Anda di halaman 1dari 5

KEMENTERIAN PENDIDIKAN, KEBUDAYAAN, RISET,

DAN TEKNOLOGI

PANDUAN KEGIATAN
VERIFIKASI DAN VALIDASI DAPODIK
SATUAN PAUD DAN DIKMAS
PROVINSI JAWA TENGAH
19 sd 4 Mei 2022

1
Desain Kegiatan

1 Nama Kegiatan Verval Dapodik

Verifikasi data pokok Pendidikan adalah kegiatan


pengumpulan data untuk tujuan pemetaan, yakni untuk
melihat kesesuaian data pokok pendidikan dengan kondisi
nyata satuan pendidikan
2 Waktu Pelaksanaan Bimtek 19 Mei sd 4 Juni 2022

3 Tempat Pelaksanaan 35 Dinas Pendidikan Kab/Kota

4 Sasaran Kegiatan KK datadik Kab/Kota dan Koordinator Dapodik


Perkecamatan
5 Agenda - Sosialisasi terkait dengan pembaharuan dan perbaikan
path dapodik 2022
- Pembekalan mekanisme pengisian instrument verifikasi
dapodik oleh kepala sekolah pada satuan PAUD dan
DIKMAS

Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi 2


Peran petugas

NARASUMBER PENDAMPING

Sekilas Tentang Dapodik Pengecekan kelengkapan kegiatan

Sosialisasi pembaharuan aplikasi dapodik Koordinasi ulang waktu, tempat, konsumsi


2022 pelaksanaan kegiatan
Menjelaskan instrumen verifikasi dapodik Mengumpulkan kelengkapan SPJ (Daftar
hadir, Surat pemanggilan peserta, Nota
Konsumsi, Kwitansi Honor Narasumber dan
Panitia, SPPD, Kwitansi Perjalanan) jika
ada tambahan rincian akan di infokan
kembali
Menjelaskan mekanisme pengisian Melaporkan kegiatan melalui link berikut :
verifikasi dapodik oleh kepala sekolah https://bit.ly/laporverval
satuan

Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi 3


Jadwal Kegiatan

Hari/Ttg Jam Kegiatan Petugas/ Materi


Narasumber
Hari 09.00 - 010.00 Registrasi Peserta Panitia dan -
Pendamping
Tanggal, 10.00 - 10.30 Pembukaan dan Kebijakan Narasumber Daerah/ Narasumber Kebijakan Dapodik
Dapodik Pejabat Daerah dan Sambutan Kegiatan
10.30 - 12.00 Verifikasi dan Validasi Narasumber PP PAUD ● Penjelasan Formulir Verval
Dapodik Satuan PAUD dan dan Dikmas Jawa Dapodik
DIKMAS Tengah ● Teknis Pelaksanaan Verval
Dapodik
● Diskusi
12.00 - 13.00 Istirahat
13.00 - Selesai Diskusi Permasalahan Narasumber PP PAUD FAQ Verval Dapodik
Teknis Verval Dapodik da Dikmas Jawa
Tengah

Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi 4


5

Terima kasih

Anda mungkin juga menyukai