Anda di halaman 1dari 6

OBSERVASI LAPANGAN

TEKNIK UNGKAP NUSANTARA

ORNAMEN KALIMANTAN

Nama: Ika Septina Wulandari

NIM: 202213012

Program Studi Desain Produk

FAKULTAS SENI RUPA DAN DESAIN

INSTITUT SENI INDONESIA DENPASAR 2022


1. Ornamen Talawang
Talawang adalah perisai/tameng dan memiliki sisi estetis dari ukirannya, talawang
dibuat dari kayu ulin, dan berdaya magis  dan mampu membangkitkan semangat hingga
menjadi kuat orang yang menyandangnya. Ukiran talawang umumnya bermotifkan
burung tingang, dan motif lainnya ukiran kamang. Kamang perwujudan roh leluhur suku
dayak. Banyak ornamen talawang menjadi motif kain batik karena kepercayaan yang
melihatnya mampu membangkitkan semangat dan kekuatan.

Gambar 1

Sumber: (Google, 2022)


Gambar 2

Sumber: (Google, 2022)


2. Motif Burung Enggang
Motif burung enggang gading merupakan ragam hias yang berasal dari suku
Dayak iban yaitu dari Kalimantan, hal yang menarik pada bentuk motif burung enggang
gading dari segi bentuknya yang memiliki ciri khas tersendiri yaitu bagian kepala, serta
ukel dibagian tanduk motif dengan warna merah dan kuning. Hal ini yang membuat motif
burung enggang gading menarik untuk dijadikan karya seni fungsional Kriya Kayu,
dengan bahan kayu surian. Penciptaan lebih menekankan pada wujud visual yang baru
dengan cara menggunakan bentuk ukel khas Kalimantan pada kepala dan ekor tanpa
mengurangi ciri khas dari motif burung enggang gading.

Gambar 4

Sumber: (Google, 2022)

Konsep penciptaan karya ini berangkat dari bentuk motif burung enggang gading dari
Dayak Iban yang dijadikan sebagai karya dua dimensi dan tiga dimensi. Landasan teori yang
digunakan sebagai pedoman dalam perwujudan karya ini mengunakan landasan teori bentuk,
fungsi, estetik. Metode penciptaan karya ini menggunakan tiga tahap, mulai dari tahap
eksplorasi, tahap perancangan, tahap perwujudan. Bahan yang digunakan dalam pembuatan
karya ini adalah kayu surian.
Gambar 5

Sumber: (Google, 2022)

Karya yang diciptakan berupa karya dua dimensi dan tiga dimensi sebanyak tujuh buah
yang memiliki fungsi. Karya yang diwujudkan diantaranya relief dinding, lampu hias, pot bunga,
tempat majalah dan meja oshin yang akan di fungsikan pada teras rumah. Karya yang dibuat
menggunakan teknik ukir, kontruksi dan laminating memiliki nilai fungsi dan keindahan.
Daftar Pustaka

1. sungaikahayan.wordpress.com. Apr 15, 2016.Ornamen Kalimantan. Diakses


pada 27 Oktober
2022.https://sungaikahayan.wordpress.com/2016/04/15/ornamen-
kalimantan/
2. https://library.isi-padangpanjang.ac.id/.2017. Motif burung enggang gading
pada eksterior rumah: Lap. tugas akhir karya seni. Diakses pada 27 Oktober
2022. https://library.isi-padangpanjang.ac.id/index.php?
p=show_detail&id=22043

Anda mungkin juga menyukai