Anda di halaman 1dari 11

PENADAHAN (HELING)

FACHRIZAL AFANDI, S.Psi., SH., MH


PENADAHAN (HELING) : BAB XXX
 PENADAHAN DALAM BENTUK POKOK (PASAL
480 KUHP)
 PENADAHAN SEBAGAI KEBIASAAN (PASAL
481 KUHP)
 PENADAHAN RINGAN (PASAL 482 KUHP)
PENADAHAN DALAM BENTUK
POKOK (PASAL 480 KUHP)
DIANCAM DENGAN PIDANA PENJARA PALING LAMA EMPAT
TAHUN ATAU PIDANA DENDA PALING BANYAK SEMBILAN
RATUS RUPIAH:
1. BARANG SIAPA MEMBELI, MENYEWA, MENUKAR,
MENERIMA GADAI, MENERIMA HADIAH, ATAU UNTUK
MENARIK KEUNTUNGAN, MENJUAL, MENYEWAKAN,
MENUKARKAN, MENGGADAIKAN, MENGANGKUT,
MEYIMPAN ATAU MENYEMBUNYIKAN SESUATU BENDA,
YANG DIKETAHUI ATAU SEPATUTNYA. HARUS DIDUGA
BAHWA DIPEROLEH DARI KEJAHATAN PENADAHAN;
2. BARANG SIAPA MENARIK KEUNTUNGAN DARI HASIL
SESUATU BENDA, YANG DIKETAHUINYA ATAU
SEPATUTNYA HARUS DIDUGA BAHWA DIPEROLEH DARI
KEJAHATAN.
UNSUR-UNSUR OBYEKTIF
UNSUR-
RUMUSAN 1
 PERBUATAN 1:
 MEMBELI,
 MENYEWA,
 MENUKAR,
 MENERIMA GADAI,
 MENERIMA HADIAH
PERBUATAN 2, UNTUK MENARIK KEUNTUNGAN :
 MENJUAL,
 MENYEWAKAN,
 MENUKARKAN,
 MENGGADAIKAN,
 MENGANGKUT,
 MEYIMPAN ATAU
 MENYEMBUNYIKAN
 OBYEKNYA BENDA,
 YANG DIPEROLEH DARI KEJAHATAN
UNSUR--UNSUR SUBYEKTIF
UNSUR
RUMUSAN 1
 YANG DIKETAHUINYA (DOLUS)
 YANG SEPATUTNYA DIDUGA BAHWA
BENDA ITU DIPEROLEH DARI KEJAHATAN
(CULPA)
UNSUR--UNSUR RUMUSAN 2
UNSUR
UNSUR OBYEKTIF
 PERBUATAN MENARIK KEUNTUNGAN
 OBYEKNYA HASIL SUATU BENDA,
 YANG DIPEROLEH DARI KEJAHATAN

UNSUR SUBYEKTIF
 YANG DIKETAHUINYA
 PATUT MENDUGA BENDA ITU HASIL SUATU
KEJAHATAN
UNSUR--UNSUR SUBYEKTIF
UNSUR
RUMUSAN 2
 YANG DIKETAHUINYA
 YANG SEPATUTNYA DIDUGA BAHWA
BENDA ITU DIPEROLEH DARI KEJAHATAN
PENADAHAN SEBAGAI
KEBIASAAN (PASAL 481 KUHP)
1. BARANG SIAPA MENJADIKAN SEBAGAI
KEBIASAAN UNTUK SENGAJA MEMBELI,
MENUKAR, MENERIMA GADAI, MENYIMPAN,
ATAU MENYEMBUNYIKAN BARANG YANG
DIPEROLEH DARI KEJAHATAN, DIANCAM
DENGAN PIDANA PENJARA PALING LAMA TUJUH
TAHUN.
2. YANG BERSALAH DAPAT DICABUT HAKNYA
BERDASARKAN PASAL 35 NO. 1 - 4 DAN HAKNYA
UNTUK MELAKUKAN PENCARIAN DALAM MANA
KEJAHATAN DILAKUKAN.
UNSUR--UNSUR
UNSUR
UNSUR OBYEKTIF
 PERBUATAN :
 MEMBELI,
 MENUKAR,
 MENERIMA GADAI,
 MEYIMPAN
 MENYEMBUNYIKAN
 OBYEKNYA SUATU BENDA,
 YANG DIPEROLEH DARI KEJAHATAN
 MENJADIKAN SEBAGAI KEBIASAAN

UNSUR SUBYEKTIF
 SENGAJA
PENADAHAN RINGAN
(PASAL 482 KUHP)
PERBUATAN SEBAGAIMANA DIRUMUSKAN DALAM
PASAL 480, DIANCAM KARENA PENADAHAN
RINGAN DENGAN PIDANA PENJARA PALING LAMA
TIGA BULAN ATAU PIDANA DENDA PALING
BANYAK SEMBILAN RATUS RUPIAH, JIKA
KEJAHATAN DARI MANA BENDA TERSEBUT
DIPEROLEH ADALAH SALAH SATU KEJAHATAN
YANG DIRUMUSKAN DALAM PASAL 364, 373, DAN
379.
UNSUR--UNSUR
UNSUR
 SEMUA UNSUR OBYEKTIF DAN
SUBYEKTIF PASAL 480 KUHP
 UNSUR KHUSUS
 DIPEROLEH DARI PENCURIAN RINGAN
(PASAL 364 KUHP)
 DIPEROLEH DARI PENGGELAPAN RINGAN
(PASAL 373 KUHP)
 DIPEROLEH DARI PENIPUAN RINGAN (PASAL
379 KUHP)

Anda mungkin juga menyukai