Anda di halaman 1dari 1

STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR (SOP) PAUD

PELIBATAN ORANGTUA DAN KELUARGA

NAMA LEMBAGA TK …............. KODE DOK. SOP/PROS-012


UNIT PROGRAM TAMAN KANAK-KANAK STANDAR PROSES
TGL. DISAHKAN 21 Mei 2021 TGL. REVISI -

1 JUDUL Pelibatan Orangtua dan Keluarga

2 TUJUAN  Agar orangtua lebih memahami program sekolah


 Agar orangtua dapat menyelaraskan kegiatan anak di rumah
 Agar orangtua dapat memberi masukan untuk kemajuan sekolah
 Agar dapat mengikuti kemajuan belajar anak dan memberikan
dukungan untuk kemajuan anak
 Agar dapat membantu mengatasi berbagai permasalah yang
dihadapi sekolah.

3 REFERENSI Permendiknas no. 137 tahun 2014

4 PIHAK-PIHAK Kepala Sekolah, Guru, dan Orangtua/Wali murid


TERKAIT
5 DOKUMEN Arsip Undangan, Buku Tamu

6 PROSEDUR 1. Sekolah dan wali murid berkomunikasi dan bekerjasama dalam


KERJA
setiap kegiatan yang bertujuan untuk perkembangan anak didik
2. Kepala Sekolah bersama guru menyusun rencana pertemuan wali
murid (Tanggal, hari dan hal yang akan dibahas)
3. Sekolah membuat undangan pertemuan wali murid dan dan
dibagikan oleh wali kelas.
4. Sekolah menyiapkan buku tamu pada setiap pertemuan yang akan
diisi oleh wali murid yang hadir.
5. Sekolah membuat edaran hasil pertemuan dan membagikannya
kepada wali murid.

Kepala......................

...................................

Anda mungkin juga menyukai