Anda di halaman 1dari 1

CARA MEMBUAT

DESINFEKTAN
SENDIRI
ALAT DAN BAHAN YANG DIBUTUHKAN
INGAT!!!!
GUNAKAN ALAT PELINDUNG
DIRI SAAT MEMBUAT ATAU
MENYEMPROT LARUTAN
DESINFEKTAN

ALAT DAN BAHAN:

Alat Pelindung diri

Gelast ukur/literan, ember

Sendok Makan, botol semprot

Air Bersih, Larutan Pemutih

Cara Membuat: Gunakan Masker dan sarung


tangan, masukkan air bersih ke dalam ember
dengan Gelas ukur/literan/botol plastik bekas
minuman 1 literan, kemudian campurkan dengan 2
sendok makan larutan pemutih (Bayclin/so klin
pemutih/proklin, dll), aduk sampai rata masukkan
ke dalam botol semprot atau alat semprot.

Semprotkan pada
permukaan peralatan yang
sering disentuh, seperti:
Ganggang Pintu, keran air,
meja, kursi, saklar lampu,
PUSKESMAS SIMPANG
EMPAT remote TV, dll

Anda mungkin juga menyukai