Anda di halaman 1dari 3

LEMBAR VALIDASI ANGKET RESPON SISWA

Nama Peneliti :
NIM :
Program Studi :
Validator :
A. Tujuan
Tujuan penggunaan instrumen ini adalah untuk mengukur kevalidan isi dari instrumen
angket respon siswa sehubungan dengan akan dilakukannya penelitian yang berjudul
“……………………………………………………………………………………………
………………….”. Dalam hal ini, penilaian instrumen angket respon menggunakan dua
jenis penilaian sebagai berikut.
1. Validitas wajah (face validity), yang meliputi:
a. Kejelasan petunjuk pada lembar angket.
b. Kalimat pernyataan bersifat komunikatif (mudah dipahami).
c. Kalimat pernyataan tidak bersifat ambigu.
d. Kalimat pernyataan bebas dari kemungkinan untuk mendapat respon yang sama
dari setiap responden.
e. Setiap pernyataan hanya berisi satu gagasan secara lengkap.
f. Kalimat pernyataan menggunakan bahasa Indonesia baku.
g. Jenis huruf yang digunakan terbaca oleh responden.
h. Ukuran huruf yang digunakan cukup terbaca bagi responden.
2. Validitas isi (content validity)
a. Kalimat pernyataan telah mewakili atau dapat merepresentasikan aspek yang
hendak diukur.
B. Petunjuk Pengisian
Bapak/Ibu dimohon memberikan penilaian dengan cara memberi tanda cek (√) pada
kolom yang tersedia sesuai dengan pilihan yang tersedia.
Tabel Validasi Angket Respon Siswa

Skor
No Indikator Penilaian Butir Penilaian
1 2 3 4
1. Validitas Wajah a. Kejelasan petunjuk pada lembar
angket.
b. Kalimat pernyataan bersifat
komunikatif (mudah dipahami).
c. Kalimat pernyataan tidak bersifat
ambigu.
d. Setiap pernyataan hanya berisi
satu gagasan secara lengkap.
e. Kalimat pernyataan
menggunakan bahasa Indonesia
baku.
f. Jenis huruf yang digunakan
terbaca oleh responden.
g. Ukuran huruf yang digunakan
cukup terbaca bagi responden.
2. Validitas Isi a. Kalimat pernyataan telah
mewakili atau dapat
merepresentasikan aspek yang
hendak diukur.
C. Komentar dan saran validaor :
…………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………
D. Kesimpulan
Secara umum angket respon siswa ini (mohon lingkari sesuai dengan penilaian Bapak/Ibu)
TV (Tidak valid) : Tidak dapat digunakan
KV (Kurang valid) : Dapat digunakan dengan revisi
V (Valid) : Dapat digunakan tanpa revisi

………………………,………………….
Validator,

…………………………………….

Anda mungkin juga menyukai