Anda di halaman 1dari 8

RINGKASAN VISITASI

PERSIAPAN AKREDITASI
SMKN 1 KARANGGAYAM
OLEH: Drs. Wiji Sasongko
Selasa, 19 Juli 2022

A. SEMUA WAKA DAN SEMUA K3


Harus ada dokumen:

1. Rencana program
2. Pelaksanaan program. Harus ada dokumen kegiatan berupa:
a. SK Kepanitiaan
b. Notulen rapat
c. Daftar hadir rapat
d. Foto rapat
e. Daftar hadir pelaksanaan kegiatan
f. Foto pelaksanaan kegiatan
g. Dll.
3. Evaluasi pelaksanaan program
4. Rencana Tindak Lanjut (RTL).
B. WAKA KURIKULUM (WK 1)
1. Administrasi Pembelajaran Guru Harus Lengkap (Semua guru wajib
membuat administrasi pembelajaran):
a. RPP/Modul ajar
b. Prota
c. Promes
d. Capaian Pembelajaran (CP)
e. Silabus/ATP
f. KKM
g. Dll.
2. Saat guru melaksanakan pembelajaran harus ada bukti:
a. Jika diskusi kelompok harus ada:
1) Lembar pengamatan sikap
2) Hasil jawaban/hasil diskusi siswa
3) Lembar penilaian/nilai
4) Dll.
b. Pembelajaran selain diskusi, juga wajib ada dokumen.
3. Mading:
c. Rencana Portofolio siswa dipasang (Portofolionya seperti apa)
d. Rubrik penilaian
e. Dll.
4. Ujian Sekolah (US), harus ada dokumen:
a. Les (jadwal, daftar hadir, daftar guru yang menjadi
pembimbing/pengampu les, dll.).
b. Try out (jadwal, daftar hadir, hasil, dll.).
c. Hasil US 3 (tiga) tahun terakhir dibuat rata-ratanya (2020; 2021:
2022).
d. Dibuat grafik (Apakah ada peningkatan atau penurunan).
e. Selain dibuat rata-rata, harus ada data nilai US semua mapel 3
(tiga) tahun terakhir.
5. Supervisi Guru, harus ada dokumen:
a. Minimal per semester (1 tahun 2 kali)
b. Perencanaan
c. Jadwal
d. Pelaksanaan
e. Hasil
6. In House Training (IHT), harus ada dokumen:
a. Nama IHT
b. Jadwal kegiatan
c. Daftar peserta dan narasumber
d. Daftar hadir kegiatan
e. Dokumen kegiatan (foto, hasil pelatihan peserta IHT, dll.).
7. Desiminasi...............................................................................................

C. WAKA KESISWAAN (WK 2) DAN BK


1. Reward Point, harus ada dokumen:
a. Harus ada perbedaan antara ketua OSIS dengan anggota
b. Rewardnya berupa apa? Uang , barang, atau yang lainnya? Ada
dokumennya.
2. Tata tertib siswa harus dipasang di ruang kelas.
3. Masjid, harus ada dokumen:
a. SOP Masjid
b. Dokumen materi khotbah
c. Dokumen inventaris masjid.
d. Dll.
4. Laporan kunjungan industri (Dokumen harus lengkap)
5. Laporan popda, harus ada dokumen:
a. Surat undangan
b. surat tugas
c. Foto
d. Dll.
6. Laporan amaliah romadlon/kegiatan romadlon (pesantren kilat, zakat,
dll.), harus ada dokumen:
a. SK Panitia
b. surat tugas
c. Foto
d. Dll.
7. Laporan kegiatan kurban/idul adha, harus ada dokumen:
a. SK Panitia
b. surat tugas
c. Foto
d. Dll.
8. Perlombaan, harus ada dokumen:
a. Surat undangan
b. surat tugas
c. Foto
d. Dll.
9. Ekstrakurikuler, harus ada dokumen :
a. Program ekstrakurikuler masing-masing Pembina
b. SK Penunjukkan/Daftar Pembina
c. Jadwal ekstrakurilkuler
d. Materi ekstrakurikuler
e. Foto kegiatan
f. Dll.
D. WAKA SARPRAS DAN KETENAGAAN (WK 3)
1. SOP: Semua hal atau semua kegiatan harus ada SOP-nya.
2. Supervisi, harus ada dokumen:
a. Minimal per semester (1 tahun 2 kali)
b. Perencanaan
c. Jadwal
d. Pelaksanaan
e. Hasil
3. Kebersihan, harus ada dokumen :
a. SK petugas kebersihan
b. Taman dan Tanaman harus dirawat dengan baik
c. Pengelolaan sampah (tempat sampah harus yang baik atau sesuai
dengan standar adiwiyata)
d. Di depan setiap ruangan wajib ada tempat sampah
e. Dokumen pelaksanaan kegiatan kebersihan (ceklist kegiatan, foto,
dll.)
f. Evaluasi
g. Rencana Tindak Lanjut (RTL)
4. Guru Tamu:
a. Jika kekurangan guru, hanya diperbolehkan merekrut guru tamu
(harus linier dengan mapel yang akan diampu)
b. Guru tamu dibayar menggunakan dana BOS
5. Bangunan dan perlengkapan, harus ada dokumen:
a. Harus ada dokumen ukuran gedung dan denah gedung
b. Dokumen daftar jenis perlengkapan
c. Dokumen jumlah masing-masing perlengkapan
d. Ruang kepala sekolah wajib ada bendera merah putih, gambar
presiden dan wakil presiden, serta lambang negara
e. Ruang guru dan raung kelas wajib ada gambar presiden dan wakil
presiden, serta lambang negara
f. Ruang kelas wajib ada:
1) Visi misi sekolah
2) Struktur organisasi kelas
3) Jadwal piket siswa
4) Jadwal pelajaran
5) Tata tertib siswa
6. Audit ..................................................................................................

E. WAKA HUMASIN (WK 4) DAN WK 5


1. Kegiatan bersama warga sekolah, harus ada dokumen:
a. Program kegiatan
b. Anggaran
c. Rapat komite
d. Dll.
2. Guru magang, harus ada dokumen:
a. Daftar guru magang
b. Daftar asesor
c. Dll.
3. Bursa Kerja Khusus (BKK), harus ada dokumen:
a. Daftar alumni yang sudah bekerja
b. Daftar alumni yang kuliah
c. Daftar alumni yang berwirausaha
d. Dll.
4. Dokumen Tim pengembang sekolah:
a. Semua tim manajemen
b. RKJM (Dasarnya adalah rapot Pendidikan)
c. PBD (Perencanaan Berbasis Data) Sudah diisi oleh kepsek.
d. Dll.
5. Pengembang kurikulum (dilaksanakan tiap tahun), harus ada dokumen:
a. Tim pengembang kurikulum
b. Undangan rapat sosialisasi
c. Rapat sosialisasi
d. Workshop (Narasumber: Pengawas sekolah, dll.)
e. Jadwal workshop (Pembukaan, kegiatan, dll.)
f. Uraian kegiaatan workshop dituangkan/dimasukkan dalam KTSP
g. Dll.
6. Indikator visi dimunculkan:
➢ Berakhlak mulia merupakan …………………………
7. Dokumen sosialisasi visi misi:
a. Saat upacara bendera (foto dan jurnal Pembina upacara)
b. Di madding
c. Di depan sekolah
d. Di kelas
e. Dll.

F. KETUA KOMPETENSI KEAHLIAN_K 3


1. Unit Produksi (UP), harus ada dokumen:
a. Susunan organisasi
b. Job desk
c. Daftar jenis barang, produk, atau jasa
d. Catatan pesanan masuk
e. Data pendapatan:
1) Persentase untuk pekerja
2) Persentase untuk UP
2. PKL (Praktik Kerja Lapangan), harus ada dokumen:
1) Guru tamu/guru ahli pada masing-masing jurusan
2) Daftar tempat PKL
3) Daftar peserta PKL
4) Dokumen kegiatan pembekalan PKL
a. Daftar hadir
b. Foto
c. Dll.
5) Jurnal PKL

CATATAN:
Untuk instrument yang kemarin tidak terlalu
mendetail dijelaskan atau ada yang belum
dijelaskan oleh bapak pengawas, mohon semua
waka, K-3, dan semua panitia untuk menyiapkan
dokumen yang lengkap sesuai instrument yang
menjadi tanggung jawab Bapak/Ibu.

Anda mungkin juga menyukai