Anda di halaman 1dari 27

PEMERINTAH KABUPATEN FLORES TIMUR

SEKRETARIAT DAERAH
Jalan Basuki Rahmat, Nomor Telepon (0383) 21090
Faximile ( 0383) 21090 – 21095
LARANTUKA

P E N G U M U M A N
Nomor : BKPSDMD.802/863/PMP/2022
Tanggal : 20 DESEMBER 2022

TENTANG PENERIMAAN CALON PEGAWAI APARATUR SIPIL NEGARA


PEGAWAI PEMERINTAH DENGAN PERJANJIAN KERJA
JABATAN FUNGSIONAL TEKNIS
DI LINGKUNGAN PEMERINTAH KABUPATEN FLORES TIMUR
TAHUN ANGGARAN 2022

Berdasarkan Keputusan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi


Birokrasi Republik Indonesia Nomor 843 Tahun 2022 tentang Penetapan Kebutuhan Pegawai
Aparatur Sipil Negara di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Flores Timur sebagaimana yang
telah diumumkan oleh Pemerintah Kabupaten Flores Timur melalui Pengumuman Nomor
BKPSDMD.802/748/PMP 2022 tanggal 19 Oktober 2022 maka dalam rangka mengisi
kebutuhan jabatan sebagaimana dimaksud, Pemerintah Kabupaten Flores Timur membuka
kesempatan bagi Warga Negara Indonesia yang memenuhi syarat untuk bergabung menjadi
ASN PPPK JF TEKNIS melalui seleksi Pengadaan CASN PPPK Tahun Anggaran 2022.
A. JUMLAH DAN ALOKASI FORMASI
Dalam pengadaan ini, terdapat sebanyak 154 (seratus lima puluh empat) formasi
sebagaimana pada Lampiran I yang menjadi bagian tidak terpisahkan dari pengumuman
ini.
B. KETENTUAN PELAMAR
C.1 Ketentuan Umum
Pelamar adalah Warga Negara Indonesia yang bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha
Esa, setia dan taat kepada Pancasila dan Undang-undang Dasar 1945 dan Pemerintah
Republik Indonesia, yang memenuhi persyaratan sebagai berikut :
a) usia paling rendah 20 (dua puluh) tahun dan paling tinggi 1 (satu) tahun sebelum
batas usia tertentu pada jabatan yang akan dilamar sesuai dengan ketentuan
peraturan perundang-undangan;
b) tidak pernah dipidana dengan pidana penjara berdasarkan putusan pengadilan
yang mempunyai kekuatan hukum tetap karena melakukan tindak pidana dengan
pidana penjara 2 (dua) tahun atau lebih;
c) tidak pernah diberhentikan dengan hormat tidak atas permintaan sendiri atau
tidak dengan hormat sebagai Pegawai Negeri Sipil, PPPK, Prajurit Tentara
Nasional Indonesia, anggota Kepolisian Negara Republik Indonesia, atau
diberhentikan tidak dengan hormat sebagai pegawai swasta;
d) tidak menjadi anggota atau pengurus partai politik atau terlibat politik praktis;
e) memiliki kompetensi yang dibuktikan dengan sertifikasi keahlian tertentu yang
masih berlaku dari lembaga profesi yang berwenang untuk jabatan yang
mempersyaratkan;
f) sehat jasmani dan rohani sesuai dengan persyaratan Jabatan yang dilamar;
g) surat keterangan berkelakuan baik;
h) persyaratan lain sesuai kebutuhan jabatan yang ditetapkan oleh Pejabat Pembina
Kepegawaian.
C.2. Ketentuan Khusus
Selain ketentuan umum sebagaimana tersebut pada point C.1, setiap pelamar yang
melamar dalam pengadaan PPPK JF WAJIB memiliki pengalaman sebagai berikut :
1) Paling singkat 2 (dua) tahun di bidang kerja yang relevan dengan jabatan
fungsional yang dilamar untuk jenjang pemula, terampil dan ahli pertama.
2) Persyaratan sebagaimana pada huruf (a) dibuktikan dengan surat keterangan
yang ditandatangani oleh :
a. Paling rendah Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama bagi pelamar yang memiliki
pengalaman bekerja pada instansi pemerintah ; dan
b. Paling rendah Direktur / Kepala Divisi yang membidangi Sumber Daya
Manusia bagi pelamar yang memiliki pengalaman bekerja pada perusahaan
swasta/lembaga swadaya non pemerintah/yayasan.
c. Berdasarkan Keputusan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan
Reformasi Birokrasi Republik Indonesia Nomor 970 Tahun 2022, terdapat
jabatan fungsional teknis yang memerlukan persyaratan wajib
tambahan dan sertifikat kompetensi sebagai tambahan nilai seleksi
kompetensi teknis dalam Seleksi CASN PPPK di Lingkungan Pemerintah
Kabupaten Flores Timur Tahun 2022 yang rinciannya dapat dilihat pada
Lampiran II yang menjadi bagian tidak terpisahkan dari pengumuman ini.
C.3 Pelamar Disabilitas
Selain ketentuan persyaratan tersebut diatas, khusus bagi Pelamar Penyandang
Disabilitas dapat melamar pada pengadaan PPPK JF Teknis dengan ketentuan sebagai
berikut :
1) Pelamar dapat melamar pada jabatan yang diinginkan jika memiliki ijazah yang
kualifikasi pendidikannya sesuai dengan persyaratan jabatan;
2) Pada saat melamar di SSCASN, pelamar penyandang disabilitas wajib menyatakan
bahwa yang bersangkutan merupakan penyandang disabilitasi dan dibuktikan
dengan :
3) melampiran surat keterangan dari dokter rumah sakit pemerintah / puskesmas
yang menerangkan jenis dan derajad kedisabilitasannya; dan
4) menyampaikan video singkat yang menunjukkan kegiatan sehari-hari pelamar
dalam menjalankan aktivitas sesuai jabatan yang akan dilamar;
C. TATA CARA PELAMARAN
C.1 Dokumen-dokumen Yang Harus Dipersiapkan Untuk Kepentingan
Persyaratan Pelamaran.
Sebelum mendaftar, pelamar harus memastikan telah mempersiapkan dokumen-
dokumen yang diperlukan untuk pendaftaran yang terdiri dari :
1) File scan ASLI surat pernyataan 5 (lima) point yang sudah ditandatangani dan
dibubuhi e-meterai (format pada Lampiran III.a);
2) File scan ASLI surat lamaran yang sudah ditandatangani dan dibubuhi e-meterai
(format pada Lampiran III.b);
3) File scan ASLI surat pengalaman kerja pada instansi Pemerintah / Swasta yagn
ditandatangani oleh pejabat sebagaimana ketentuan pada point C.2. (Lampiran
III.c)
4) File scan ASLI Kartu Keluarga (KK)
5) File scan ASLI Kartu Tanda Penduduk (e-KTP) atau Surat Keterangan dari Dinas
Kependudukan dan Pencatatan Sipil;
6) File scan ASLI Ijazah. Ijazah Bagi lulusan perguruan tinggi luar negeri adalah
ijazah yang telah memperoleh surat keputusan penyetaraan ijazah dan
kementerian yang menyelenggarakan urusan pemerintahan di bidang
pendidikan;
7) File scan ASLI Transkip Nilai. Bagi lulusan perguruan tinggi luar negeri adalah
transkip nilai dan surat keputusan hasil konversi nilai Indeks Prestasi Kumulatif
(IPK) dari Kementerian yang menyelenggarakan urusan pemerintahan di bidang
pendidikan;
8) File scan Pas foto formal terbaru berlatar belakang warna merah;
9) File scan ASLI Sertifikat Kompetensi Wajib Tambahan dan Sertifikat Sebagai
Tambahan Nilai bagi jabatan-jabatan sebagaimana tersebut pada Lampiran II
yang menjadi bagian tidak terpisahkan dari pengumuman ini.
10) File scan ASLI surat keterangan dari dokter rumah sakit pemerintah /
puskesmas yang menerangkan jenis dan derajad kedisabilitasannya dan video
singkat yang menunjukkan kegiatan sehari-hari pelamar dalam menjalankan
aktivitas sesuai jabatan yang akan dilamar (Khusus Bagi Pelamar Disabilitas).
C.2 Tata Cara Pendaftaran
1. Seluruh pelamar wajib mengakses ke portal https://sscasn.bkn.go.id/ ;
2. Pelamar wajib memahami tata cara dan syarat pendaftaran dengan cermat dan
teliti dan Mempedomani petunjuk pada Buku Petunjuk Teknis Pendaftaran
Akun SSCASN yang dapat diunduh pada https://sscasn.bkn.go.id/
3. Klik Login untuk masuk ke laman portal pendaftaran seleksi CASN 2022 dan
ikuti petunjuk yang ada.
D. JADWAL PELAKSANAAN SELEKSI PENERIMAAN PPPK TENAGA TEKNIS TAHUN 2022
Berdasarkan Surat Kepala Badan Kepegawaian Negara Nomor 43066/B-
KS.04.01/SD/K/2022 tanggal 19 Desember 2022, jadwal pelaksanan seleksi penerimaan
PPPK Teknis Tahun 2022 adalah sebagai berikut :

NO KEGIATAN JADWAL
1 Pengumuman Seleksi 20 Desember 2022 s.d 3 Januari 2023
2 Pendaftaran Seleksi 21 Desember 2022 s.d 6 Januari 2023
3 Seleksi Administrasi 21 Desember 2022 s.d 11 Januari 2023
4 Pengumuman Hasil Seleksi Administrasi 12 s.d 15 Januari 2023
5 Masa Sanggah 16 s.d 18 Januari 2023
6 Jawab Sanggah 19 s.d 25 Januari 2023
7 Pengumuman Pasca Sanggah 26 s.d 28 Januari 2023
Tahapan selanjutnya akan diumumkan
8 Mengacu pada jadwal Panselnas
kemudian hari

E. SELEKSI ADMINISTRASI
Seleksi administrasi dilakukan oleh Panitia Seleksi Daerah dengan ketentuan sebagai
berikut:
1) Panitia hanya melakukan verifikasi dan validasi pelamar melalui sinkronisasi secara
otomatis melalui sistem, atau dengan kata lain, tidak ada loket yang disiapkan untuk
penyerahan dokumen fisik (hardcopy). Untuk itu, diharapkan agar pelamar berhati-
hati dan teliti saat melakukan pelamaran melalui SSCASN;
2) Memverifikasi kesesuaian antara dokumen yang diunggah oleh pelamar pada akun
SSCASN dengan persyaratan administrasi pelamaran yang telah ditetapkan oleh
pantia;
3) Dokumen yang tidak sesuai dengan persyaratan akan dinyatakan Tidak Memenuhi
Syarat.
F. PENGUMUMAN SELEKSI ADMINISTRASI
Pengumuman hasil seleksi akan disampaikan sesuai jadwal panitia Seleksi Instansi
Pemerintah Kabupaten Flores Timur melalui laman https://florestimurkab.go.id/ atau
https://sscasn.bkn.go.id.
G. MASA SANGGAH SELEKSI ADMINISTRASI
a. Pelamar yang keberatan atas pengumuman hasil seleksi adminstrasi, diberikan ruang
untuk mengajukan sanggahan paling lama 3 (tiga) hari sejak hasil seleksi administrasi
diumumkan;
b. Sanggahan disampaikan melalui akun SSCASN masing-masing pelamar;
c. Sanggahan pelamar dapat diterima apabila alasan sanggahan bukan disebabkan oleh
kesalahan dari pelamar;
d. Dalam hal alasan sanggahan diterima, panitia seleksi akan mengumumkan ulang hasil
seleksi administrasi sesuai jadwal yang ditentukan.
e. Pelamar yang dinyatakan lulus seleksi administrasi pasca sanggah berhak untuk
mengikuti seleksi kompetensi.
H. PELAKSANAAN SELEKSI KOMPETENSI
1) Seleksi kompetensi menggunakan sistem CAT Badan Kepegawaian Negara;
2) Seleksi kompetensi memuat :
a. Kompetensi teknis;
b. Kompetensi manajerial;
c. Kompetensi sosial kultural;
materi seleksi disesuaikan dengan Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara
dan Reformasi Birokrasi Republik Indonesia Nomor 29 Tahun 2021 tentang
Pengadaan Pegawai Pemerintah Dengan Pejrnajian Kerja Untuk Jabatan Fungsional;
3) Pelamar dinyatakan lulus seleksi kompetensi jika memenuhi Nilai Ambang Batas
sesuai persyaratan peraturan perundang-undangan yang berlaku.
4) Panitia Seleksi dan / atau BKN menyediakan aksebilitas bagi pelamar penyandang
disabilitas sesuai dengan jenis dan derajad kedisabilitasannya di lingkungan tempat
pelaksanaan seleksi;
5) Panitia seleksi dan / BKN memberikan penambahan waktu dan menyediakan
pendamping atau aplikasi pendukung saat pelaksanaan seleksi kompetensi bagi
penyandang disabilitas sensorik netra.
6) Jadwal dan pelaksanaan Seleksi Kompetensi akan disampaikan kemudian.
I. PROTOKOL KESEHATAN
Pelaksanaan Seleksi Calon PPPK Untuk Jabatan Fungsional Teknis di Lingkungan
Pemerintah Kabupaten Flores Timur Tahun 2022 dilaksanakan dengan memperhatikan
protokol kesehatan sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan.
J. LAYANAN BANTUAN INFORMASI
Dalam rangka memberikan layanan kepada para pelamar serta para pihak yang
berkepentingan yang mendapatkan permasalahan pelaksanaan seleksi PPPK JF Teknis
maka Panitia Seleksi menyiapkan Layanan Bantuan Informasi yakni:
o https://sscasn.bkn.go.id; dan / atau
o Sekretariat Panitia Seleksi Daerah pada Badan Kepegawaian dan Pengembangan
Sumber Daya Manusia Daerah Kabupaten Flores Timur pada setiap jam kerja.
K. LAIN LAIN
1) Pelaksanaan Seleksi Pegawai Pemerintah Dengan Perjanjian Kerja Untuk Jabatan
Fungsional Teknis di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Flores Timur Tahun 2022
mengacu pada ketentuan peraturan perundang-undangan yang berlaku baik bagi
Panitia Seleksi maupun bagi Pelamar. Untuk itu, sebelum melakukan pendaftaran dan/
atau pelamaran, kepada para pelamar DIWAJIBKAN untuk MEMBACA, MEMAHAMI
dan MEMPEDOMANI beberapa ketentuan teknis pelaksanaan seleksi sebagaimana
dimaksud yakni :
a) Peraturan Pemerintah Nomor 49 Tahun 2018 Tentang Manajemen Pegawai
Pemerintah Dengan Perjanjian Kerja;
b) Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi
Republik Indonesia Nomor 29 Tahun 2021 tentang Pengadaan Pegawai Pemerintah
Dengan Perjanjian Kerja Untuk Jabatan Fungsional;
c) Keputusan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi
Republik Indonesia Nomor 970 Tahun 2022 tentang Persyaratan Wajib Tambahan
dan Sertifikasi Kompetensi Sebagai Penambahan Nilai Seleksi Kompetensi Teknis
Dalam Pengadaan Pegawai Pemerintah Dengan Perjanjian Kerja Untuk Jabatan
Fungsional Teknis.
2) Pelaksanaan Seleksi Pegawai Pemerintah Dengan Perjanjian Kerja untuk Jabatan
Fungsional Teknis tidak dipungut biaya apapun dan menggunakan sistem dan
mekanisme seleksi yang objektif, transparan dan akuntabel. Untuk itu, DITEGASKAN
agar tidak mempercayai pihak-pihak tertentu termasuk oknum yang
mengatasnamakan panitia yang menjanjikan kelulusan pada setiap tahapan seleksi
apalagi dengan iming-iming imbalan dalam bentuk uang atau bentuk lainnya;
3) Pejabat Pembina Kepegawaian dapat membatalkan kelulusan terhadap pelamar pada
setiap tahapan termasuk pada saat pemberkasan pengangkatan sebagai Calon PPPK
manakala berdasarkan hasil verifikasi terdapat keterangan atau dokumen yang tidak
benar (PALSU);
4) Keputusan Panitia Seleksi Pasca Masa Sanggah bersifat mutlak dan tidak dapat
digangggu gugat;

Demikian pengumuman ini untuk diketahui sebagaimana mestinya.

a.n. PENJABAT BUPATI FLORES TIMUR


Plt. Sekretaris Daerah,

DRS.PETRUS PEDO MARAN,M.SI


Pembina Utama Muda
NIP.197201301993111001
Tembusan :
1. Penjabat Bupati Flores Timur di Larantuka.
2. Kepala Badan Kepegawaian Negara di Jakarta.
3. Gubernur Provinsi Nusa Tenggara Timur di Kupang.
4. Kepala Kantor Regional X Badan Kepegawaian Negara di Denpasar.
5. Inspektur Daerah Kabupaten Flores Timur di Larantuka.
LAMPIRAN I
PENGUMUMAN BUPATI FLORES TIMUR
NOMOR : BKPSDMD.802/863/PMP/2022
TANGGAL : 20 DESEMBER 2022
TENTANG
TENTANG PENERIMAAN CALON PEGAWAI APARATUR SIPIL NEGARA
PEGAWAI PEMERINTAH DENGAN PERJANJIAN KERJA
JABATAN FUNGSIONAL TEKNIS
DI LINGKUNGAN PEMERINTAH KABUPATEN FLORES TIMUR
TAHUN 2022
ALOKASI
NO. JABATAN KUALIFIKASI PENDIDIKAN MHPK UNIT PENEMPATAN
PPPK
BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , KEPALA
AHLI PERTAMA - ADMINISTRATOR DATABASE S-1 KOMPUTER / S-1 TEKNIK INFORMATIKA / S-1 SISTEM DINAS KEPENDUDUKAN DAN PENCATATAN SIPIL ,
1 5 1
KEPENDUDUKAN INFORMASI KEPALA BIDANG PELAYANAN PENDAFATARAN
PENDUDUK, KEPALA SEKSI IDENTITAS PENDUDUK

BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , KEPALA


DINAS KEPENDUDUKAN DAN PENCATATAN SIPIL ,
AHLI PERTAMA - ADMINISTRATOR DATABASE S-1 KOMPUTER / S-1 TEKNIK INFORMATIKA / S-1 SISTEM
2 5 1 KEPALA BIDANG PENGELOLAAN INFORMASI
KEPENDUDUKAN INFORMASI
ADMINISTRASI KEPENDUDUKAN, KEPALA SEKSI
PENGOLAHAN DAN PENYAJIAN DATA KEPENDUDUKAN
BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , KEPALA
AHLI PERTAMA - ADMINISTRATOR DATABASE S-1 KOMPUTER / S-1 TEKNIK INFORMATIKA / S-1 SISTEM DINAS KEPENDUDUKAN DAN PENCATATAN SIPIL ,
3 5 1
KEPENDUDUKAN INFORMASI KEPALA BIDANG PENCATATAN SIPIL, KEPALA SEKSI
KELAHIRAN
BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , KEPALA
DINAS KEPENDUDUKAN DAN PENCATATAN SIPIL ,
AHLI PERTAMA - ADMINISTRATOR DATABASE S-1 KOMPUTER / S-1 TEKNIK INFORMATIKA / S-1 SISTEM KEPALA BIDANG PENGELOLAAN INFORMASI
4 5 1
KEPENDUDUKAN INFORMASI ADMINISTRASI KEPENDUDUKAN, KEPALA SEKSI TATA
KELOLA DAN SUMBER DAYA MANUSIA TEKNOLOGI
INFORMASI DAN KOMUNIKASI

BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , KEPALA


DINAS KEPENDUDUKAN DAN PENCATATAN SIPIL ,
AHLI PERTAMA - ADMINISTRATOR DATABASE S-1 KOMPUTER / S-1 TEKNIK INFORMATIKA / S-1 SISTEM
5 5 1 KEPALA BIDANG PENGELOLAAN INFORMASI
KEPENDUDUKAN INFORMASI
ADMINISTRASI KEPENDUDUKAN, KEPALA SEKSI SISTEM
INFORMASI ADMINISTRASI KEPENDUDUKAN

BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , KEPALA


DINAS KEPENDUDUKAN DAN PENCATATAN SIPIL ,
AHLI PERTAMA - ADMINISTRATOR DATABASE S-1 KOMPUTER / S-1 TEKNIK INFORMATIKA / S-1 SISTEM
6 5 1 KEPALA BIDANG PEMANFAATAN DATA DAN INOVASI
KEPENDUDUKAN INFORMASI
PELAYANAN, KEPALA SEKSI PEMANFAATAN DATA DAN
DOKUMEN KEPENDUDUKAN

BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , KEPALA


AHLI PERTAMA - ADMINISTRATOR DATABASE S-1 KOMPUTER / S-1 TEKNIK INFORMATIKA / S-1 SISTEM DINAS KEPENDUDUKAN DAN PENCATATAN SIPIL ,
7 5 1
KEPENDUDUKAN INFORMASI KEPALA BIDANG PEMANFAATAN DATA INOVASI
PELAYANAN, KEPALA SEKSI INOVASI PELAYANAN
ALOKASI
NO. JABATAN KUALIFIKASI PENDIDIKAN MHPK UNIT PENEMPATAN
PPPK
BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , ASISTEN
S-1 HUKUM / S-1 MANAJEMEN PEMBANGUNAN / S-1
ADMINISTRASI UMUM , KEPALA BAGIAN PENGENDALIAN
8 AHLI PERTAMA - ANALIS KEBIJAKAN EKONOMI PEMBANGUNAN / S-1 ILMU PEMERINTAH / S-1 5 1
PEMBANGUNAN, KEPALA SUB BAGIAN PENGENDALIAN
ADMINISTRASI PUBLIK
PEMBANGUNAN
BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , ASISTEN
S-1 HUKUM / S-1 MANAJEMEN PEMBANGUNAN / S-1
ADMINISTRASI UMUM , KEPALA BAGIAN ORGANISASI,
9 AHLI PERTAMA - ANALIS KEBIJAKAN EKONOMI PEMBANGUNAN / S-1 ILMU PEMERINTAH / S-1 5 1
KEPALA SUB BAGIAN KELEMBAGAAN DAN ANALISIS
ADMINISTRASI PUBLIK
FORMASI JABATAN
BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , ASISTEN
S-1 HUKUM / S-1 MANAJEMEN PEMBANGUNAN / S-1
ADMINISTRASI UMUM , KEPALA BAGIAN ORGANISASI,
10 AHLI PERTAMA - ANALIS KEBIJAKAN EKONOMI PEMBANGUNAN / S-1 ILMU PEMERINTAH / S-1 5 1
KEPALA SUB BAGIAN TATALAKSANA DAN PELAYANAN
ADMINISTRASI PUBLIK
PUBLIK
BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , ASISTEN
S-1 HUKUM / S-1 MANAJEMEN PEMBANGUNAN / S-1
PEMERINTAHAN DAN KESEJAHTERAAN RAKYAT , KEPALA
11 AHLI PERTAMA - ANALIS KEBIJAKAN EKONOMI PEMBANGUNAN / S-1 ILMU PEMERINTAH / S-1 5 1
BAGIAN PEMERINTAHAN UMUM, KEPALA SUB BAGIAN
ADMINISTRASI PUBLIK
PENGEMBANGAN DAN OTONOMI DAERAH
BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , ASISTEN
S-1 HUKUM / S-1 MANAJEMEN PEMBANGUNAN / S-1
PEREKONOMIAN DAN PEMBANGUNAN , KEPALA BAGIAN
12 AHLI PERTAMA - ANALIS KEBIJAKAN EKONOMI PEMBANGUNAN / S-1 ILMU PEMERINTAH / S-1 5 1
SUMBER DAYA ALAM, KEPALA SUB BAGIAN LINGKUNGAN
ADMINISTRASI PUBLIK
HIDUP
BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , ASISTEN
S-1 HUKUM / S-1 MANAJEMEN PEMBANGUNAN / S-1
PEMERINTAHAN DAN KESEJAHTERAAN RAKYAT , KEPALA
13 AHLI PERTAMA - ANALIS KEBIJAKAN EKONOMI PEMBANGUNAN / S-1 ILMU PEMERINTAH / S-1 5 1
BAGIAN PEMERINTAHAN UMUM, KEPALA SUB BAGIAN
ADMINISTRASI PUBLIK
BINA PEMERINTAHAN UMUM
BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , ASISTEN
S-1 HUKUM / S-1 MANAJEMEN PEMBANGUNAN / S-1
ADMINISTRASI UMUM , KEPALA BAGIAN ORGANISASI,
14 AHLI PERTAMA - ANALIS KEBIJAKAN EKONOMI PEMBANGUNAN / S-1 ILMU PEMERINTAH / S-1 5 1
KEPALA SUB BAGIAN KINERJA DAN REFORMASI
ADMINISTRASI PUBLIK
BIROKRASI
BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , KEPALA
15 AHLI PERTAMA - ANALIS PASAR HASIL PERTANIAN S-1 EKONOMI PERTANIAN / S-1 AGROBISNIS 5 1
DINAS PERKEBUNAN DAN PETERNAKAN
BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , KEPALA
D-IV ADMINISTRASI NEGARA / S-1 ILMU PEMERINTAHAN / DINAS PENDIDIKAN, KEPEMUDAAN DAN OLAHRAGA ,
AHLI PERTAMA - ANALIS SUMBER DAYA MANUSIA
16 S-1 SUMBER DAYA MANUSIA / S-1 ADMINISTARI NEGERA / 5 1 SEKRETARIS DINAS PENDIDIKAN, KEPEMUDAAN DAN
APARATUR
D-IV MANAJEMEN SDM OLAHRAGA, KEPALA SUB BAGIAN UMUM DAN
KEPEGAWAIAN
BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , KEPALA
D-IV ADMINISTRASI NEGARA / S-1 ILMU PEMERINTAHAN / BADAN KEPEGAWAIAN DAN PENGEMBANGAN SUMBER
AHLI PERTAMA - ANALIS SUMBER DAYA MANUSIA
17 S-1 SUMBER DAYA MANUSIA / S-1 ADMINISTARI NEGERA / 5 1 DAYA MANUSIA DAERAH , KEPALA BIDANG PENGADAAN,
APARATUR
D-IV MANAJEMEN SDM MUTASI DAN PROMOSI APARATUR, KEPALA SUB BIDANG
PENGADAAN, DATA DAN INFORMASI APARATUR
BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , KEPALA
S-1 TEKNIK INDUSTRI / S-1 TEKNIK MESIN / S-1 KOMPUTER DINAS TENAGA KERJA , KEPALA BIDANG BINA TENAGA
18 AHLI PERTAMA - INSTRUKTUR 5 1
/ S-1 ELEKTRO / S-1 TEKNIK BANGUNAN KERJA, KEPALA SEKSI BINA PELATIHAN DAN
PEMAGANGAN TENAGA KERJA
BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , KEPALA
19 AHLI PERTAMA - MEDIK VETERINER S-1 DOKTER HEWAN 5 1 DINAS PERKEBUNAN DAN PETERNAKAN , KELOMPOK
JABATAN FUNGSIONAL
ALOKASI
NO. JABATAN KUALIFIKASI PENDIDIKAN MHPK UNIT PENEMPATAN
PPPK
BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH, KEPALA
20 AHLI PERTAMA - MEDIK VETERINER S-1 DOKTER HEWAN 5 1 DINAS PERTANIAN DAN KETAHANAN PANGAN,
KELOMPOK JABATAN FUNGSIONAL

S-1 PENDIDIKAN LUAR SEKOLAH / S-1 PGSD / S-1


BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH, KEPALA
21 AHLI PERTAMA - PAMONG BELAJAR PENDIDIKAN BAHASA INDONESIA / S-1 KOMPUTER / S-1 5 6
DINAS PENDIDIKAN, KEPEMUDAAN DAN OLAHRAGA
FILSAFAT

BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , KEPALA


S-1 ILMU BUDAYA / S-1 SENI BUDAYA / S-1 PARIWISATA / D- DINAS PARIWISATA DAN KEBUDAYAAN, KEPALA BIDANG
22 AHLI PERTAMA - PAMONG BUDAYA 5 1
IV PARIWISATA PENGEMBANGAN SENI DAN BUDAYA, KEPALA SEKSI BINA
BUDAYA

D-IV SOSIATRI / S-1 SOSIATRI / S-1 PEMBERDAYAAN BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , KEPALA
MASYARAKAT / S-1 KESEJAHTERAAN SOSIAL / D-IV DINAS SOSIAL , KEPALA BIDANG REHABILITASI SOSIAL,
23 AHLI PERTAMA - PEKERJA SOSIAL 5 2
KESEJAHTERAAN SOSIAL / D-IV PEMBANGUNAN DAN KEPALA SEKSI REHABILITASI SOSIAL PENYANDANG
PEMBERDAYAAN / S-1 PEKERJAAN SOSIAL DISABILITAS
BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , KEPALA
DINAS PENDIDIKAN, KEPEMUDAAN DAN OLAHRAGA ,
D-IV TEKNIK SIPIL / S-1 TEKNIK SIPIL / S-1 ARSITEKTUR / D-
24 AHLI PERTAMA - PEMBINA JASA KONSTRUKSI 5 1 KEPALA BIDANG PEMBINAAN PENDIDIKAN ANAK USIA
IV ELEKTRONIKA / D-IV ARSITEKTUR / S-1 ELEKTRO
DINI DAN PENDIDIKAN MASYARAKAT, KEPALA SEKSI
PRASARANA DAN SARANA
BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , KEPALA
DINAS PENDIDIKAN, KEPEMUDAAN DAN OLAHRAGA ,
D-IV TEKNIK SIPIL / S-1 TEKNIK SIPIL / S-1 ARSITEKTUR / D-
25 AHLI PERTAMA - PEMBINA JASA KONSTRUKSI 5 1 KEPALA BIDANG PEMBINAAN SEKOLAH DASAR DAN
IV ELEKTRONIKA / D-IV ARSITEKTUR / S-1 ELEKTRO
SEKOLAH MENENGAH PERTAMA, KEPALA SEKSI
PRASARANA DAN SARANA
BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , KEPALA
D-IV TEKNIK SIPIL / S-1 TEKNIK SIPIL / S-1 ARSITEKTUR / D- BADAN PENANGGULANGAN BENCANA DAERAH , KEPALA
26 AHLI PERTAMA - PEMBINA JASA KONSTRUKSI 5 1
IV ELEKTRONIKA / D-IV ARSITEKTUR / S-1 ELEKTRO BIDANG REHABILITASI DAN REKONSTRUKSI, KEPALA
SEKSI REKONSTRUKSI
BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , KEPALA
D-IV TEKNIK SIPIL / S-1 TEKNIK SIPIL / S-1 ARSITEKTUR / D- BADAN PENANGGULANGAN BENCANA DAERAH , KEPALA
27 AHLI PERTAMA - PEMBINA JASA KONSTRUKSI 5 1
IV ELEKTRONIKA / D-IV ARSITEKTUR / S-1 ELEKTRO BIDANG KEDARURATAN DAN LOGISTIK, KEPALA SEKSI
LOGISTIK
BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , KEPALA
DINAS PEKERJAAN UMUM, DAN PENATAAN RUANG ,
D-IV TEKNIK SIPIL / S-1 TEKNIK SIPIL / S-1 ARSITEKTUR / D-
28 AHLI PERTAMA - PEMBINA JASA KONSTRUKSI 5 1 KEPALA BIDANG PENATAAN RUANG DAN CIPTA KARYA,
IV ELEKTRONIKA / D-IV ARSITEKTUR / S-1 ELEKTRO
KEPALA SEKSI PENATAAN BANGUNAN DAN
PENGEMBANGAN KAWASAN
BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , KEPALA
DINAS PEKERJAAN UMUM, DAN PENATAAN RUANG ,
S-1 TEKNIK SIPIL / S-1 TEKNIK ARSITEK / S-1 TEKNIK TATA
29 AHLI PERTAMA - PENATA RUANG 5 1 KEPALA BIDANG PENATAAN RUANG DAN CIPTA KARYA,
RUANG / S-1 PLANOLOGI
KEPALA SEKSI PENATAAN BANGUNAN DAN
PENGEMBANGAN KAWASAN
ALOKASI
NO. JABATAN KUALIFIKASI PENDIDIKAN MHPK UNIT PENEMPATAN
PPPK

BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , ASISTEN


S-1 BAHASA INGGRIS / S-1 BAHASA JERMAN / S-1 BAHASA PEMERINTAHAN DAN KESEJAHTERAAN RAKYAT , KEPALA
30 AHLI PERTAMA - PENERJEMAH 5 1
JEPANG BAGIAN HUBUNGAN MASYARAKAT, KEPALA SUB BAGIAN
KEPROTOKOLAN

BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , KEPALA


S-1 BAHASA INGGRIS / S-1 BAHASA JERMAN / S-1 BAHASA DINAS PARIWISATA DAN KEBUDAYAAN, KEPALA BIDANG
31 AHLI PERTAMA - PENERJEMAH 5 1
JEPANG PEMASARAN DAN KEMITRAAN, KEPALA SEKSI
PEMASARAN DAN KEMITRAAN PARIWISATA
BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , KEPALA
S-1 HUBUNGAN INTERNASIONAL / S-1 ADMINISTARI
DINAS TENAGA KERJA , KEPALA BIDANG BINA TENAGA
32 AHLI PERTAMA - PENGANTAR KERJA NEGERA / S-1 ADMINISTRASI PUBLIK / D-IV PEKERJAAN 5 1
KERJA, KEPALA SEKSI PENEMPATAN DAN
SOSIAL
PERLINDUNGAN TENAGA KERJA
BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , KEPALA
S-1/D-IV TEKNIK MESIN / S-1 MEKANISASI PERTANIAN / D- DINAS PERTANIAN DAN KETAHANAN PANGAN , KEPALA
AHLI PERTAMA - PENGAWAS ALAT DAN MESIN
33 IV MEKANISASI PERTANIAN / D-IV TEKNIK PERTANIAN / D- 5 1 BIDANG PRASARANA DAN SARANA PERTANIAN, KEPALA
PERTANIAN
IV TEKNOLOGI PERTANIAN SEKSI ALAT DAN MESIN PERTANIAN, PEMBIAYAAN DAN
INVESTASI
BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , KEPALA
34 AHLI PERTAMA - PENGAWAS BIBIT TERNAK S-1 PETERNAKAN / S-1 PETERNAKAN PRODUKSI TERNAK 5 2 DINAS PERKEBUNAN DAN PETERNAKAN , KELOMPOK
JABATAN FUNGSIONAL
BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , ASISTEN
AHLI PERTAMA - PENGELOLA PENGADAAN S-1 EKONOMI / S-1 HUKUM / S-1 TEKNIK SIPIL / S-1 TEKNIK
35 5 1 PEREKONOMIAN DAN PEMBANGUNAN , KEPALA BAGIAN
BARANG/JASA ARSITEKTUR
PENGADAAN BARANG DAN JASA
BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , KEPALA
DINAS PERIKANAN , KEPALA BIDANG PENGOLAHAN DAN
AHLI PERTAMA - PENGELOLA PRODUKSI D-IV PERIKANAN / D-IV BUDIDAYA PERIKANAN / S-1
36 5 1 PEMBUDIDAYAAN PERIKANAN, KEPALA SEKSI
PERIKANAN TANGKAP PERIKANAN / S-1 BUDIDAYA PERIKANAN
PENGELOLAAN KAWASAN BUDIDAYA PERIKANAN DAN
PRASARANA DAN SARANA BUDIDAYA
S-1 ILMU HAMA DAN PENYAKIT TANAMAN / S-1 BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , KEPALA
AHLI PERTAMA - PENGENDALI ORGANISME
37 PERTANIAN PROTEKSI TANAMAN / S-1 PERTANIAN 5 1 DINAS PERKEBUNAN DAN PETERNAKAN, KELOMPOK
PENGGANGU TUMBUHAN
PERLINDUNGAN TANAMAN JABATAN FUNGSIONAL
BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , KEPALA
S-1 EKONOMI MANAJEMEN / S-1 SOSIATRI / S-1 HUKUM / S-
AHLI PERTAMA - PENGGERAK SWADAYA DINAS PARIWISATA DAN KEBUDAYAAN, KEPALA BIDANG
38 1 PEMBERDAYAAN MASYARAKAT / S-1 ILMU KOMUNIKASI 5 1
MASYARAKAT PEMASARAN DAN KEMITRAAN, KEPALA SEKSI EKONOMI
/ S-1 PSIKOLOGI
KREATIF
S-1 EKONOMI MANAJEMEN / S-1 SOSIATRI / S-1 HUKUM / S- BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , CAMAT
AHLI PERTAMA - PENGGERAK SWADAYA
39 1 PEMBERDAYAAN MASYARAKAT / S-1 ILMU KOMUNIKASI 5 1 SOLOR SELATAN, KEPALA SEKSI PEMBERDAYAAN
MASYARAKAT
/ S-1 PSIKOLOGI MASYARAKAT
S-1 EKONOMI MANAJEMEN / S-1 SOSIATRI / S-1 HUKUM / S- BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , CAMAT
AHLI PERTAMA - PENGGERAK SWADAYA
40 1 PEMBERDAYAAN MASYARAKAT / S-1 ILMU KOMUNIKASI 5 1 ADONARA TIMUR, KEPALA SEKSI PEMBERDAYAAN
MASYARAKAT
/ S-1 PSIKOLOGI MASYARAKAT
S-1 EKONOMI MANAJEMEN / S-1 SOSIATRI / S-1 HUKUM / S- BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , CAMAT
AHLI PERTAMA - PENGGERAK SWADAYA
41 1 PEMBERDAYAAN MASYARAKAT / S-1 ILMU KOMUNIKASI 5 1 DEMON PAGONG, KEPALA SEKSI PEMBERDAYAAN
MASYARAKAT
/ S-1 PSIKOLOGI MASYARAKAT
S-1 EKONOMI MANAJEMEN / S-1 SOSIATRI / S-1 HUKUM / S- BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , CAMAT
AHLI PERTAMA - PENGGERAK SWADAYA
42 1 PEMBERDAYAAN MASYARAKAT / S-1 ILMU KOMUNIKASI 5 1 ILE MANDIRI, KEPALA SEKSI PEMBERDAYAAN
MASYARAKAT
/ S-1 PSIKOLOGI MASYARAKAT
ALOKASI
NO. JABATAN KUALIFIKASI PENDIDIKAN MHPK UNIT PENEMPATAN
PPPK
S-1 EKONOMI MANAJEMEN / S-1 SOSIATRI / S-1 HUKUM / S- BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , CAMAT
AHLI PERTAMA - PENGGERAK SWADAYA
43 1 PEMBERDAYAAN MASYARAKAT / S-1 ILMU KOMUNIKASI 5 1 TANJUNG BUNGA, KEPALA SEKSI PEMBERDAYAAN
MASYARAKAT
/ S-1 PSIKOLOGI MASYARAKAT
S-1 EKONOMI MANAJEMEN / S-1 SOSIATRI / S-1 HUKUM / S- BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , CAMAT
AHLI PERTAMA - PENGGERAK SWADAYA
44 1 PEMBERDAYAAN MASYARAKAT / S-1 ILMU KOMUNIKASI 5 1 WITIHAMA, KEPALA SEKSI PEMBERDAYAAN
MASYARAKAT
/ S-1 PSIKOLOGI MASYARAKAT
S-1 EKONOMI MANAJEMEN / S-1 SOSIATRI / S-1 HUKUM / S- BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , CAMAT
AHLI PERTAMA - PENGGERAK SWADAYA
45 1 PEMBERDAYAAN MASYARAKAT / S-1 ILMU KOMUNIKASI 5 1 WULANGGITANG, KEPALA SEKSI PEMBERDAYAAN
MASYARAKAT
/ S-1 PSIKOLOGI MASYARAKAT
S-1 EKONOMI MANAJEMEN / S-1 SOSIATRI / S-1 HUKUM / S- BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , CAMAT
AHLI PERTAMA - PENGGERAK SWADAYA
46 1 PEMBERDAYAAN MASYARAKAT / S-1 ILMU KOMUNIKASI 5 1 ILE BOLENG, KEPALA SEKSI PEMBERDAYAAN
MASYARAKAT
/ S-1 PSIKOLOGI MASYARAKAT
S-1 EKONOMI MANAJEMEN / S-1 SOSIATRI / S-1 HUKUM / S- BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , CAMAT
AHLI PERTAMA - PENGGERAK SWADAYA
47 1 PEMBERDAYAAN MASYARAKAT / S-1 ILMU KOMUNIKASI 5 1 SOLOR TIMUR, KEPALA SEKSI PEMBERDAYAAN
MASYARAKAT
/ S-1 PSIKOLOGI MASYARAKAT
S-1 EKONOMI MANAJEMEN / S-1 SOSIATRI / S-1 HUKUM / S- BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , CAMAT
AHLI PERTAMA - PENGGERAK SWADAYA
48 1 PEMBERDAYAAN MASYARAKAT / S-1 ILMU KOMUNIKASI 5 1 ADONARA BARAT, KEPALA SEKSI PEMBERDAYAAN
MASYARAKAT
/ S-1 PSIKOLOGI MASYARAKAT
S-1 EKONOMI MANAJEMEN / S-1 SOSIATRI / S-1 HUKUM / S-
AHLI PERTAMA - PENGGERAK SWADAYA BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , CAMAT
49 1 PEMBERDAYAAN MASYARAKAT / S-1 ILMU KOMUNIKASI 5 1
MASYARAKAT ILE BURA, KEPALA SEKSI PEMBERDAYAAN MASYARAKAT
/ S-1 PSIKOLOGI
S-1 EKONOMI MANAJEMEN / S-1 SOSIATRI / S-1 HUKUM / S- BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , CAMAT
AHLI PERTAMA - PENGGERAK SWADAYA
50 1 PEMBERDAYAAN MASYARAKAT / S-1 ILMU KOMUNIKASI 5 1 LEWOLEMA, KEPALA SEKSI PEMBERDAYAAN
MASYARAKAT
/ S-1 PSIKOLOGI MASYARAKAT
BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , KEPALA
S-1 EKONOMI MANAJEMEN / S-1 SOSIATRI / S-1 HUKUM / S-
AHLI PERTAMA - PENGGERAK SWADAYA DINAS PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DAN DESA ,
51 1 PEMBERDAYAAN MASYARAKAT / S-1 ILMU KOMUNIKASI 5 1
MASYARAKAT KEPALA BIDANG BINA PENGEMBANGAN EKONOMI DESA,
/ S-1 PSIKOLOGI
KEPALA SEKSI BINA USAHA DESA
S-1 EKONOMI MANAJEMEN / S-1 SOSIATRI / S-1 HUKUM / S- BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , CAMAT
AHLI PERTAMA - PENGGERAK SWADAYA
52 1 PEMBERDAYAAN MASYARAKAT / S-1 ILMU KOMUNIKASI 5 1 KELUBAGOLIT, KEPALA SEKSI PEMBERDAYAAN
MASYARAKAT
/ S-1 PSIKOLOGI MASYARAKAT
S-1 EKONOMI MANAJEMEN / S-1 SOSIATRI / S-1 HUKUM / S-
AHLI PERTAMA - PENGGERAK SWADAYA BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , CAMAT
53 1 PEMBERDAYAAN MASYARAKAT / S-1 ILMU KOMUNIKASI 5 1
MASYARAKAT ADONARA, KEPALA SEKSI PEMBERDAYAAN MASYARAKAT
/ S-1 PSIKOLOGI
S-1 EKONOMI MANAJEMEN / S-1 SOSIATRI / S-1 HUKUM / S- BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , CAMAT
AHLI PERTAMA - PENGGERAK SWADAYA
54 1 PEMBERDAYAAN MASYARAKAT / S-1 ILMU KOMUNIKASI 5 1 SOLOR BARAT, KEPALA SEKSI PEMBERDAYAAN
MASYARAKAT
/ S-1 PSIKOLOGI MASYARAKAT
S-1 EKONOMI MANAJEMEN / S-1 SOSIATRI / S-1 HUKUM / S- BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , CAMAT
AHLI PERTAMA - PENGGERAK SWADAYA
55 1 PEMBERDAYAAN MASYARAKAT / S-1 ILMU KOMUNIKASI 5 1 TITEHENA, KEPALA SEKSI PEMBERDAYAAN
MASYARAKAT
/ S-1 PSIKOLOGI MASYARAKAT
S-1 EKONOMI MANAJEMEN / S-1 SOSIATRI / S-1 HUKUM / S- BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , CAMAT
AHLI PERTAMA - PENGGERAK SWADAYA
56 1 PEMBERDAYAAN MASYARAKAT / S-1 ILMU KOMUNIKASI 5 1 ADONARA TENGAH, KEPALA SEKSI PEMBERDAYAAN
MASYARAKAT
/ S-1 PSIKOLOGI MASYARAKAT
S-1 EKONOMI MANAJEMEN / S-1 SOSIATRI / S-1 HUKUM / S- BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , CAMAT
AHLI PERTAMA - PENGGERAK SWADAYA
57 1 PEMBERDAYAAN MASYARAKAT / S-1 ILMU KOMUNIKASI 5 1 WOTAN ULUMADO, KEPALA SEKSI PEMBERDAYAAN
MASYARAKAT
/ S-1 PSIKOLOGI MASYARAKAT
S-1 EKONOMI MANAJEMEN / S-1 SOSIATRI / S-1 HUKUM / S- BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , CAMAT
AHLI PERTAMA - PENGGERAK SWADAYA
58 1 PEMBERDAYAAN MASYARAKAT / S-1 ILMU KOMUNIKASI 5 1 LARANTUKA , KEPALA SEKSI PEMBERDAYAAN
MASYARAKAT
/ S-1 PSIKOLOGI MASYARAKAT
ALOKASI
NO. JABATAN KUALIFIKASI PENDIDIKAN MHPK UNIT PENEMPATAN
PPPK

BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , KEPALA


S-1 TEKNIK MESIN / S-1 TEKNIK ELEKTRO / S-1 TEKNIK DINAS PERDAGANGAN DAN PERINDUSTRIAN , KEPALA
59 AHLI PERTAMA - PENGUJI MUTU BARANG 5 1
KIMIA / S-1 TEKNIK FISIKA BIDANG PERDAGANGAN, KEPALA SEKSI BINA
USAHA PERDAGANGAN
BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , KEPELA
D-IV BIOLOGI NON KEPENDIDIKAN / S-1 BIOLOGI NON
DINAS LINGKUNGAN HIDUP , KEPALA BIDANG TATA
60 AHLI PERTAMA - PENYULUH LINGKUNGAN HIDUP KEPENDIDIKAN / D-IV BIOKIMIA / S-1/D-IV TEKNIK 5 1
LINGKUNGAN, KEPALA SEKSI PEMELIHARAAN
LINGKUNGAN
LINGKUNGAN HIDUP
BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH, KEPALA
61 AHLI PERTAMA - PENYULUH PERTANIAN S-1 PETERNAKAN / S-1 PERTANIAN 5 8 DINAS PERTANIAN DAN KETAHANAN PANGAN,
KELOMPOK JABATAN FUNGSIONAL
BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , KEPALA
S-1 PSIKOLOGI / S-1 SOSIATRI / S-1 KOMUNIKASI / S-1 DINAS SOSIAL , KEPALA BIDANG PEMBERDAYAAN SOSIAL,
62 AHLI PERTAMA - PENYULUH SOSIAL 5 2
SOSIOLOGI KEPALA SEKSI PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DAN
KELEMBAGAAN SOSIAL
BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , KEPALA
S-1 EKONOMI MANAJEMEN / S-1 AKUNTANSI / S-1
DINAS PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DAN DESA ,
63 AHLI PERTAMA - PERENCANA MANAJEMEN KEUANGAN / S-1 MANAJEMEN KEUANGAN 5 1
SEKRETARIS, KEPALA SUB BAGIAN PROGRAM, DATA DAN
DAERAH
EVALUASI
BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , KEPALA
S-1 EKONOMI MANAJEMEN / S-1 AKUNTANSI / S-1
DINAS PARIWISATA DAN KEBUDAYAAN, KEPALA BIDANG
64 AHLI PERTAMA - PERENCANA MANAJEMEN KEUANGAN / S-1 MANAJEMEN KEUANGAN 5 1
PENGEMBANGAN PRODUK WISATA, KEPALA SEKSI OBYEK
DAERAH
DAN DAYA TARIK WISATA

BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , KEPALA


S-1 EKONOMI MANAJEMEN / S-1 AKUNTANSI / S-1 BADAN PENDAPATAN DAERAH , KEPALA BIDANG
65 AHLI PERTAMA - PERENCANA MANAJEMEN KEUANGAN / S-1 MANAJEMEN KEUANGAN 5 1 PERENCANAAN DAN PENGEMBANGAN PENDAPATAN
DAERAH DAERAH, KEPALA SUB BIDANG PERENCANAAN DAN
PENGEMBANGAN PAJAK DAERAH

BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , KEPALA


S-1 EKONOMI MANAJEMEN / S-1 AKUNTANSI / S-1 BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN PENELITIAN DAN
66 AHLI PERTAMA - PERENCANA MANAJEMEN KEUANGAN / S-1 MANAJEMEN KEUANGAN 5 1 PENGEMBANGAN DAERAH , KEPALA BIDANG
DAERAH PEMERINTAHAN DAN PEMBANGUNAN MANUSIA, KEPALA
SUB BIDANG PEMERINTAHAN

BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , KEPALA


S-1 EKONOMI MANAJEMEN / S-1 AKUNTANSI / S-1
BADAN KEUANGAN DAN ASET DAERAH , KEPALA BIDANG
67 AHLI PERTAMA - PERENCANA MANAJEMEN KEUANGAN / S-1 MANAJEMEN KEUANGAN 5 1
PERENCANAAN ANGGARAN DAERAH, KEPALA SUB
DAERAH
BIDANG PERENCANAAN ANGGARAN DAERAH I
S-1 EKONOMI MANAJEMEN / S-1 AKUNTANSI / S-1 BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH ,
68 AHLI PERTAMA - PERENCANA MANAJEMEN KEUANGAN / S-1 MANAJEMEN KEUANGAN 5 1 INSPEKTUR DAERAH , SEKRETARIS INSPEKTORAT,
DAERAH KEPALA SUB BAGIAN PERENCANAAN
ALOKASI
NO. JABATAN KUALIFIKASI PENDIDIKAN MHPK UNIT PENEMPATAN
PPPK

BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , ASISTEN


S-1 EKONOMI MANAJEMEN / S-1 AKUNTANSI / S-1
PEREKONOMIAN DAN PEMBANGUNAN , KEPALA BAGIAN
69 AHLI PERTAMA - PERENCANA MANAJEMEN KEUANGAN / S-1 MANAJEMEN KEUANGAN 5 1
PEREKONOMIAN, KEPALA SUB BAGIAN KOPERASI DAN
DAERAH
UKM PERINDUSTRIAN, PERDAGANGAN DAN PARIWISATA
BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , KEPALA
BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN PENELITIAN DAN
S-1 EKONOMI MANAJEMEN / S-1 AKUNTANSI / S-1
PENGEMBANGAN DAERAH , KEPALA BIDANG
70 AHLI PERTAMA - PERENCANA MANAJEMEN KEUANGAN / S-1 MANAJEMEN KEUANGAN 5 1
PERENCANAAN, PENGENDALIAN DAN EVALUASI
DAERAH
PEMBANGUNAN DAERAH, KEPALA SUB BIDANG
PERENCANAAN DAN PENDANAAN
BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , KEPALA
S-1 EKONOMI MANAJEMEN / S-1 AKUNTANSI / S-1 DINAS PENDIDIKAN, KEPEMUDAAN DAN OLAHRAGA ,
71 AHLI PERTAMA - PERENCANA MANAJEMEN KEUANGAN / S-1 MANAJEMEN KEUANGAN 5 1 KEPALA BIDANG PEMBINAAN PENDIDIKAN ANAK USIA
DAERAH DINI DAN PENDIDIKAN MASYARAKAT, KEPALA SEKSI
TENAGA GURU DAN TENAGA TEKNIS

BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , KEPALA


S-1 EKONOMI MANAJEMEN / S-1 AKUNTANSI / S-1
DINAS PENDIDIKAN, KEPEMUDAAN DAN OLAHRAGA ,
72 AHLI PERTAMA - PERENCANA MANAJEMEN KEUANGAN / S-1 MANAJEMEN KEUANGAN 5 1
KEPALA BIDANG KEPEMUDAAN, KEPALA SEKSI
DAERAH
PEMBINAAN DAN PENGEMBANGAN ORGANISASI
BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , KEPALA
S-1 EKONOMI MANAJEMEN / S-1 AKUNTANSI / S-1
DINAS PENDIDIKAN, KEPEMUDAAN DAN OLAHRAGA ,
73 AHLI PERTAMA - PERENCANA MANAJEMEN KEUANGAN / S-1 MANAJEMEN KEUANGAN 5 1
KEPALA BIDANG PENGEMBANGAN OLAHRAGA, KEPALA
DAERAH
SEKSI MINAT DAN BAKAT
BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH ,
S-1 HUKUM / S-1 SOSIAL POLITIK / S-1 HUBUNGAN
SEKRETARIS DPRD , KEPALA BAGIAN PERUNDANG-
74 AHLI PERTAMA - PERISALAH LEGISLATIF INTERNASIONAL / S1 ADMINISTRASI NEGARA / S-1 5 2
UNDANGAN, KEPALA SUB BAGIAN PERSIDANGAN DAN
ADMINISTRASI PUBLIK
RISALAH
BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , ASISTEN
AHLI PERTAMA - PRANATA HUBUNGAN PEMERINTAHAN DAN KESEJAHTERAAN RAKYAT , KEPALA
75 S-1 KOMUNIKASI / S-1 HUBUNGAN MASYARAKAT 5 1
MASYARAKAT BAGIAN HUBUNGAN MASYARAKAT, KEPALA SUB BAGIAN
KEPROTOKOLAN
BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , KEPALA
AHLI PERTAMA - PRANATA HUBUNGAN BADAN KESATUAN BANGSA DAN POLITIK , KEPALA
76 S-1 KOMUNIKASI / S-1 HUBUNGAN MASYARAKAT 5 1
MASYARAKAT BIDANG MASALAH AKTUAL, KEPALA SUB BIDANG BINA
MASALAH AKTUAL
BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , KEPALA
S-1 TEKNIK KOMPUTER / S-1 TEKNIK INFORMATIKA / S-1 BADAN KEPEGAWAIAN DAN PENGEMBANGAN SUMBER
77 AHLI PERTAMA - PRANATA KOMPUTER KOMPUTER / D-IV TEKNIK INFORMATIKA / S-1 SISTEM 5 1 DAYA MANUSIA DAERAH , KEPALA BIDANG PENGADAAN,
INFORMASI MUTASI DAN PROMOSI APARATUR, KEPALA SUB BIDANG
PENGEMBANGAN KARIER DAN PROMOSI

BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , ASISTEN


S-1 TEKNIK KOMPUTER / S-1 TEKNIK INFORMATIKA / S-1
PEMERINTAHAN DAN KESEJAHTERAAN RAKYAT , KEPALA
78 AHLI PERTAMA - PRANATA KOMPUTER KOMPUTER / D-IV TEKNIK INFORMATIKA / S-1 SISTEM 5 1
BAGIAN PEMERINTAHAN UMUM, KEPALA SUB BAGIAN
INFORMASI
BINA ADMINISTRASI WILAYAH
ALOKASI
NO. JABATAN KUALIFIKASI PENDIDIKAN MHPK UNIT PENEMPATAN
PPPK
BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , KEPALA
BADAN KEPEGAWAIAN DAN PENGEMBANGAN SUMBER
S-1 TEKNIK KOMPUTER / S-1 TEKNIK INFORMATIKA / S-1
DAYA MANUSIA DAERAH , SEKRETARIS BADAN
79 AHLI PERTAMA - PRANATA KOMPUTER KOMPUTER / D-IV TEKNIK INFORMATIKA / S-1 SISTEM 5 1
KEPEGAWAIAN DAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA
INFORMASI
MANUSIA DAERAH , KEPALA SUB BAGIAN PROGRAM DATA
DAN EVALUASI

BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , ASISTEN


S-1 TEKNIK KOMPUTER / S-1 TEKNIK INFORMATIKA / S-1
PEMERINTAHAN DAN KESEJAHTERAAN RAKYAT , KEPALA
80 AHLI PERTAMA - PRANATA KOMPUTER KOMPUTER / D-IV TEKNIK INFORMATIKA / S-1 SISTEM 5 1
BAGIAN HUBUNGAN MASYARAKAT, KEPALA SUB BAGIAN
INFORMASI
PUBLIKASI DAN DOKUMENTASI

S-1 TEKNIK KOMPUTER / S-1 TEKNIK INFORMATIKA / S-1 BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , KEPALA
81 AHLI PERTAMA - PRANATA KOMPUTER KOMPUTER / D-IV TEKNIK INFORMATIKA / S-1 SISTEM 5 1 BADAN KESATUAN BANGSA DAN POLITIK , SEKRETARIS,
INFORMASI KEPALA SUB BAGIAN UMUM DAN KEPEGAWAIAN
BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH ,
S-1 TEKNIK KOMPUTER / S-1 TEKNIK INFORMATIKA / S-1
SEKRETARIS DPRD , KEPALA BAGIAN PERUNDANG-
82 AHLI PERTAMA - PRANATA KOMPUTER KOMPUTER / D-IV TEKNIK INFORMATIKA / S-1 SISTEM 5 1
UNDANGAN, KEPALA SUB BAGIAN PERSIDANGAN DAN
INFORMASI
RISALAH
BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , KEPALA
S-1 TEKNIK KOMPUTER / S-1 TEKNIK INFORMATIKA / S-1
DINAS PENGENDALIAN PENDUDUK DAN KELUARGA
83 AHLI PERTAMA - PRANATA KOMPUTER KOMPUTER / D-IV TEKNIK INFORMATIKA / S-1 SISTEM 5 1
BENCANA , KEPALA BIDANG PENGENDALIAN PENDUDUK,
INFORMASI
KEPALA SEKSI ADVOKASI DAN KERJASAMA

BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , KEPALA


BADAN KEPEGAWAIAN DAN PENGEMBANGAN SUMBER
S-1 TEKNIK KOMPUTER / S-1 TEKNIK INFORMATIKA / S-1
DAYA MANUSIA DAERAH , SEKRETARIS BADAN
84 AHLI PERTAMA - PRANATA KOMPUTER KOMPUTER / D-IV TEKNIK INFORMATIKA / S-1 SISTEM 5 1
KEPEGAWAIAN DAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA
INFORMASI
MANUSIA DAERAH, KEPALA SUB BAGIAN UMUM
KEUANGAN DAN KEPEGAWAIAN

BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , KEPALA


S-1 TEKNIK KOMPUTER / S-1 TEKNIK INFORMATIKA / S-1
BADAN PENDAPATAN DAERAH , KEPALA BIDANG
85 AHLI PERTAMA - PRANATA KOMPUTER KOMPUTER / D-IV TEKNIK INFORMATIKA / S-1 SISTEM 5 1
PENGELOLAAN PENDAPATAN DAERAH, KEPALA SUB
INFORMASI
BIDANG PENGELOLAAN PAJAK DAERAH

S-1 TEKNIK KOMPUTER / S-1 TEKNIK INFORMATIKA / S-1 BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , KEPALA
86 AHLI PERTAMA - PRANATA KOMPUTER KOMPUTER / D-IV TEKNIK INFORMATIKA / S-1 SISTEM 5 1 DINAS PENGENDALIAN PENDUDUK DAN KELUARGA
INFORMASI BENCANA , SEKRETARIS, KEPALA SUB BAGIAN KEUANGAN

BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , KEPALA


S-1 TEKNIK KOMPUTER / S-1 TEKNIK INFORMATIKA / S-1 BADAN PENDAPATAN DAERAH , KEPALA BIDANG
87 AHLI PERTAMA - PRANATA KOMPUTER KOMPUTER / D-IV TEKNIK INFORMATIKA / S-1 SISTEM 5 1 PENGENDALIAN DAN EVALUASI PENDAPATAN DAERAH,
INFORMASI KEPALA SUB BIDANG PENGENDALIAN DAN EVALUASI
RETRIBUSI DAERAH DAN PENDAPATAN LAIN-LAIN
ALOKASI
NO. JABATAN KUALIFIKASI PENDIDIKAN MHPK UNIT PENEMPATAN
PPPK
BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , ASISTEN
S-1 TEKNIK KOMPUTER / S-1 TEKNIK INFORMATIKA / S-1
PEREKONOMIAN DAN PEMBANGUNAN , KEPALA BAGIAN
88 AHLI PERTAMA - PRANATA KOMPUTER KOMPUTER / D-IV TEKNIK INFORMATIKA / S-1 SISTEM 5 1
SUMBER DAYA ALAM, KEPALA SUB BAGIAN ENERGI DAN
INFORMASI
SUMBER DAYA MINERAL
BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , KEPALA
DINAS PENANAMAN MODAL DAN PELAYANAN TERPADU
S-1 TEKNIK KOMPUTER / S-1 TEKNIK INFORMATIKA / S-1
SATU PINTU , KEPALA BIDANG PENGAWASAN,
89 AHLI PERTAMA - PRANATA KOMPUTER KOMPUTER / D-IV TEKNIK INFORMATIKA / S-1 SISTEM 5 1
PENGENDALIAN DAN EVALUASI PELAKSANAAN
INFORMASI
PENANAMAN MODAL, KEPALA SEKSI EVALUASI DAN
PELAPORAN PELAKSANAAN PENANAMAN MODAL
BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH ,
S-1 TEKNIK KOMPUTER / S-1 TEKNIK INFORMATIKA / S-1
INSPEKTUR DAERAH , SEKRETARIS INSPEKTORAT,
90 AHLI PERTAMA - PRANATA KOMPUTER KOMPUTER / D-IV TEKNIK INFORMATIKA / S-1 SISTEM 5 1
KEPALA SUB BAGIAN ADMINISTRASI UMUM DAN
INFORMASI
KEUANGAN
S-1 TEKNIK KOMPUTER / S-1 TEKNIK INFORMATIKA / S-1 BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , KEPALA
91 AHLI PERTAMA - PRANATA KOMPUTER KOMPUTER / D-IV TEKNIK INFORMATIKA / S-1 SISTEM 5 1 BADAN PENDAPATAN DAERAH , SEKRETARIS, KEPALA
INFORMASI SUB BAGIAN UMUM DAN KEPEGAWAIAN
BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , KEPALA
S-1 TEKNIK KOMPUTER / S-1 TEKNIK INFORMATIKA / S-1 DINAS PERUMAHAN KAWASAN PERMUKIMAN DAN
92 AHLI PERTAMA - PRANATA KOMPUTER KOMPUTER / D-IV TEKNIK INFORMATIKA / S-1 SISTEM 5 1 PERTANAHAN , KEPALA BIDANG PENYELESAIAN
INFORMASI SENGKETA TANAH, KEPALA SEKSI PENYELESAIAN
SENGKETA TANAH
S-1 TEKNIK KOMPUTER / S-1 TEKNIK INFORMATIKA / S-1 BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , KEPELA
93 AHLI PERTAMA - PRANATA KOMPUTER KOMPUTER / D-IV TEKNIK INFORMATIKA / S-1 SISTEM 5 1 DINAS LINGKUNGAN HIDUP , SEKRETARIS, KEPALA SUB
INFORMASI BAGIAN UMUM DAN KEPEGAWAIAN
S-1 TEKNIK KOMPUTER / S-1 TEKNIK INFORMATIKA / S-1 BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , KEPALA
94 AHLI PERTAMA - PRANATA KOMPUTER KOMPUTER / D-IV TEKNIK INFORMATIKA / S-1 SISTEM 5 1 DINAS TENAGA KERJA , SEKRETARIS, KASUBAG. UMUM,
INFORMASI KEUANGAN DAN KEPEGAWAIAN
BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , KEPALA
S-1 TEKNIK KOMPUTER / S-1 TEKNIK INFORMATIKA / S-1
DINAS PENGENDALIAN PENDUDUK DAN KELUARGA
95 AHLI PERTAMA - PRANATA KOMPUTER KOMPUTER / D-IV TEKNIK INFORMATIKA / S-1 SISTEM 5 1
BENCANA , SEKRETARIS, KEPALA SUB BAGIAN PROGRAM,
INFORMASI
DATA DAN EVALUASI
BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , KEPALA
S-1 TEKNIK KOMPUTER / S-1 TEKNIK INFORMATIKA / S-1 DINAS PERUMAHAN KAWASAN PERMUKIMAN DAN
96 AHLI PERTAMA - PRANATA KOMPUTER KOMPUTER / D-IV TEKNIK INFORMATIKA / S-1 SISTEM 5 1 PERTANAHAN , KEPALA BIDANG PENGATURAN
INFORMASI PENGADAAN TANAH, KEPALA SEKSI PEMBERIAN IZIN
LOKASI PEMANFAATAN TANAH

S-1 TEKNIK KOMPUTER / S-1 TEKNIK INFORMATIKA / S-1 BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , KEPALA
97 AHLI PERTAMA - PRANATA KOMPUTER KOMPUTER / D-IV TEKNIK INFORMATIKA / S-1 SISTEM 5 1 DINAS PARIWISATA DAN KEBUDAYAAN, SEKRETARIS,
INFORMASI KEPALA SUB BAGIAN PROGRAM DATA DAN EVALUASI

BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , ASISTEN


S-1 TEKNIK KOMPUTER / S-1 TEKNIK INFORMATIKA / S-1
PEREKONOMIAN DAN PEMBANGUNAN , KEPALA BAGIAN
98 AHLI PERTAMA - PRANATA KOMPUTER KOMPUTER / D-IV TEKNIK INFORMATIKA / S-1 SISTEM 5 1
PENGENDALIAN PEMBANGUNAN, KASUBAG. EVALUASI
INFORMASI
DAN PELAPORAN PEMBANGUNAN
ALOKASI
NO. JABATAN KUALIFIKASI PENDIDIKAN MHPK UNIT PENEMPATAN
PPPK

BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , KEPALA


S-1 TEKNIK KOMPUTER / S-1 TEKNIK INFORMATIKA / S-1 DINAS PENANAMAN MODAL DAN PELAYANAN TERPADU
99 AHLI PERTAMA - PRANATA KOMPUTER KOMPUTER / D-IV TEKNIK INFORMATIKA / S-1 SISTEM 5 1 SATU PINTU , KEPALA BIDANG PENGOLAHAN DATA DAN
INFORMASI PROMOSI PENANAMAN MODAL, KEPALA SEKSI
PENGOLAHAN DATA PENANAMAN MODAL

BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , KEPALA


S-1 TEKNIK KOMPUTER / S-1 TEKNIK INFORMATIKA / S-1
BADAN KEUANGAN DAN ASET DAERAH , KEPALA BIDANG
100 AHLI PERTAMA - PRANATA KOMPUTER KOMPUTER / D-IV TEKNIK INFORMATIKA / S-1 SISTEM 5 1
PERBENDAHARAAN DAERAH, KEPALA SUB BIDANG
INFORMASI
PENATAUSAHAAN PERTANGGUNGJAWABAN
BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , KEPALA
DINAS PEKERJAAN UMUM, DAN PENATAAN RUANG ,
101 AHLI PERTAMA - TEKNIK JALAN DAN JEMBATAN S-1 TEKNIK SIPIL 5 1
KEPALA BIDANG BINA MARGA, KEPALA SEKSI
PEMBANGUNAN JALAN DAN JEMBATAN
BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , KEPELA
DINAS LINGKUNGAN HIDUP , KEPALA BIDANG
AHLI PERTAMA - TEKNIK PENYEHATAN S-1 TEKNIK LINGKUNGAN / S-1/D-IV TEKNIK SANITASI / D- PENGENDALIAN PENCEMARAN DAN KERUSAKAN
102 5 1
LINGKUNGAN IV TEKNIK LINGKUNGAN LINGKUNGAN HIDUP, KEPALA SEKSI PENGENDALIAN
PENCEMARAN
LINGKUNGAN
BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , KEPALA
DINAS PEKERJAAN UMUM, DAN PENATAAN RUANG ,
AHLI PERTAMA - TEKNIK TATA BANGUNAN DAN S-1 TEKNIK TATA RUANG / S-1 ARSITEKTUR / S-1
103 5 1 KEPALA BIDANG PENATAAN RUANG DAN CIPTA KARYA,
PERUMAHAN PLANOLOGI / S-1 TEKNIK SIPIL
KEPALA SEKSI PERENCANAAN TATA RUANG,
PENGAWASAN DAN PEMANFAATAN RUANG
BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , KEPALA
AHLI PERTAMA - TEKNIK TATA BANGUNAN DAN S-1 TEKNIK TATA RUANG / S-1 ARSITEKTUR / S-1 DINAS PERUMAHAN KAWASAN PERMUKIMAN DAN
104 5 1
PERUMAHAN PLANOLOGI / S-1 TEKNIK SIPIL PERTANAHAN , KEPALA BIDANG PERUMAHAN DAN
KAWASAN PERMUKIMAN, KEPALA SEKSI PERUMAHAN
BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , KEPALA
PEMULA - PRANATA PENCARIAN DAN BADAN PENANGGULANGAN BENCANA DAERAH , KEPALA
105 SMA/SEDERAJAT / SMK 5 10
PERTOLONGAN BIDANG KEDARURATAN DAN LOGISTIK, KEPALA SEKSI
KEDARURATAN
BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , KEPALA
BADAN PENDAPATAN DAERAH , KEPALA BIDANG
106 TERAMPIL - ARSIPARIS D-III ARSIPARIS / D-III SEKRETARIS / D-III MANAJEMEN 5 1 PENGELOLAAN PENDAPATAN DAERAH, KEPALA SUB
BIDANG PENGELOLAAN RETRIBUSI DAERAH DAN
PENDAPATAN LAIN-LAIN
BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , ASISTEN
107 TERAMPIL - ARSIPARIS D-III ARSIPARIS / D-III SEKRETARIS / D-III MANAJEMEN 5 3 ADMINISTRASI UMUM , KEPALA BAGIAN UMUM, KEPALA
SUB BAGIAN TATA USAHA PIMPINAN
BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , KEPALA
DINAS PEKERJAAN UMUM, DAN PENATAAN RUANG ,
108 TERAMPIL - ARSIPARIS D-III ARSIPARIS / D-III SEKRETARIS / D-III MANAJEMEN 5 1 SEKRETARIS DINAS PEKERJAAN UMUM DAN PENATAAN
RUANG, KEPALA SUB BAGIAN PROGRAM, DATA DAN
EVALUASI
ALOKASI
NO. JABATAN KUALIFIKASI PENDIDIKAN MHPK UNIT PENEMPATAN
PPPK
BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH ,
SEKRETARIS DPRD , KEPALA BAGIAN UMUM DPRD,
109 TERAMPIL - ARSIPARIS D-III ARSIPARIS / D-III SEKRETARIS / D-III MANAJEMEN 5 1
KEPALA SUB BAGIAN TATA USAHA RUMAH TANGGA DAN
KEHUMASAN
BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , KEPALA
DINAS PENDIDIKAN, KEPEMUDAAN DAN OLAHRAGA ,
KEPALA BIDANG PEMBINAAN SEKOLAH DASAR DAN
110 TERAMPIL - ARSIPARIS D-III ARSIPARIS / D-III SEKRETARIS / D-III MANAJEMEN 5 1
SEKOLAH MENENGAH PERTAMA, KEPALA SEKSI TENAGA
GURU DAN
TENAGA TEKNIS
BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , KEPALA
111 TERAMPIL - ARSIPARIS D-III ARSIPARIS / D-III SEKRETARIS / D-III MANAJEMEN 5 1 DINAS TENAGA KERJA ,SEKRETARIS, KASUBAG. UMUM,
KEUANGAN DAN KEPEGAWAIAN
BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , KEPALA
TERAMPIL - ASISTEN PEMBINA MUTU HASIL DINAS PERIKANAN , KEPALA BIDANG PENGUATAN
112 D-III PERIKANAN / D-III KIMIA 5 1
KELAUTAN DAN PERIKANAN KAPASITAS, KEPALA SEKSI PENGUATAN USAHA KECIL
DAN BUDIDAYA
BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , KEPALA
TERAMPIL - ASISTEN PEMBINA MUTU HASIL
113 D-III PERIKANAN / D-III KIMIA 5 1 DINAS PERIKANAN , KEPALA BIDANG PENGUATAN
KELAUTAN DAN PERIKANAN
KAPASITAS, KEPALA SEKSI PENGUATAN NELAYAN KECIL

BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , KEPALA


TERAMPIL - ASISTEN PENGELOLA PRODUKSI
114 D-III PERIKANAN TANGKAP 5 1 DINAS PERIKANAN , KEPALA BIDANG PERIKANAN
PERIKANAN TANGKAP
TANGKAP, KEPALA SEKSI BINA NELAYAN KECIL
BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH ,
SEKRETARIS DPRD , KEPALA BAGIAN PERUNDANG-
115 TERAMPIL - ASISTEN PERISALAH LEGISLATIF D-III EKONOMI MANAJEMEN / D-III ILMU ADMINISTRASI 5 2
UNDANGAN, KEPALA SUB BAGIAN PERSIDANGAN DAN
RISALAH
BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , KEPALA
TERAMPIL - OPERATOR SISTEM INFORMASI DINAS KEPENDUDUKAN DAN PENCATATAN SIPIL ,
116 D-III INFORMATIKA / D-III TEKNIK KOMPUTER 5 1
ADMINISTRASI KEPENDUDUKAN KEPALA BIDANG PELAYANAN PENCATATAN SIPIL,
KEPALA SEKSI PERKAWINAN DAN PERCERAIAN
BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , KEPALA
117 TERAMPIL - PENGAWAS BIBIT TERNAK D-III PETERNAKAN 5 2 DINAS PERKEBUNAN DAN PETERNAKAN, KELOMPOK
JABATAN FUNGSIONAL
BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , KEPALA
DINAS PERHUBUNGAN , UPTD PENGELOLA PRASARANA
118 TERAMPIL - PENGUJI KENDARAAN BERMOTOR D-III MESIN OTOMOTIF 5 1
TEKNIS PERHUBUNGAN, KEPALA UPTD PENGELOLA
PRASARANA TEKNIS PERHUBUNGAN
BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH, KEPALA
119 TERAMPIL - PENYULUH PERTANIAN D-III PERTANIAN 5 6 DINAS PERTANIAN DAN KETAHANAN PANGAN,
KELOMPOK JABATAN FUNGSIONAL
ALOKASI
NO. JABATAN KUALIFIKASI PENDIDIKAN MHPK UNIT PENEMPATAN
PPPK

BUPATI FLORES TIMUR , SEKRETARIS DAERAH , KEPALA


BADAN KEPEGAWAIAN DAN PENGEMBANGAN SUMBER
TERAMPIL - PRANATA SUMBER DAYA MANUSIA D-III MANAJEMEN / D-III ILMU KEPEGAWAIAN / D-III
120 5 1 DAYA MANUSIA DAERAH , KEPALA BIDANG
APARATUR ADMINISTRASI / D-III SEKRETARIS /D-III ILMU KOMPUTER
PENGEMBANGAN KOMPETENSI APARATUR, KEPALA SUB
BIDANG SERTIFIKASI KOMPETENSI

TOTAL 154

a.n Penjabat Bupati Flores Timur


Plt. Sekretaris Daerah

DRS.PETRUS PEDO MARAN,M.SI


Pembina Utama Muda
NIP.197201301993111001
LAMPIRAN II
PENGUMUMAN BUPATI FLORES TIMUR
NOMOR : BKPSDMD.802/863/PMP/2022
TANGGAL .: 20 DESEMBER 2022
PERSYARATAN WAJIB DAN SERTIFIKASI KOMPETENSI SEBAGAI PENAMBAHAN NILAI SELEKSI KOMPETENSI TEKNIS

DALAM PENGADAAN PEGAWAI


DALAM PENGADAAN PEGAWAI PEMERINTAH DENGAN PERJANJIAN KERJA
JABATAN FUNGSIONAL TEKNIS
TAHUN 2022
DI LINGKUNGAN PEMERINTAH KABUPATEN FLORES TIMUR

PERSYARATAN WAJIB TAMBAHAN SERTIFIKAT SEBAGAI TAMBAHAN NILAI


NO. JABATAN JENJANG BOBOT KETERANGAN
NAMA / JENIS SERTIFIKAT
1 2 3 4 5 6 7
Pelamar yang memiliki kualifikasi pendidikan
1 Penerjemah Ahli Pertama - 1 sebagaimana persyaratan jabatan, dapat
menyampaikan :
sertifikasi profesi penerjemah dari Himpunan
a.
Penerjemah Indonesia ; atau
Hasil Uji Kemahiran Berbahasa Indonesia (UKBI) 2
b. tahun terakhir dengan predikat sangat unggul atau
istimewah;
Pelamar dari jurusan Bahasa Inggris dapat
2 25%
menyampaikan :
Hasil test TOEFL PBT/ITP 2 tahun terakhir dengan
a.
skor 570;
Hasil test TOEFL iBT 2 tahun terakhir dengan skor 88;
b.
atau
c. Hasil test IELTS 2 tahun terakhir dengan skor 6,5.
Pelamar dari jurusan Bahasa Jepang, dapat
3
menyampaikan :
hasil test JLPT (Japanese Language Profiency Test) /
a. Noryuku Shaken dengan nilai N2 yang berlaku
seumur hidup;
Sertifikat keahlian/profesi bidang kebudayaan yang
2 Pamong Budaya Ahli Pertama - dikeluarkan oleh lembaga yang berwenang / Lembaga 25%
Sertifikasi Profesi P2 Kebudayaan.
Sertifikasi Keahlian Konstruksi Ahli Muda Bidang Sipil
Teknik Jalan dan Jalan & Jembatan yang dikeluarkan oleh Asosiasi
3 Ahli Pertama - 15%
Jembatan Profesi yang terakreditasi Lembaga Pengembangan
Jasa Konstruksi (LPJK) antara lain:
PERSYARATAN WAJIB TAMBAHAN SERTIFIKAT SEBAGAI TAMBAHAN NILAI
NO. JABATAN JENJANG BOBOT KETERANGAN
NAMA / JENIS SERTIFIKAT
1 2 3 4 5 6 7
a. Ahli Teknik Jalan;
b. Ahli Teknik Jembatan;
c. Ahli Keselamatan Jalan;
d. Ahli Teknik Terowongan;
e. Ahli Teknik Geoteknik; dan
f. Ahli Teknik Geodesi.
Sertifikat Kompetensi Pekerja Sosial yang masih
4 Pekerja Sosial Ahli Pertama - berlaku yang dikeluarkan oleh Lembaga Sertifikasi 25%
Profesi Kementerian Sosial.
Sertifikat Kompetensi Penyuluh Sosial yang masih
5 Penyuluh Sosial Ahli Pertama - berlaku yang dikeluarkan oleh Lembaga Sertifikasi 25%
Profesi Kementerian Sosial.
Pengelola Pengadaan Sertifikat Keahlian Pengadaan Barang / Jasa
6 Ahli Pertama - -
Barang / Jasa Tingkat Dasar / Level 1
Sertifkat kompetensi teknis di bidang
pencarian dan pertolongan yang dikeluarkan
oleh Badan Nasional Pencarian dan
Pranata Pencarian dan Pertolongan dan / atau sertifikat kompetensi
7 Pemula - 15%
Pertolongan renang dan / atau sertifikat kompetensi
underwater (selam). Untuk sertifikat renang
dan underwater dapat merujuk pada salah
satu dibawah ini :

Sertifikat penyelamat pantai yang dikeluarkan


1 oleh lembaga yang berwenang berstandar ISO.
Rekomendasi : Balawisata (Bala Wisata Tirta)

Sertifikat renang dari organisasi / club yang


terakreditasi oleh pemerintah atau lembaga
2
yang berstandar ISO. Rekomendasi : PRSI atau
Club Renang Prestasi.
PERSYARATAN WAJIB TAMBAHAN SERTIFIKAT SEBAGAI TAMBAHAN NILAI
NO. JABATAN JENJANG BOBOT KETERANGAN
NAMA / JENIS SERTIFIKAT
1 2 3 4 5 6 7

Sertifikat Basic Scuba Diver (Open Water


Scuba Diver) dari Lembaga yang berwenang
berstandar ISO atau SKKNI. Rekomendasi :
POSSI (Persatuan Selam Seluruh Indonesia);
SDI (Scuba Diving International; SSI (Scuba
3
School International); PADI (Profesional
Association Diving Insctructor); NAUI
(National Association Underwater Instructor);
TDI (Technical Diving International); ERDI
(Emergency Response Diving International) .

Sertifkat pemandu wisata sungai (river guide)


dari lembaga yang berwenang berstandar ISO
atau SKKNI. Rekomendasi FAJI (Federasi
4
Arung Jeram Indonesia); Rescue 3
International; IRF (International Rafting
Federation).
Sertifikat pekerja di ketinggian (working at
high) dari lembaga yang berwenang
berstandar ISO atau SKKNI. Rekomendasi :
Kemenaker Bidang K3, IRATA (Industrial
5
Rope Acces Trade Association); ARAI
(Association Rope Access Indonesia); FPTI
(Federasi Panjat Tebing Indonesia); Rescue 3
International.
Sertifikat pekerja di ruang terbatas (confined
space entry) dari Lembaga yang berwenang
6 berstandar ISO atau SKKNI. Rekomendasi :
Kemenaker Bid K3; Rescue 3 International,
Diklat Pertambangan Sawahlunto.

Sertifikat pemandu wisata gunung hutan dari


Lembaga yang berwenang berstandar ISO atau
7 SKKNI. Rekomendasi : BKSDA (Badan
Konservasi Sumber Daya Alam) ; APGI
(Asosiasi Pemandu Gunung Indonesia).
PERSYARATAN WAJIB TAMBAHAN SERTIFIKAT SEBAGAI TAMBAHAN NILAI
NO. JABATAN JENJANG BOBOT KETERANGAN
NAMA / JENIS SERTIFIKAT
1 2 3 4 5 6 7
Sertifikat First Response (Pertolongan
Pertama) dari Lembaga yang berwenang
berstandar ISO atau SKKNI. Rekomendasi :
8 AHA (American Heart Association), FRTI (First
Response Training International); ProEm
(Profesional Emergency); ISOS (International
SOS).
Sertifikat Kompetensi Penguji Kendaraan Bermotor
Penguji Kendaraan
8 Terampil - yang diterbitkan oleh Direktorat Jenderal 25%
Bermotor
Perhubungan Darat.
Sertifikat profesi yang diterbitkan oleh Lembaga
Pengawas Alat dan
9 Ahli Pertama - Sertifkat Profesi (LSP) Pusat Pelatihan Pertanian 25%
Mesin Pertanian
Kementerian Pertanian.
Sertifikat profesi yang diterbitkan oleh Lembaga
10 Penyluh Pertanian Ahli Pertama - Sertifkat Profesi (LSP) Pusat Pelatihan Pertanian 25%
Kementerian Pertanian.
Sertifikat profesi yang diterbitkan oleh Lembaga
Terampil - Sertifkat Profesi (LSP) Pusat Pelatihan Pertanian 25%
Kementerian Pertanian.
Sertifikat Keahlian dan Sertifikat Kompetensi
11 Instruktur Ahli Pertama Sertifikat Metodologi Level 3 20%
sesuai bidang keahlian (KKNI Level 1,2 dan 3)

a.n Penjabat Bupati Flores Timur


Plt. Sekretaris Daerah

DRS.PETRUS PEDO MARAN,M.SI


Pembina Utama Muda
NIP.197201301993111001
Lampiran III.a
Pengumuman
Nomor : BKPSDMD.802/863/PMP/2022
Tanggal : 20 Desember 2022

SURAT PERNYATAAN 5 (LIMA) POINT


BAGI PELAMAR SELEKSI PEGAWAI PEMERINTAH DENGAN PERJANJIAN KERJA
JABATAN FUNGSIONAL TEKNIS LINGKUNGAN PEMERINTAH KABUPATEN FLORES TIMUR
TAHUN 2022

Saya yang bertanda tangan di bawah ini :

Nama :
NIK :
Tempat Tanggal Lahir :
Status Disabilitas : Penyandang Disabilitas / Non Disabilitas
Kualifikasi Pendidikan :
Jabatan Yang Dilamar :
Nomor Handphone :
Alamat :

Dengan ini menyatakan dengan sebenar-benarnya bahwa saya :

1. Tidak pernah dipidana dengan pidana penjara berdasarkan putusan pengadilan yang
sudah mempunyai kekuatan hukum tetap karena melakukan tindak pidana 2 (dua) tahun
atau lebih;
2. Tidak berkedudukan sebagai CASN, ASN, Prajurit Tentara Nasional Indonesia, Anggota
Kepolisian Negara Republik Indonesia;
3. Tidak pernah diberhentikan dengan tidak hormat atas permintaan sendiri atau tidak
dengan hormat sebagai CASN, ASN, Prajurit Tentara Nasional Indonesia, Anggota
Kepolisian Negara Republik Indonesia atau diberhentikan tidak dengan hormat sebagai
pegawai swasta atau pegawa lainnya antara lain BUMN/BUMD;
4. Tidak menjadi anggota atau pengurusan partai politik atau terlibat politik praktis;
5. Bersedia untuk ditempatkan sesuai dengan lokasi formasi yang dilamar tanpa mengajukan
permohonan pindah dengan alasan apa pun selama masa hubungan perjanjian kerja.

Demikian surat pernyataan bermeterai ini saya buat dan saya tandatangani untuk dapat
dipergunakan sebagaimana mestinya.

............, Tanggal ..... Bulan....... Tahun ......


Yang membuat pernyataan,
Pelamar,

Tanda tangan
Meterai

..............................................................................
Lampiran III.b
Pengumuman
Nomor : BKPSDMD.802/863/PMP/2022
Tanggal : 20 Desember 2022

SURAT LAMARAN UNTUK MENGIKUTI SELEKSI ADMINISTRASI


LOWONGAN PEGAWAI PEMERINTAH DENGAN PERJANJIAN KERJA
JABATAN FUNGSIONAL TEKNIS
LINGKUNGAN PEMERINTAH KABUPATEN FLORES TIMUR
TAHUN 2022

Saya yang bertanda tangan di bawah ini :

Nama :
NIK :
Tempat Tanggal Lahir :
Status Disabilitas : Penyandang Disabilitas / Non Disabilitas
Kualifikasi Pendidikan :
Jabatan Yang Dilamar :
Nomor Handphone :
Alamat :

Dengan ini mengajukan lamaran untuk dapat diikutsertakan dalam seleksi administrasi lowongan
pegawai pemerintah dengan perjanjian kerja jabatan fungsional teknis lingkungan Pemerintah Kabupaten Flores
Timur Tahun 2022.
Sebagai bahan pertimbangan, dengan ini saya sampaikan berkas sebagai berikut :

1. Surat Lamaran sesuai dengan persyaratan instansi yang sudah ditandatangani dan dibubuhi meterai;
2. Surat Pernyataan sesuai dengan persyaratan instansi yang sudah ditandatangani dan dibubuhi meterai;
3. File Scan Surat Pengalaman Kerja pada Instansi Pemerintah/ Swasta yang ditandatangani oleh Pejabat di
tempat calon PPPK bekerja minimal 2-5 tahun sesuai dengan jenjang dan jabatan fungsional yang dilamar;
4. Kartu Tanda Penduduk/ Surat Keterangan dari DUKCAPIL;
5. Ijazah asli atau bagi lulusan perguruan tinggi luar negeri, telah memperoleh surat keputusan penyetaraan
ijazah dari kementerian yang menyelenggarakan urusan pemerintahan di bidang pendidikan;
6. transkrip nilai asli atau bagi lulusan perguruan tinggi luar negeri melampirkan transkrip nilai dan surat
keputusan hasil konversi nilai Indeks Prestasi Kumulatif (IPK) dari kementerian yang menyelenggarakan
urusan pemerintahan di bidang pendidikan;
7. Pasfoto formal terbaru berlatar belakang berwarna merah;
8. surat keterangan dari dokter rumah sakit pemerintah / puskesmas yang menerangkan jenis dan derajad
kedisabilitasan (bagi pelamar disabilitas);
9. Sertifikat wajib tambahan bagi pelamar yang melamar pada jabatan yang mempersyaratkan sertifikat wajib
tambahan berdasarkan keputusan menteri pendayagunaan aparatur negara dan reformasi birokrasi
republik indonesia nomor 970 Tahun 2022;
10. Sertifikat sebagai tambahan nilai bagi pelamar yang melamar pada jabatan fungsional teknis berdasarkan
keputusan menteri pendayagunaan aparatur negara dan reformasi birokrasi republik indonesia nomor 970
Tahun 2022;

Demikian surat lamaran ini saya buat, atas perkenan dan pertimbangan Bapak, terdahulunya saya
haturkan limpah terima kasih.
............, Tanggal ..... Bulan....... Tahun ......
Pelamar,

Meterai tanda tangan

.............................................................................
Lampiran III.c
Pengumuman
Nomor : BKPSDMD.802/863/PMP/2022
Tanggal : 20 Desember 2022

Anda mungkin juga menyukai