Ijin Usaha : Sumur Hidup
Instansi Pemberi ijin usaha : Badan Koordinasi Penanaman Modal (OSS)

C. Sertifikat Badan Usaha

1) Sertifikat Badan Usaha a) Nomor : 2-9471-14-008-1-26-0000139/ Pengawasan


Rekayasa
Masa berlaku Ijin b) Tanggal: 09 September 2019
Usaha : 08 September 2022
Instansi Pemberi ijin : LPJK Provinsi Papua
usaha

2) Sertifikat Badan Usaha a) Nomor : 4-9471-04-008-1-26-000139/ Konsultasi


Lainnya
Masa berlaku Ijin b) Tanggal: 09 September 2019
Usaha : 08 September 2022
Instansi Pemberi ijin : LPJK Provinsi Papua
usaha
3) Sertifikat Badan Usaha a) Nomor : 1-9471-01-008-1-26-000139/ Perencanaan
Arsitektur
b) Tanggal: 09 September 2019

 BAB I 
 PENAWARAN TEKNIS  3
Masa berlaku Ijin : 08 September 2022
Usaha : LPJK Provinsi Papua
Instansi Pemberi ijin
usaha
4) Sertifikat Badan Usaha a) Nomor : 1-9471-03-008-1-26-00139/ Perencanaan
Penataan Ruang
Masa berlaku Ijin b) Tanggal: 09 September 2019
Usaha : 08 September 2022
Instansi Pemberi ijin : LPJK Provinsi Papua
usaha
5) Sertifikat Badan Usaha a) Nomor : 1-9471-02-008-1-26-00139/ Perencanaan
Rekayasa
Masa berlaku Ijin b) Tanggal: 09 September 2019
Usaha : 08 September 2022
Instansi Pemberi ijin : LPJK Provinsi Papua
usaha

1.5 Sumber Daya Manusia (Tenaga Ahli)


Tenaga ahli CV. DINAMIKA KONSULTAN terdiri dari berbagai disiplin ilmu
teknik dan tingkatan keahlian, dengan sebagian besar bekerja purna waktu
untuk CV. DINAMIKA KONSULTAN

Dalam pengalaman proyek konsultasi yang telah dikerjakan, kemampuan dan


konstribusi keahlian tiap individu ini dalam gugus proyek (Proyek Team Work)
sudah terbukti efektifitasnya dalam dalam mencapai target-target. Dengan
adanya akses yang kuat dengan lingkungan professional di Jayapura apabila
diperlukan sangat memungkinkan CV. DINAMIKA KONSULTAN memobilisasi
tenaga ahli paruh waktu dari berbagai disiplin-disiplin ilmu teknik secara tepat
dan cepat.

1.6 Ruang Lingkup dan Bidang Pelayanan Pekerjaan

 BAB I 
 PENAWARAN TEKNIS  4
CV. DINAMIKA KONSULTAN memberikan jasa pelayanan teknis dan
pengelolan terhadap berbagai aktivitas dari suatu pekerjaan konsultasi,
mulasi saat penjajagan/gagasan, perencanaan teknik sampai dengan
pelaksanaan pengawasan (supervisi) proyek.
Secara garis besar pentahapan terhadap ruang lingkup suatu bidang dan sub-
bidang pekerjaan, terbagi atas tahap-tahap sebagai berikut :
o Tahap Perencanaan Umum
o Tahap Study Kelayakan (Teknis, Ekonomis & Lingkungan
AMDAL)
o Tahap Perencanaan Teknik
o Tahap Pengawasan

a. Perencanaan Umum

Pada tahapan ini, Konsultan membantu para klien untuk mendapatkan


suatu gambaran awal dalam merealisasikan suatu rencana dan
gagasannya terhadap proyek yang akan dibangun. Untuk mendapatkan
gambaran awal tersebut, konsultan dapat melakukan berbagai
aktivitas/kegiatan survey dan investigasi terhadap suatu lahan, areal atau
wilayah yang akan dikembangkan.

Hasil dari survey dan investigasi awal terhadap rencana suatu proyek dapat
berupa data, laporan dan rekomendasi yang sangat diperlukan oleh para
klien.

 BAB I 
 PENAWARAN TEKNIS  5
b. Study Kelayakan
Untuk kelayakan suatu proyek, diperlukan suatu analisa ekonomi terhadap
investigasi, penawaran dan permintaan dalam kurun waktu cukup panjang
untuk produk yang dihasilkan.

Semua rangkaian mata rantai perlu dilakukan perhitungan dan analisa,


misalnya dari penyusunan lay out, konstruksi, produk (harga, kualitas dan
kuantitas), permintaan, tingkat inflasi, pemasaran dan sebagainya. Study
kelayakan yang dimaksud juga mencangkup kelayakan yang ditinjau dari
segi lingkungan (AMDAL).

c. Arsitektur
Desain Arsitektur, Bangunan Gedung dan Pabrik
Desain Interior perkantoran, hotel dan rumah tinggal

d. Engineering
Civil Engineering (Geoteknik, Struktur, hidrologi, hidrolika,
jalan, jembatan dan landasan)
Mechanical, Elektrical Engineering (Pembangkit Tenaga,
Distribusi dan Transmisi)
Environtmental dan sanitary engineering (perkotaan,
kawasan industri)

e. Agriculture
Perkebunan Tanaman Pangan
Perkebunan Tanaman Keras
Kehutanan
Perikanan dan peternakan

f. Industri
Pengembangan wilayah industri (zona, kawasan, dan LIK)
Industri manufaktur
Industri proses

 BAB I 
 PENAWARAN TEKNIS  6
Industri konstruksi

 BAB I 
 PENAWARAN TEKNIS  7

Anda mungkin juga menyukai