Anda di halaman 1dari 2

EKSTRAK DAUN KELOR SEBAGAI BAHAN PENGAWET IKAN CAKALANG

Putri Rizki Agustin1, Nur Adelia2, Israella Rodearna3, Muhammad Nailul Hikam4, Aisyah
Nurfadhilah5
1
Politeknik Negeri Jember
2
Politeknik Negeri Jember
3
Politeknik Negeri Jember
4
Politeknik Negeri Jember
5
Politeknik Negeri Jember

PROGRAM STUDI TEKNOLOGI INDUSTRI PANGAN

JURUSAN TEKNOLOGI PERTANIAN

POLITEKNIK NEGERI JEMBER

TAHUN 2022
EKSTRAK DAUN KELOR SEBAGAI BAHAN PENGAWET IKAN CAKALANG

Putri Rizki Agustin1, Nur Adelia2, Israella Rodearna3, Muhammad Nailul Hikam4, Aisyah
Nurfadhilah5
1
Politeknik Negeri Jember
2
Politeknik Negeri Jember
3
Politeknik Negeri Jember
4
Politeknik Negeri Jember
5
Politeknik Negeri Jember

ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahu apakah ekstrak daun kelor (Moringe Oliefera)
bisa digunakan sebagai pengawaet ikan cakalang (Ketsuwonus Pelamis) dan dapat menghambat
pertumbuhan bakteri pembusuk pada ikan cakalang yaitu Enterobacter Aerogenes dan
pembentukan histamin pada ikan cakalang (Ketsuwonus Pelamis). Ekstrak daun kelor diperoleh
dengan menggunakan dua pelarut yaitu aquades dan etanol. Konsentrasi uji masing-masing
10,20,39 dan 40%. Konsentrasi ekstrak dengan anti bakteri terbesar diaplikasikan untuk
menghambat pertumbuhan bekteri dan pembentukan histamin pada ikan cakalang (Katsuwonuds
Pelamis) yang disimpan pada suhu ruang selama 12 jam dan suhu rendah selama 48 jam. Hasil
penelitian menunjukkan ekstrak aquades dengan konsentrasi 40% memiliki antibakteri terbesar
terhadap bakteri Enterobacter Aerogenes. Didapatkan Kandungan histamin pada ikan cakalang
yang disimpan selama 12 jam pada suhu ruang sebesar 207 ppm dan tanpa ekstrak daun kelor
sebesar 402.93 ppm. Sedangkan kandungan histamin pada ikan cakalang yang disimpan selama
48 jam pada suhu rendah dengan ekstrak dauan kelor sebesar 13.63 ppm dan tanpa ekstrak
sebesar 28.57%. Hasil penelitian menunjuukan bahwa pengawetan alami ekstrak daun kelor
terbaik dalam menghambat bakteri Enterobacter aerogenes dan pembetukan histamin adalah
ekstrak daun kelor dengan menggunakan aquades dengan konsentrasi 40% dan terbukti efektif
untuk menghambat pertumbuhan bakteri Enterobacter dan pembentukan histamin pada ikan
cakalang.

Kata kunci : Ekstrak daun kelor (Moringa Oleifera), Pengawetan, Aquades, Ikan cakalang,
Enterobacter Aerogenes, Histamin.

Anda mungkin juga menyukai