Anda di halaman 1dari 26

LAPORAN

PRAKTIKUM BASIS DATA

Data Definition Languange (DDL)

logo

Disusun Oleh :

TGL PRAKTIKUM : 12 OKTOBER 2016


NAMA : ELVIN NURY KHIRDANY
NIM : 150631100031
KELOMPOK : 2A
DOSEN PENGAMPU : MEDIKA RISNASARI, M.T.
ASISTEN : VIVI OKTAVIA

Disetujui : - -2016/Bangkalan

(Elvin Nury Khirdany, M.Pd.)


NIDN: -
PROGRAM STUDI S1 BISNIS DIGITAL
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS
UNIVERSITAS NAZHATUT THULLAB AL-MUAFA SAMPANG
2022
BAB I
PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang


Didalam sebuah software ada beberapa komponen yang harus kita ketahui, bukan hanya
di ketahui tetapi kita juga harus mengerti apa fungsi dari komponen yang terdapat di
software tersebut. Salah satu komponen yang ada di dalam software tersebut adalah
bahasa pemrograman. Ada banyak sekali bahasa pemrograman di sebuah software.
Diantaranya adalah Data manipulation language ( DML ), Device Control Media
Language ( DCML ), dan Data Definition language ( DDL ).
Dalam bahasa pemrograman tersebut memiliki fungsi yang berbeda-beda. Sebagai
contoh bahasa pemrograman DDL, bahasa pemrograman ini biasanya digunakan untuk
pebuatan tabel dalam sebuah software aplikasi. Bahasa pemrograman DDL ini sangat
membantu manusia dalam kehidupan sehari - hari. Dengan menggunakan bahasa
pemrograman ini, manusia dipermudah untuk menyelesaikan sebuah pekerjaan dengan
menggunakan tabel.
1.2 Tujuan

Dalam praktikum ini, diharapkan:


1. Praktikan mampu memahami instalasi MySQL

2. Praktikan dapat memahami dasar-dasar MySQL

3. Praktikan mampu memahami dan menggunakan perintah DDL- MySQL


1.3
BAB II
DASAR TEORI

2.1 TEORI SINGKAT


Pengertian MYSQL
MySQL adalah suatu perangkat lunak database relasi (Relational Database Management
System atau RDBMS), seperti halnya ORACLE, Postgresql, MS SQL, dan sebagainya.
MySQL dibangun, didistribusikan dan didukung oleh MYSQL AB. MYSQL AB
merupakan perusahaan komersial yang dibiayai oleh pengembang MYSQL. MySQL
AB menyebut produknya sebagai database open source terpopuler di dunia yang bisa
digunakan untuk platform Web, dan baik untuk kategori open source maupun umum.
Tipe Data
Data yang terdapat dalam sebuah tabel berupa field-field yang berisi nilai dari data
tersebut. Nilai data dalam field memiliki tipe sendiri-sendiri. MYSQL mengenal
beberapa tipe data field yaitu :
 Tipe data numerik
Tipe data numerik dibedakan dalam dua macam kelompok, yaitu integer dan
floating point. Integer digunakan untuk data bilangan bulat sedangkan floating
point digunakan untuk bilangan desimal.
 Tipe data string
String adalah rangkaian karakter. Tipe-tipe data yang termasuk dalam tipe data
string dapat dilihat pada tabel 1 berikut :
 Tipe data char( ) dan varchar( )
Tipe data char( ) dan varchar( ) pada prinsipnya sama, perbedaannya hanya ter-
letak pada jumlah memori yang dibutuhkan untuk penyimpanannya. Memori
yang dibutuhkan untuk tipe data char( ) bersifat statis, besarnya bergantung
pada berapa jumlah karakter yang ditetapkan pada saat field tersebut
dideklarasikan. Pada tipe data varchar( ) besarnya memori penyimpanan ter-
gantung pada jumlah karakter ditambah 1 byte, dapat dilihat pada tabel 1.2
berikut ini:
Tabel 2. Letak Perbedaan Jumlah Memori

Tipe data tanggal


Untuk tanggal dan jam, tersedia tipe-tipe data field berupa DATETIME,
DATE, TIMESTAMP, TIME dan YEAR. Masing- masing tipe mempunyai
kisaran nilai tertentu. MYSQL akan memberikan peringatan kesalahan (error)
apabila tanggal atau waktu yang dimasukkan salah. Kisaran nilai dan besar
memori penyimpanan yang diperlukan untuk masing-masing tipe dapat dilihat
pada tabel 3 berikut ini:
Tabel 3. Tipe Data Tanggal
Operator MYSQL
MYSQL mendukung penggunaan operator-operator dan fungsi-fungsi
diantaranya:
1. Operator Aritmetika
Suatu ekspresi yang melibatkan tipe data bilangan (NUMERIK) dan tanggal
(DATE) menggunakan ekspresi aritmatika. Dapat dilihat pada tabel 4 berikut ini:
Tabel 4. Operator aritmatika MYSQL

2. Operator Pembandingan
Suatu ekspresi yang dapat digunakan pada klausa WHERE dan mempunyai sintax
sebagai berikut: WHERE expr operator value. Tabel 5 menunjukanoperator
pembanding pada MYSQL berikut ini:
Tabel 5. Operator Pembanding MYSQL

3. Operator Logika
Operator ini digunakan untuk membandingkan dua nilai variabel yang bertipe
boolean. Tabel 6 berikut menunjukan operator logika pada MySql:
Tabel 6. Operator Pembanding MYSQL
4. Operator Karakter
Operator untuk membentuk pencarian string yang sesuai dengan nilai yang
mencantumkan pada kondisi. Kondisi pencarian dapat berisi karakter , ada 3
symbol khusus berikut ini dapat dilihat pada tabel 7 berikut ini:
Tabel 7. Tabel Operator Karakter

5. Operator Lain-lain
Operator yang digunakan untuk menguji nilai-nilai yang ada dalam list (tanda
kurung) dan dapat juga untuk menampilkan baris berdasarkan suatu jangkauan
(range) nilai. Ada 2 symbol tersebut dapat dilihat pada tabel 8 berikut ini:
Tabel 8. Operator lain-lain
6. Fungsi Agregat
Fungsi agregat (kadangkala disebut fungsi grup atau fungsi ringkasan) adalah
fungsi yang disediakan oleh SQL untuk menghasilkan sebuah nilai berdasarkan
sejumlah data. Fungsi sendiri adalah sesuatu kumpulan instruksi yang
menghasilkan sebuah nilai jika dipanggil. Fungsi ini juga digunakan pada data
numeric untuk menghitung nilai baik rata-rata dan jumlah dari sekumpulan data
maupun pencarian jumlah baris dalam tabel. Untuk lebih jelasnya dapat dilihat
dalam tabel 9 berikut:
Tabel 9. Fungsi Agregat

DDL (Data Definition Language)


DDL merupakan kelompok perintah yang berfungsi untuk mendefinisikan atribut-
atribut database, table, atribut (kolom), batasan-batasan terhadap suatu atribut serta
hubungan antar table atau bagian dari sql yang digunakan untuk mendefinisikan data
dan objek database.
Struktur basis data yang menggambarkan skema basis data secara keseluruhan dan di
desain dengan bahasa khusus yang disebut DDL (Data Definition Language). Dengan
bahasa inilah kita dapat membuat tabel baru, membuat indeks, mengubah tabel,
menentukan struktur penyimpanan tabel baru, membuat tabel, dan sebagainya. Yang
termasuk dalam kelompok DDL ini adalah :
 CREATE untuk menciptakan table ataupun indeks

 ALTER untuk mengubah struktur table

 DROP untuk menghapus table ataupun indeks


DDL atau Data Definition Language adalah. Apabila perintah ini digunakan, entri
akan dibuat ke dalam kamus data dari SQL. Perintah DDL sebagai berikut
Tabel 10. Perintah DDL

CREATE
Instalasi sistem manajemen database (DBMS) pada komputer memungkinkan Anda
untuk membuat dan mengelola banyak database independen. Misal :
create database namadatabase;
USE
Perintah USE memungkinkan Anda untuk menentukan database yang ingin bekerja
dengan Anda dalam DBMS.
use namadatabase;
ALTER
Setelah anda telah membuat tabel dalam database, Anda mungkin ingin memodifikasi
struktur table itu. Perintah ALTER yang memungkinkan anda untuk membuat
perubahan pada struktur tabel tanpa menghapus dan menciptakan tabel baru dengan
nama yang berbeda.
DROP
Perintah terakhir dari Data Definition Language, DROP yang memungkinkan kita
untuk menghapus seluruh objek database dari DBMS. Gunakan perintah ini dengan
hati-hati! Ingat bahwa perintah DROP menghapus data keseluruhan struktur dari
database Anda.
drop database namadatabase;
CONSTRAINT
Constraint adalah batasan atau aturan yang ada pada table. MySQL menyediakan
beberapa tipe constraint berikut :

a. NOT NULL
Suatu kolom yang didefinisikan dengan constraint NOT NULL tidak boleh berisi nilai
NULL. Kolom yang befungsi sebagai kunci primer (primary key) otomatis tidak boleh
NULL.
b. UNIQUE

Mendefinisikan suatu kolom menjadi bersifat unik, artinya antara satu data dengan
data lainnya namanya tidak boleh sama, misal alamat email.
c. PRIMARY KEY

Constraint PRIMARY KEY membentuk key yang unik untuk suatu table.
d. FOREIGN KEY

FOREIGN KEY constraint didefinisikan pada suatu kolom yang ada pada suatu table,
dimana kolom tersebut juga dimiliki oleh table yang lain sebagai suatu PRIMARY
KEY, biasa dipakai untuk menghubungkan antara 2 tabel.
BAB III
IMPLEMENTASI

3
3.1 PELAKSANAAN PRAKTIKUM
1) Lakukan instalasi database MySQL (XAMPP).
Untuk master software XAMPP bisa didownload gratis di situs resminya
www.apachefriends.org/en/xampp.html . Hal yang perlu diingat ketika menginstall
XAMPP adalah direktori tempat meletakkan hasil instalasi.
2) Direktori MySQL

Semua proses yang berjalan untuk bekerja dalam MySQL terdapat dalam direktori
mysql.Didalam direktori mysql terdapat beberapa direktori, yaitu seperti terlihat pada
gambar dibawah:

a. Bin Direktori bin berisi service-service yang bisa dijalankan untuk mengakses
mysql.

b. Data Direktori ini berisi database dan tabel yang sudah dibuat.
3) Menjalankan MySql

a. Buka XAMPP control panel lalu nyalakan service apache dan mysql.

b. Melalui DOS Prompt, masuk ke direktori utama MySQL dengan cara sebagai
berikut (yang diketik hanya yang digaris bawah) tetapi sesauikan dengan folder kalian
menyimpan mysql:

Sintaks:
C:\>cd \mysql\bin
c. Jalankan aplikasi mysql dengan perintah berikut

mysql –u root
maka akan diminta untuk memasukkan password, isikan password yang digunakan
pada saat instalasi(misalkan 123456).
d. Selanjutnya akan ada respon dari server seperti gambar berikut :
Tampilan tersebut di atas menandakan bahwa telah berhasil melakukan koneksi ke
server.
4) Peritah MySQL

a. Membuat database
Create database namadatabase;

b. Membuat Tabel
Perintah yang digunakan untuk membuat tabel menggunakan perintah berikut :
CREATE TABLE nama_tabel (Field1 TipeData1 (panjangData) NOT NULL
PRIMARY KEY, Field2 TipeData2 (panjangData2), . . ., FieldN TipeDataN
(panjangDataN));
Keterangan :
nama_tabel → nama yang diberikan di tabel baru. Nama tabel maksimal terdiri
dari 8 karakter. Tidak boleh memakai spasi, terdiri dari huruf.
Field → nama yang diberikan untuk kolom baru, maksimal terdiri dari 10 karakter.
Tidak boleh memakai spasi, terdiri dari huruf, angka dan Iain-lain.
type_data → jenis data yang nilainya dimasukkan dalam kolom yang telah
ditentukan.
lebar_data → nomor spasi karakter untuk mengikuti data yang dimasukkan dalam
kolom yang telah ditentukan.
Constraint → batasan yg digunakan utk field seperti NOT Null, Primary Key.
Contoh
Struktur database
- MHS (NIM char(8), NAMA char(25), ALAMAT char(30))
- MKUL (KDMK char(5), MTKUL char(25), SKS smallint)
- NILAI (NIM char(8), KDMK char(5), MID smallint, FINAL smallint)
Maka untuk membuat table dalam MySql
o CREATE TABLE MHS(NIM char(8) notnull, NAMA char(25) notnull,
ALAMAT char(30) notnull);
o CREATE TABLE MKUL(KDMK char(5) notnull, MTKULIAH char(25) notnull,
SKS smallint notnull);
o CREATE TABLE NILAI(NIM char(8) notnull, KDMK char(5) notnull, MID
smallint, FINAL smallint);

c. Pembuatan Index
Contoh:
Buat index dengan nama MHSIN berdasarkan NIM dari tabel MHS !
CREATE UNIQUE INDEX MHSIN ON MHS(NIM);
Hasil :
MHSIN

d. Menghapus Database / Tabel / Index / View


Sintaks : DROP DATABASE nama_database ;
DROP TABLE nama_tabel ;
DROP INDEX nama_index ;
DROP VIEW nama_view ;
Contoh :
menghapus tabel MHS :
DROP TABLE MHS;

e. Mengubah Struktur Tabel

Sintaks : ALTER TABLE nama_tabel


ADD (nama_kolom type_kolom
[BEFORE nama_kolom])
MODIFY (nama_kolom type_kolom)
DROP (nama_kolom type_kolom);
Contoh
Tambahkan kolom JKEL pada tabel MHS
ALTER TABLE MHS ADD(JKEL char(1));
Hasil :
MHS

Ubah panjang kolom MTKULIAH yang ada pada tabel MKUL !


ALTER TABLE MKUL
MODIFY(MTKULIAH char(30));
Hapus kolom JKEL dari tabel MHS !
ALTER TABLE MHS DROP(JKEL char(1));

f. Mendefinisikan Foreign Key Pada Tabel


Untuk mendefinisikan foreign key, maka harus dipastikan bahwa tabel dan atribut
yang dirujuk (tabel induk dari foreign key) sudah didefinisikan terlebih dahulu.
Contoh menghubungkan tabel Departemen dengan tabel pegawai
Menghapus Foreign Key
Perintah yang digunakan :
ALTER TABLE namatabel DROP FOREIGN KEY namaconstraint;
g. Menghapus Database

3.2 LATIHAN
1. Buat database tentang universitas, entitas dan atribut selengkap-lengkapnya!

kelengkapan database, mempengaruhi skor.

a) Screenshoot + source code langkah awal pembuatan database dan tabel-tabelnya

b) Pilih database yg kalian buat dengan perintah 'use'

c) Tambahkan kolom dengan 'alter' → a.tgl_lahir date, b.mat_kul varchar(25), c.jkel


char(1) untuk tabel yang berhubungan
d) Modifikasi kolom 'alter' nama dengan tipe data varchar(30), alamat varchar(35),
jurusan varchar(25)

e) Hapus tabel 'fakultas' dengan perintah drop

2. Buat salah satu dari beberapa database berikut:

1) Toko

2) Kepegawaian

3) Rental mobil & motor


ikuti langkah-langkah diatas, buat minimal 4 entitas, 4 atribut tiap entitas, dan buatlah:
a. Pilih Database
b. buat ilustrasi cerita
c. tentukan atribut tiap entitas beserta tipe data
D. rancang database di CMD (Screenshoot) per langkah.
- membuat database
- membuat tabel
- tambahkan perintah
-alter rename, alter change
- alter add foreign key
note : setelah perintah create buktikan dengan perintah show.
sebelum dan sesudah perubahan alter harus di screenshoot.
Jawab
1. a.
Awal Pembuatan Database Universitas

Source Code

Screenshot Running Program


Atribut Dan Entitas-entitasnya

Source Code

Screenshot Running Program

Screenshot Running Program


b.Gunakan Perintah Use

Souce Code
c. Alter table Mahasiswa

Souce Code

Screenshot Running Program


d. Modifikasi kolom dengan Alter

Source Code

Screenshot Running Program


e. Menghapus table Fakultas
Source Code

Screenshot Running Program


2. a. database apa?
b. Ilustrasi cerita :
 .
c. Entitas dan atributnya :
d. Relasi tiap entitas
 Tabel pegawai relasi dengan table sewa (One To Many) (contoh)

f. Rancang database di CMD


Awal Pembuatan Database

Source Code

Screenshot Running Program


Entitas dan Atribut-atributnya

Source Code

Screenshot Running Program

Screenshot Running Program


Use Database

Alter table Pegawai

Source Code
Screenshot Sebelum Alter Modify

Screenshot Setelah Alter Modify

Screenshot Running Program


Modifikasi kolom dengan alter (Table Pegawai)

Source Code

Screenshot SebelumAlter Add

Screenshot Setelah Alter Add

Screenshot Running Program

Source Code
Screenshot SebelumAlter Add

Screenshot Setelah Alter Add

Screenshot Running Program

Source Code

Screenshot Sebelum Alter Add

Screenshot Setelah Alter Add

Modifikasi kolom dengan Alter (Table Mobil)

Source Code
Screenshot Sebelum Alter Modify

Screenshot Setelah Alter Modify

Screenshot Running Program

Source Code

Alter rename

Source Code

Screenshot Sebelum Alter Modify

Screenshot Setelah Alter Rename

Screenshot Running Program


Alter change

Source Code

Screenshot Running Program

Primary Key

Source Code

Screenshot Running Program

Source Code

Screenshot Running Program

Source Code

Screenshot Running Program


Alter Add Foreign Key

Source Code

Screenshot Running Program

Source Code

Screenshot Running Program

Source Code

Screenshot Running Program

Menghapus table Pegawai

Source Code

Screenshot Running Program


BAB IV
PENUTUP

4
4.1 Kesimpulan

4.2 Saran

Anda mungkin juga menyukai