Anda di halaman 1dari 19

LAPORAN KEPERAWATAN KOMUNITAS

LAPORAN HASIL MUSYAWARAH MASYARAKAT DESA II (MMD II)


DI RT 03 & 04 RW IV KELURAHAN JOYOTAKAN, SERENGAN SURAKARTA

Nama Kelompok 4 :

1. Dian Yulianto (202214164)


2. Issemi Lestari (202214172)
3. Mareta Kumala Sari (202214080)
4. Nova Nur Khotimah (202214175)
5. Nuraini Maulida Sareng (201114176)
6. Pesta Ari Pratiwi (202214177)
7. Pita Sulistyaningsih (202214178)
8. Putri Sari Dewi (202214179)

PROGRAM PENDIDIKAN PROFESI NERS


FAKULTAS KESEHATAN
UNIVERSITAS ‘AISYIYAH SURAKARTA
2022/2023
LAPORAN HASIL MUSYAWARAH MASYARAKAT DESA II (MMD II) DI RW IV
KELURAHAN JOYOTAKAN, SERENGAN SURAKARTA

A. Latar Belakang
Masyarakat mempunyai hak dan kewajiban untuk berperan serta baik secara
perorangan maupun bersama-sama dalam perencanaan dan pelaksanaan kesehatan. Peran
serta diharapkan masyarakat ikut serta untuk mengambil tanggung jawab atas kesehatan
diri sendiri, keluarga dan masyarakat, pengembangan kemampuan untuk menyehatkan
diri, keluarga dan masyarakat, menjadi pelaku / perintis kesehatan dan pemimpin yang
menggerakkan kekuatan masyarakat dibidang kesehatan, berdasarkan atas kemandirian
dan kebersamaan.
Pembangunan kesehatan masyarakat pada hakekatnya adalah kegiatan masyarakat
dalam rangka menolong dirinya sendiri yang dilakukan secara gotong royong dan
swadaya agar mampu memelihara kehidupan yang sehat untuk mencapai mutu kehidupan
yang lebih tinggi dan kesejahteraan yang lebih baik.
Kelurahan Joyotakan sebagai daerah binaan Praktik Profesi Ners Stase
keperawatan Komunitas program studi profesi ners tentunya masih terdapat masalah
kesehatan diwilayahnya. Untuk mengidentifikasi permasalahan tersebut, telah dilakukan
pengumpulan data kesehatan komunitas warga di RT 3 dan RT 4 RW 4 mulai tanggal 15
– 29 November 2022, yang dilakukan oleh mahasiswa Praktik Profesi Ners.
Sebagai bentuk upaya mengaktifkan masyarakat dan bekerja bersama dengan
warga untuk menentukan permasalahan kesehatan serta penyelesaiannya, diperlukan
suatu wahana untuk menyampaikan hasil tabulasi data dari data yang sudah dikumpulkan
di Kelurahan Joyotakan , untuk itu perlu dilakukan kegiatan MMD II (Musyawarah
Masyakarat Desa II) ini.
B. Tahap Persiapan
Persiapan yang telah dilakukan adalah selama tiga hari sebelum Musyawarah Masyarakat
Desa II (MMD II) dengan sebagai berikut : Pada tanggal 03 Desember 2022 Mahasiswa
khusus nya kelompok 4 telah melakukan MMD II, dimana pada saat itu mahasiswa telah
melakukan persiapan sebagai berikut :
1. Melakukan pengkajian mulai dari pengkajian demografi, pengkajian subsistem
komunitas, penyakit dan lain-lain
2. Membentuk struktur kepanitiaan dan pembagian tugas, tanggal 30 November 2022
3. Membuat susunan acara MMD II / Pre planning kegiatan MMD II

Dalam persiapan MMD I dilakukan persiapan dengan rincian :

1. Tanggal 01 Desember 2022 konsul pre planning pada pembimbing MMD II


2. Tanggal 02 Desember 2022 menyebarkan undangan
3. Tanggal 03 Desember 2022 pukul 08.00 WIB melakukan gladi bersih
1. Tujuan Pelaksanaan MMD II
a. Tujuan Umum
Setelah diadakan MMD II (Musyawarah Masyakarat Desa II) di harapkan
mahasiswa dan masyarakat dapat mengidentifikasi masalah kesehatan yang ada di
Kelurahan Joyotakan serta menyusun rencana kegiatan berdasarkan prioritas
masalah sebagai usaha untuk mengatasi masalah kesehatan tersebut.
b. Tujuan Khusus
1) Masyarakat mengetahui data kesehatan komunitas yang telah dikumpulkan.
2) Mahasiswa dapat dapat memfasilitasi warga untuk menganalisis data,
merumuskan masalah, memprioritaskan masalah dan merencanakan tindakan
sesuai dengan masalah kesehatan komunitas yang ditentukan.
2. Nama Kegiatan
Pemaparan data kesehatan MMD II (Musyawarah Masyakarat Desa II) dalam rangka
Praktik Profesi Ners Stase Keperawatan Komunitas dan di Kelurahan Joyotakan,
Kecamatan Serengan, Kota Surakarta
3. Waktu dan Tempat
Hari/tanggal : Sabtu, 03 Desember 2022
Pukul : 10.00 WIB
Tempat : Aula Kelurahan Joyotakan lantai 2
4. Sasaran Peserta Kegiatan MMD II
Pada kegiatan ini hadirin yang mengikuti acara berjumlah 18 orang dari 40 undangan
yang diedarkan, yang terdiri atas :
a. Bapak Lurah Joyotakan
b. Ketua RW 04 Kelurahan Joyotakan
c. Pembimbing/ CI Keperawatan komunitas
d. Ketua RT 01, 02, 03 dan 04 RW 04 Kelurahan Joyotakan
e. Kader kesehatan RW 04 Kelurahan Joyotakan
f. Warga masyarakan RW 04 Kelurahan Joyotakan
5. Pendanaan
Sumberdana : Swadaya mahasiswa
Alokasi dana : Rp. 500.000,00 dengan rincian sebagai berikut:
a. Konsumsi : Rp. 460.000,00
b. ATK : Rp. 10.000,00
c. Lain-lain : Rp. 30.000,00
6. Susuna Panitia
a. Ketua : Dian Yulianto, S.Kep
b. Penanggung Jawab : Putri Sari Dewi, S.Kep
c. Pemateri : Mareta Kumalasari, S.Kep
d. Sekertaris : Nur Aini Mulida Sareng, S.Kep
e. Fasilitator : Pita Sulistyaningsih, S.Kep
f. Sie Dokumentasi : Nova Nur Khotimah, S.Kep
g. Sie Perlengkapan : Pesta Ari Pratiwi, S.Kep
h. Sie Konsumsi : Issemi Lestari, S.Kep
7. Setting Tempat

Pembicara,
Lurah, Pembimbing
Moderator dan MC
Lahan, Pembimbing
Akademik

Peserta Kegiatan
8. Acara

No Waktu Kegiatan Pembicara Penanggung


Jawab
1 5 Menit Pembukaan MC (Putro Muhchin S, Kelompok 4
Kep)
2 10 Menit Sambutan  Bp. Indrijianto
 Kepala Desa SH., mm
 Ketua RW 04  Bp Sutono
 Pembimbing  Bu Janti
Lahan S.Kep., Ns

Mareta Kumala Sari,


3 25 Menit
Acara Inti MMD 2 S.Kep

4 5 Menit MC (Putro Muhchin


Penutupan S.Kep)

C. Tahap Proses/Pembukaan
1. Pembukaan
Dibawakan Inayni Wahyu Sholihah selaku pembawa acara dalam kegiatan ini.
Pembawa acara membacakan susunan acara sebagai berikut :
a. Pembukaan
b. Sambutan-sambutan
c. Acara inti (Pemaparan hasil pengkajian )
d. Diskusi
e. Tanya jawab
f. Pembacaan do’a
g. Penutup
2. Sambutan – sambutan
a. Ketua pelaksana
Dalam hal ini dibawakan oleh ketua pelaksana kelompok. Dalam sambutannya
ketua panitia menyampaikan salam, ucapan terimakasih , dan menyampaikan
tujuan dilakukan Musyawarah Masyarakat Desa II ini yaitu untuk mendiskusikan
masalah – masalah yang ada di RW04 khususnya di RT 03 dan 04
b. Kepala Desa Kelurahan Joyotakan
Disampaikan oleh Bapak Indrijanto Agus N, S.H., M.M dalam sambutanya bapak
kepala desa menyampaikan banyak rasa syukur dan terimakasih kepada
Mahasiswa Universitas Aisyiyah Surakarta yang telah membantu khususnya di
RW 04 ini dalam mengkaji permasalah permasalah yang ada di RW 04 khususnya
di RT 03 dan 04, Kepala desa meminta untuk masyarakat berperan dalam sesi
diskusi nanti dan menggali masalah-masalah yang ada di RW 04 khususnya di RT
03 dan 04.
c. Ketua RW 04
Disampaikan oleh Bapak Sutono, selakuk ketua RW 04 Kelurahan Joyotakan.
Pada penyampaian sambutanya beliau mengatakan dan mengungkapkan rasa
syukur serta rasa terimakasih kepada Universitas Aisyiyah Surakarta yang sudah
mempercayakan Kelurahan Joyotakan khusus nya RW 04 sebagai lahan praktik
komunitas, dan beliau meminta untuk Mahasiswa untuk berperan aktif dalam
menyelesaikan permasalah kesehatan yang ada di RW 04
d. Clinical Instracture (CI)
Disampaikan oleh Ibu Sri Marjanti K, S.Kep.Ns selaku CI dari praktik komunitas
di RW 04 Mahasiswa Universitas Aisyiyah surakarta. Pada penyampaianya beliau
mengatakan bahwa tujuan dari MMD II adalah untuk mendiskusikan masalah –
masalah yang ada di RW 04 ini, serta meminta masyarakat untuk berperan aktif
dalam sesi diskusi nanti
D. Tahap Persiapan
1. Pelaksanaan
a. Tahap Persiapan
1) Administrasi Kesekretariatan:
Disusun proposal kegiatan dan undangan
2) Administrasi keuangan:
Disusun kebutuhan keuangan dan sumber dana
3) Konsilidasi dan koordinasi:
Dilakukan koordinasi dan konsolidasi dengan kelurahan, puskesmas RW,
RT, Kader kesehatan, dan karang taruna.
4) Pengumpulan dan formating data kesehatan:
Tim analisis data mengumpulkan dan mengelola data untuk kemudian
disusun format penyampaian data
b. Undangan disebarkan sesuai dengan jumlah undangan melalui RT masing-
masing Dibawah Tanggung Jawab Mahasiswa Tiap RT
E. Evaluasi
1. Evaluasi struktur
Perencanaan terlaksana 2 hari sebelum pelaksanaan dan undangan disebarkan 1 hari
sebelum acara dilaksanakan.
2. Evaluasi proses
Kegiatan terlaksana sesuai dengan jadwal undangan yang hadir diperkirakan 90%.
3. Evaluasi hasil
Warga mengetahui data kesehatan komunitas yang telah dikumpulkan bersama.
Mahasiswa dapat memfasilitasi warga untuk menganalisa data, merumuskan masalah,
memprioritaskan masalah dan merencanakan tindakan sesuai dengan masalah
kesehatan komunitas yang ditemukan.
F. Hasil
Berdasarkan Musyawarah Masyarakat Desa II RT 03 dan 04 RW 04, Kelurahan
Joyotakan didapatkan hasil :
1. Hasil scoring masalah keperawatan yang mucul
a. Masalah Kesiapan peningkatan koping komunitas

Kriteria Skore Bobot Skoring

1. Sifat masalah
a. Aktual 3 3x1/3
1
b. Resiko 2 =1
c. Potensial 1

2. Kemungkinan masalah dapat di ubah


a. Mudah 2 1x2/2
2
b. Hanya sebagian 1 =1
c. Tidak dapat diubah 0

3. Potensi masalah dapat dicegah


a. Tinggi 3 2x1/3
1
b. Cukup 2 = 0,6
c. Rendah 1

4. Menonjolnya masalah
a. Masalah berat, harus segera ditangani 2 1 2x1/2
b. Ada masalah tetapi tidak perlu 1 =1
ditangani
c. Masalah tidak dirasakan 0

Jumlah : 3,6
b. Masalah Ketidakefektifan manajemen pemeliharaan kesehatan

Kriteria Skore Bobot Skoring

1. Sifat masalah
a. Aktual 3 3x1/3
b. Resiko 2 =1
1
c. Potensial 1

2. Kemungkinan masalah dapat di ubah


a. Mudah 2
b. Hanya sebagian 1 1x2/2
1
c. Tidak dapat diubah 0 =1

3. Potensi masalah dapat dicegah


a. Tinggi 3 1x1/3
b. Cukup 2 = 0,3
11
c. Rendah 1

4. Menonjolnya masalah
a. Masalah berat, harus segera 2
ditangani 1 1 2x1/2

b. Ada masalah tetapi tidak perlu =1

ditangani 0

c. Masalah tidak dirasakan

Jumlah : 3,3
c. Masalah Perilaku cenderung beresiko

Kriteria Skore Bobot Skoring

1. Sifat masalah
a. Aktual 3 2x1/3
1
b. Resiko 2 = 0,6
c. Potensial 1

2. Kemungkinan masalah dapat di ubah


a. Mudah 2 1x2/2
2
b. Hanya sebagian 1 =1
c. Tidak dapat diubah 0

3. Potensi masalah dapat dicegah


a. Tinggi 3 2x1/3
1
b. Cukup 2 = 0,6
c. Rendah 1

4. Menonjolnya masalah
a. Masalah berat, harus segera ditangani 2 1 0x1/2
b. Ada masalah tetapi tidak perlu 1 =0
ditangani
c. Masalah tidak dirasakan 0

Jumlah : 2,2

2. Prioritas diagnosa menurut nilai skoring


a. Kesiapan peningkatan koping komunitas
b. Ketidakefektifan pemeliharaan kesehatan komunitas
c. Perilaku cenderung beresiko
3. Planning Of Action
a. PoA Kesiapan peningkatan koping komunitas

No Perencanaan Tujuan Kegiatan Sasaran Waktu Tempat PJ


1. Observasi : Memantau Pemeriksaan Warga RT 11 Desember Posyandu lansia Kelompok 4
Observasi tekanan tekanan darah tekanan darah gratis 03 dan 04 2022
darah RW 04
2. Terapiutik : Memantau Melakukan Warga RT 11 Desember Posyandu lansia Kelompok 4
Lakukan kesehatan pemeriksaan Gula 03 dan 04 2022
pemeriksaan darah gratis RW 04
kesehatan
3. Edukasi : a. Memberikan Warga RT 11 Desember Posyandu lansia Kelompok 4
a. Berikan Meningkatkan penyuluhan 03 dan 04 2022
penyuluhan pengetahuan kesehatan RW 04
kesehatan mengenai hipertensi
hipertensi hipertensi b. Mengajarkan
b. Ajarkan senam senam
hipertensi hipertensi
4. Colaborasi : Berkolaborasi Warga RT 11 Desember Posyandu lansia Kelompok 4
Kolaborasi dengan dengan pihak 03 dan 04 2022
pihak puskesmas Meningkatkan puskesmas kratonan RW 04
kratonan dalan pengetahuan dalan pemberian
pemberian mengenai penyuluhan
penyuluhan hipertensi kesehatan
kesehatan
b. PoA Ketidakefektifan pemeliharaan kesehatan komunitas

No Perencanaan Tujuan Kegiatan Sasaran Waktu Tempat PJ


1. Observasi : Mengobservasi Mengobservasi Warga RT Diskusi RT 03 dan 04 RW Kelompok 4
Observasi kebiasaan kebiasaan kebiasaan warga 03 dan 04 dengan RT 04
menjaga lingkungan menjaga dalam menjaga RW 04
yang bersih dan lingkungan yang lingkungan
sehat bersih dan sehat yangbersih dan sehat

2. Terapiutik : Mencegah Melakukan kerja Warga RT Diskusi RT 03 dan 04 RW Kelompok 4


Dampingi warga pencemaran bakti dengan warga 03 dan 04 dengan RT 04
dalam memelihara lingkungan setempat RW 04
lingkungan yang
bersih

3. Edukasi : Meningkatkan Memberikan Warga RT Diskusi RT 03 dan 04 RW Kelompok 4


Berikan pendidikan pengetahuan penyuluhan 03 dan 04 dengan RT 04
kesehatan mengenai masyarakat kesehatan mengenai RW 04
kesehatan mengenai kesehatan
lingkungan kesehatan pengolohan dan
lingkungan pemilahan sampah

4. Colaborasi : Mencegah Berkolaborasi Warga RT Diskusi RT 03 dan 04 RW Kelompok 4


Colaborasi dengan pencemaran dengan tokoh 03 dan 04 dengan RT 04
tokoh setempat lingkungan setempat dalam RW 04
dalam pelaksaan gerakan kerja bakti
kerka bakti
Kesehatan
c. PoA Perilaku cenderung beresiko

No Perencanaan Tujuan Kegiatan Sasaran Waktu Tempat PJ


1. Observasi : Memantau Mengbservasi Warga RT Diskusi RT 03 dan 04 RW Kelompok 4
Observasi kebiasaanmmeroko kebiasaan merokok 03 dan 04 dengan RT 04
kebiasaan merokok k penduduk RT 03 RW 04
penduduk RT 03 dan 04
dan 04
2. Terapeutik : Mencegah Mendampingi Warga RT Diskusi RT 03 dan 04 RW Kelompok 4
Dampingi warga terjadinya resiko warga dalam 03 dan 04 dengan RT 04
dalam mengubah akibat perilaku mengubah RW 04
kebiasaan merokok merokok kebiasaan merokok

3. Edukasi : Meningkatkatkan Memberikan Warga RT Diskusi RT 03 dan 04 RW Kelompok 4


Berikan pendidikan Kesehatan pendidikan 03 dan 04 dengan RT 04
kesehatan bahaya masyarakat kesehatan bahaya RW 04
dan dampak rokok dan dampak rokok

4. Colaborasi : Bekerja sama Berkolaborasi Warga RT Diskusi RT 03 dan 04 RW Kelompok 4


Colaborasi dengan dengan pihak dengan pihak 03 dan 04 dengan RT 04
pihak puskesmas puskesmas puskesmas dalam RW 04
dalam kunjungan kunjungan klinik
klinik berhenti merokok
merokok
G. Faktor pendukung
a. Adanya motivasi warga yang tinggi dari warga RW 04 Kelurahan Joyotakan
b. Peran baik MC dan fasilitator maupun moderator yang dapat memotivasi warga untuk
berkenalan dan bersosialisasi dalam program kegiatan mahasiswa
c. Peran aktif dari seluruh penyusun acara (Ketua, MC, Moderator, Notulen, dan lain-
lain) sehingga acara dapat berlangsung dengan lancar

H. Faktor Penghambat
Beberapa undangan yang tidak hadir dan mengikuti acara MMD II yang dikarenakan
cuaca serta acara yang tidak bisa mereka tinggalkan

I. Rencana Tindak lanjut


1. Melakukan persiapan mengenai perencanaan yang telah di sepakati bersama dengan
masyarakat
2. Mempersiapkan MMD III

J. Kesimpulan
Dari keseluruhan hasil pelaksanaan MMD II dapat disimpulakan bahwa perencanaan
yang ada dalam pre planning dapat dilaksanakan dan hasilnya sesuai dengan yang
diharapkan.

Joyotakan, 04 Desember 2022


Mengetahui,
Clinical Instructure (CI) Ketua Kelompok

Sri Marjanti K, S.Kep.Ns Dian Yulianto, S.Kep


Lampiran.

1. Lampiran Undangan
2. Lampiran Foto Kegiatan
3. Lampiran Daftar Hadir

Anda mungkin juga menyukai