Anda di halaman 1dari 5

PROGRAM TAHUNAN UKS

POS PAUD / KELOMPOK BERMAIN ….


TAHUN PELAJARAN 2022/2023

A. Pendidikan Kesehatan
1. Pelatihan Pertolongan Pertama
Tujuan : Memberikan pengetahuan tentang cara penanganan
Pertolongan pertama
Sasaran : Warga Sekolah
Bentuk Kegiatan : Pelatihan Pertolongan Pertama
Pelaksanaan : setiap bulan Juli
2. Pelatihan Perilaku Hidup Bersih dan Sehat
Tujuan : Memberikan pengetahuan tentang perilaku hidup bersih dan
sehat.
Sasaran : Seluruh peserta didik
Bentuk Kegiatan : Pengenalan Perilaku Hidup Bersih dan Sehat
Pelaksanaan : setiap hari kamis
3. Jumat Bersih dan Sehat
Tujuan : Menciptakan Warga Sekolah yang sehat jasmani dan rohani
Sasaran : Semua warga sekolah
Bentuk Kegiatan : Jumat Bersih
Pelaksanaan : Setiap hari Jumat
4. Toilet Training
Tujuan : Membekali ketrampilan hidup bersih dan sehat
Sasaran : peserta didik
Bentuk Kegiatan : toilet training
Pelaksanaan : sebulan sekali
5. Cuci Tangan Pakai Sabun
Tujuan : Membekali ketrampilan hidup bersih dan sehat
setelah beraktifitas
Sasaran : Semua peserta didik
Bentuk Kegiatan : Melakukan kegiatan cuci tangan pakai sabun
Pelaksanaan : setiap hari rabu minggu kedua dan keempat
6. Pemantauan Gerakan memakai Masker
Tujuan : Membiasakan peserta didik untuk memakai Masker
dalam rangka pencegahan Virus Covid-19
Sasaran : Semua peserta didik
Bentuk Kegiatan : Pemantauan oleh guru
Pelaksanaan : Setiap hari
7. Pemantauan Kebersihan Kuku
Tujuan : Membiasakan siswa untuk menjaga kebersihan kuku
Sasaran : Semua peserta didik
Bentuk Kegiatan : Pemeriksaan kuku oleh guru
Pelaksanaan : Setiap hari Senin
8. Dokter Kecil
Tujuan : Membentuk kader kesehatan dan menumbuhkan jiwa
sosial
Sasaran : peserta didik / dokter kecil
Bentuk Kegiatan : Pendidikan dan pelatihan dokter kecil
Pelaksanaan : setiap bulan Juli
9. Penggalangan Bulan Dana PMI
Tujuan : Menciptakan rasa solidaritas dan kemanusiaan
Sasaran : Semua warga sekolah
Bentuk Kegiatan : Penggalangan Dana
Pelaksanaan : Agustus

B. Pelayanan Kesehatan
1. Pemeriksaan DDTK
Tujuan : Mendeteksi tumbuh kembang
Sasaran : Semua peserta didik
Bentuk Kegiatan : Pemeriksaan DDTK oleh petugas kesehatan
Pelaksanaan : dua kali setahun
2. Pemeriksaan Gigi
Tujuan : Mengetahui kesehatan gigi
Sasaran : Semua peserta didik
Bentuk Kegiatan : Pemeriksaan gigi oleh petugas kesehatan
Pelaksanaan : dua kali setahun
3. Pemeriksaan Mata
Tujuan : Mengetahui kesehatan mata
Sasaran : Semua peserta didik
Bentuk Kegiatan : Pemeriksaan Lanjutan oleh petugas kesehatan
Pelaksanaan : dua kali setahun
4. Pemeriksaan Rujukan
Tujuan : Memberikan pelayanan kesehatan lanjutan
Sasaran : Semua peserta didik
Bentuk Kegiatan : Pemeriksaan lanjutan oleh petugas kesehatan
Pelaksanaan : Insindental
5. Pengukuran Tinggi Badan, Berat Badan dan lingkar kepala
Tujuan : Pendataan tinggi, berat badan dan lingkar kepala
Sasaran : Semua peserta didik
Bentuk Kegiatan : Pengukuran tinggi badan, berat badan dan lingkar kepala
Pelaksanaan : sebulan sekali
6. Pemberian Vitamin A dan Obat Cacing
Tujuan : Memberikan Vitamin A dan Obat Cacing
Sasaran : Semua peserta didik
Bentuk Kegiatan : Pemberian Vitamin A dan Obat Cacing oleh petugas
Kesehatan
Pelaksanaan : setiap bulan Agustus
7. Tindakan Pertolongan Pertama
Tujuan : Memberikan pertolongan pertama
Sasaran : Semua peserta didik
Bentuk Kegiatan : Pertolongan pertama kecelakaan medis dan non medis.
Pelaksanaan : Insidental
8. Penyuluhan Kesehatan Sederhana
Tujuan : Memberikan penyuluhan tentang cara menjaga kesehatan
diri.
Sasaran : semua peserta didik
Bentuk Kegiatan : Penyuluhan oleh guru dan petugas kesehatan
Pelaksanaan : tiga bulan sekali
9. Pemberian Makanan Sehat/Program makanan tambahan
Tujuan : Memberikan makanan sehat menu berimbang dan jajanan
sehat
Sasaran : Semua peserta didik
Bentuk Kegiatan : Pemberian makanan sehat dan jajanan
Pelaksanaan : setiap hari sabtu minggu kedua dan keempat

C. Pembinaan Lingkungan Sekolah Sehat


1. Pelaksanaan 5K (kebersihan, keindahan, kenyamanan, ketertiban, keamanan)
Tujuan : Menciptakan dan menanamkan budaya 5K
Sasaran : Semua warga belajar
Bentuk Kegiatan : Penataan lingkungan sekolah
Pelaksanaan : Setiap Hari
2. Kegiatan Bina Lingkungan Fisik
Tujuan : Menciptakan lingkungan sekolah yang bersih, sehat dan
nyaman.
Sasaran : Lingkungan sekolah
Bentuk Kegiatan : mengambil sampah di sekitar sekolah
Pelaksanaan : Setiap Jumat
3. Kegiatan Bina Lingkungan Mental Sosial
Tujuan : Memberikan dorongan mental kepada semua warga
sekolah yang sedang sakit
Sasaran : Semua warga sekolah
Bentuk Kegiatan : Menjenguk warga sekolah yang sedang sakit
Pelaksanaan : Insindental
4. Pemberantasan Sarang Nyamuk
Tujuan : Menciptakan kondisi lingkungan sekolah yang bersih dan
sehat
Sasaran : Lingkungan sekolah
Bentuk Kegiatan : Pemantauan Sarang Nyamuk oleh guru
Pelaksanaan : Setiap minggu

Tegal, Juli 2022


Kepala Lembaga / Pengelola
XXXXXXXX

Anda mungkin juga menyukai