Anda di halaman 1dari 2

LOGIKA

E.

1.Kesimpulan:Budi tidak ada di rumahnya.

Alasan: Amin tidak melihat mobil Budi di garasi.

Ya alasan tersebut cukup kuat

2.Kesimpulan:Ridwan menghindari saya

Alasan:Ridwan tidak menjawab telepon saya 2 kali

Ya alas an tersebut cukup kuat

3.Kesimpulan:Penting nya sensus penduduk tak dapat disangsikan lagi.

Alasan: Uang sebesar 50 miliyar lebih disediakan pemerintah untuk itu

Ya alas an tersebut cukup kuat.

4.Kesimpulan:Suami saya sudah tidak mencintai saya

Alasan:karena suami memperhatikan wanita lain.

Ya alasan tersebut cukup kuat.

5.Kesimpulan: Endang seorang yang baik hati.

Alasan:Endang bermuka manis.

Alasan tersebut tidak benar karena baik hati atau tidak nya seseorang tidak di tentukan dari muka.

6.Kesimpulan: Kalau tak ada uang tak mungkin ada cinta.

Alasan: Kata orang,cinta membutuhkan uang.

Alasan tersebut tidak benar karena tidak semua cinta membutuh kan uang .
7.Kesimpulan: Pasaran di Eropa lebih penting daripada pasaran di Amerika.

Alasan: Ekspor ke eropa bertambah dengan 25%,sedangkan ekspor kita ke Amerika hanya naik 10%.

Alasan tersebut tepat karena ekspor ke eropa lebih besar dan dapat di asumsikan bahwa pasaran eropa
lebih penting dari pada Amerika.

8.Kesimpulan:Tanda tersebut sudah tidak perlu dan dapat diambil.

Alasan:Tidak lagi terjadi kecelakaan.

Alasan tersebut kurang tepat karena tidak lagi terjadi kecelakaan”Tersebut dikarenakan
tanda’Awas,Berbahaya’.

Anda mungkin juga menyukai