Anda di halaman 1dari 4

Jum'at,11-11-2022 (07.

45)

MAKALAH HASIL EKSPERIMEN TERHADAP AIR


MUSTAKMAL SELAMA 5 HARI

Dosen pembimbing

Syuhada, S.Ag.,M.Ag.

DISUSUN OLEH

NAMA :NISA KASTURI

NIM :220106021

UNIT :1 (IH)

UNIVERSITAS ISLAM NEGERI (UIN) AR-


RANIRYFAKULTAS SYARIAH DAN
HUKUM DARUSSALAM - BANDA ACEH
TAHUN AJARAN 2022/2023
Hari pertama

Menurut hasil pengamatan saya pada air musta'mal ((air yang telah digunakan


untuk berwudhu) di hari pertama yang sudah saya kumpulkan dalam satu wadah
(selama 5 kali berwudhu). Dan hasilnya air tersebut sama sekali tidak berubah
baik dari segi bau, maupun warnanya.

Hari kedua

Hasil pengamatan saya pada air musta'mal ((air yang telah digunakan untuk


berwudhu) di hari kedua, air tersebut masih belum banyak mengalami perubahan
hanya mengalami sedikit perubahan dari segi warnanya yang Mulai menguning.
Hari ketiga
Hasil pengamatan saya pada air musta’mal (air yang telah digunakan untuk
berwudhu), hasilnya pada hari ketiga air tersebut sudah sedikit banyak
mengalami perubahan dari segi warna dan baunya

Hari keempat

Hasil pengamatan saya pada air musta’mal (air yang telah digunakan untuk
berwudhu), hasilnya pada hari keempat ini air tersebut sudah banyak mengalami
perubahan baik dari segi warna nya yang menguning dan bau nya serta di sela-sela
dinding wadah nya yang mulai licin dan berlendir.
Hari kelima

Hasil pengamatan saya pada air musta’mal (air yang telah digunakan untuk
berwudhu) hasilnya, pada hari kelima ini air tersebut sudah sangat berbau, dan
warna juga sudah sangat kuning dan keruh, serta di sela-sela dinding wadah
penampung nya sudah sangat licin dan berlendir, dan agak sedikit berbuih.

Setelah saya gosok-gosok dinding wadahnya yang licin dan berlendir tersebut
maka hasilnya air nya menjadi sangat keruh dan berbau.

( foto air dari sisi samping wadah). (Foto air dari sisi atas nya)

Anda mungkin juga menyukai