Anda di halaman 1dari 1

 Persaingan tak sempurna(murni)

Hasil ideal dalam mekanisme pasar diperoleh bila syarat berlakunya persaingan murni
terpenuhi ,merupakan istilah teknis ekonomi yaitu situasi dimana petani,pengusaha
produsen,ataupun pekerja serta keseluruhan relatif banyak jumlahnya dibandingkan dengan
pasar hingga pelaku pasar tidak mempunyai pengaruh individua atas harga pasar.
Cara mengatasi yaitu produsen membatasi atau mengurangi produksi agar bisa diperoleh
keuntungan diatas normal(super),bila banyaknya produsen penjual hanya sedikit maka taka da
jaminan baranng dijual pada harga sebesar biaya marjinal .

 Eksternalitas
Hasil ideal oleh pengaturan tangan gaib juga tak dapat dicapai bila kegiatan ekonomi tumpah ke
luar ( spill over) dari pasar bersangkutan terjadi pada kasus pencemaran udara dimana pabrik
mengeluarkan asap atau debu yang menggangu Kesehatan atau ketenteraman dan harta milik
masyarakat yang seharusnya.
Pilihan kebijakan dalam kasus adalah pemerintah membiayai atau langsung memiliki dan
mengoperasikan usaha tersebut,pemerintah juga dapat mengambil posisi tidak campur tangan
penyelesaian diselesaikan diserahkan kepada pihak-pihak swasta ,penyelesaian lewat negosiasi
antara pihak-pihak yang terlibat (liability rule).

 Barang publik
Adalah kegiatan yang memberi manfaat kepada masyarakat yang tak dapat diserahkan
pelaksanaan atau penyelenggarannya kepada perusahaan swasta. Contoh pertahanan dan
keamanan,pemeliharaan hukum dan ketertiban,pembuatan jalan raya,dukungan keuangan
untuk riset dan pengembangan ilmu murni serta kesehatan masyarakat.
Cara mengatasi bila bisa diperoleh manfaat tanpa harus membayar,mengapa harus membayar
semenyara pihak lain telah membayarnya yakni yang ikut mengonsumsi tapi tidak ikut
membiayai,pertimbangan efisensi pelaksanaan,

Anda mungkin juga menyukai