Anda di halaman 1dari 3

CUCI TANGAN HANDWASH DAN HANDRUB

No. Dokumen :0 014/SOP/HK/I/2022


No. Revisi :
SOP
Tanggal Terbit : 01 Januari 2022
Halaman : 1-2

Klinik Husada
Karimun
dr. Jusrizal

1. Pengertian 1. Cuci tangan handwash adalah Kegiatan dalam


membersihkan tangan petugas dengan menggunakan
sabun antiseptik dengan air mengalir.
2. Cuci tangan handrub adalah Kegiatan dalam
membersihkan tangan petugas dengan menggunakan
cairan handrub (antiseptik berbasis alkohol).

2. Tujuan Menurunkan jumlah mikroorganisme pada kulit secara


maksimal

3. Kebijakan SK Pimpinan Klinik Husada Karimun Nomor


05/SK/HK/VII /2022 tentang Kebijakan Pencegahan dan
Pengendalian Infeksi Klinik Husada Karimun

4. Referensi -

5. Prosedur/ a. Alat dan Bahan


Langkah- 1. Sabun antiseptik (Handwash)
Langkah 2. Cairan handrub (antiseptik berbasis alkohol)
3. Wastafel/ Air mengalir
4. Tissue
b. Persiapan
5. Kuku dijaga selalu pendek
6. Cincin dan gelang perhiasan harus dilepaskan
c. Langkah-langkah
1. Tuang sabun antiseptik (handwash) atau
cairan antiseptik berbasis alkohol (handrub) pada
telapak tangan kemudian usap dan gosok kedua
telapak tangan secara lembut dengan arah memutar
2. Usap dan gosok juga kedua punggung tangan secara
bergantian
3. Gosok sela-sela jari tangan hingga bersih
4. Bersihkan ujung jari secara bergantian dengan posisi
saling mengunci
5. Gosok dan putar kedua ibu jari secara bergantian
6. Letakkan ujung jari ke telapak tangan kemudian gosok
perlahan

Untuk cuci tangan handwash dilakukan selama 40-60 detik


(bila tangan tampak kotor), untuk cuci tangan handrub
dilakukan selama 20-30 detik (bila tangan tidak tampak
kotor).
6.Bagan Alir

Dilakukan selama Dilakukan selama 20-


40-60 detik (bila 30 detik (bila tangan
tangan tampak kotor) tidak tampak kotor)

7. Hal-Hal yang -
Perlu
Diperhatikan

8. Unit Terkait Semua unit yang memberikan pelayanan

9. Dokumen Terkait -

10.Rekaman Tanggal
Historis NO Yang diubah Isi Perubahan mulai
Perubahan diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai