Anda di halaman 1dari 1

RUMAH SAKIT UMUM DAERAH

dr. SAYIDIMAN MAGETAN


PROSEDUR KONSULTASI PAKAR DIAGNOSTIK
DI LABORATORIUM
Nomor Dokumen Nomor Revisi Halaman
0 1/1
Jl. Pahlawan No. 2
MAGETAN
Tanggal Terbit Ditetapkan
DIREKTUR RUMAH SAKIT UMUM DAERAH
dr. SAYIDIMAN MAGETAN
STANDAR
PROSEDUR
OPERASIONAL
dr. YUNUS MAHATMA, Sp.PD.
Pembina TK. I
NIP. 19640104 199509 1 001
PENGERTIAN Tata cara konsultasi terkait pemeriksaan laboratorium kepada pakar
diagnostik yang sudah ditetapkan rumah sakit
TUJUAN
Sebagai acuan bagi dokter pelaksana pelayanan laboratorium di Rumah
sakit dr. Sayidiman Magetan dalam melakukan konsultasi kepada pakar
diagnostik yang sudah ditetapkan oleh rumah sakit
KEBIJAKAN Keputusan Direktur RSUD dr. Sayidiman Magetan Nomor : 188/
/Kept/403.211/2016 tentang Kebijakan Penunjukan Pakar Laboratorium
PROSEDUR a. Jika ditemukan kasus atau hasil laboratorium yang sulit
diinterpretasikan atau dianggap perlu dikonsultasikan maka
dokter laboratorium akan berkonsultasi via telepon kepada
pakar yang sudah ditunjuk sesuai dengan bidangnya masing-
masing
b. Dokter laboratorium akan menulis hasil konsultasi di buku
yang sudah disediakan
c. Jika diperlukan konsultasi lebih lanjut akan dibicarakan
proses konsultasi selanjutnya
d. Hasil konsultasi akan diteruskan kepada dokter yang merawat
pasien

UNIT KERJA Instalasi Laboratorium, Laboratorium Rujukan

Anda mungkin juga menyukai