Anda di halaman 1dari 2

NAMA : MOHAMAD IRFAN FARIZQI

KELAS : XII AV 2

TUGAS : MERESENSI BUKU FIKSI ATAU NON FIKSI

RESENSI BUKU LKS B.INDO

Judul buku : LKS PEMBELAJARAN B. INDONESIA

Penulis : KURNIAWATI, S.S.

Penerbit. : PUTRA NUGRAHA

Jumlah halaman : 128

ISBN. : 978-623-268-027-2 (No.jilid Lengkap)

978-623-268-032-6

Buku pembelajaran LKS B.indonesia merupakan buku yang di tulis oleh


KURNIAWATI sebagai buku pendamping dan pendukung kegiatan belajar
mengajar untuk meningkatkan prestasi belajar peserta didik.Penyusunan buku
ini tidak lepas dari perkembangan pendidikan nasional dan selaras dengan
kurikulum 2013.Buku ini di susun untuk mendukung tercapainya tujuan
kurikulum yang mencakup empat aspek kompetensi siswa, yaitu( sikap spiritual,
sikap sosial, pengetahuan, dan keterampilan) yang diwujudkan secara seimbang
melalui kegiatan belajar.

Didalam buku ini terdapat 8 hal/ bab pembelajaran yaitu:

1. Surat Lamaran Pekerjaan


2. Teks Cerita Sejarah
3. Teks Editorial

1
4. Menilai Buku Fiksi dan Non Fiksi
5. Teks Iklan
6. Artikel
7. Surat Dinas
8. Nilai-Nilai Dalam Buku Pengayaan dan Buku Drama

Buku ini disusun berdasarkan kompetensi inti dan kompetensi dasar dengan
mempertahatikan kejelasan dan kesantunan berbahasa. Materi dan tugas /kegiatan
dalam buku ini mengacu pada kompetensi pengetahuan dan keterampilan yang telah
ditetapkan demi tercapainya tujuan belajar.

Penyajian materi dan tugas/kegiatan dalam buku ini berorientasi kepada peserta
didik dan disusun sekomunikatif mungkin sesuai tingkat pemahaman peserta
didik. sehingga buku ini mudah untuk dipelajari ,dipahami, dan dimengerti.

Namun, buku ini memiliki sedikit kekurangan yaitu terdapat istilah tertentu yang
tidak dijelaskan secara detail

Semoga buku ini dapat diterima dan memberikan manfaat yang besar serta dapat
menjadi sarana belajar yang utama.

Anda mungkin juga menyukai