Anda di halaman 1dari 2

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK Nama anggota kelompok:

1.
2.
HUKUM ARCHIMEDES 3.
4.
5.

TUJUAN

1. Mengetahui hukum Archimedes


2. Membuktikan peristiwa tenggelam, melayang, mengapungnya suatu benda
3. Mengetahui pengaruh garam yang dicampurkan ke dalam air pada suatu benda

KEGIATAN

1. ALAT DAN BAHAN


 Gelas plastik
 Sendok
 Air
 Telur
 Garam
2. PROSEDUR KERJA
 Siapkan alat dan bahan untuk melakukan percobaan
 Masukkan air ke dalam gelas, isi setengah gelas saja
 Masukkan telur ke dalam air, amati apa yang terjadi
 Masukkan 1 sendok makan garam ke dalam gelas yang berisi telur, lalu aduk dan
amati
 Masukkan 1 sendok berikutnya, dan amati
 Lakukan hal berulang tersebut sampai sendok yang kelima
 Catat hasil pengamatan kalian dalam tabel dibawah ini untuk mempermudah
memahaminya
3. data hasil pengamatan

Banyaknya garam Peristiwa yang terjadi

Tanpa garam

1 sendok garam

2 sendok garam

3 sendok garam

4 sendok garam

5 sendok garam

4. Pertanyaan

mengapa telur dapat tenggelam?

mengapa telur dapat melayang?

mengapa telur dapat terapung?

5. kesimpulan

Anda mungkin juga menyukai