Anda di halaman 1dari 6

CARA UNTUK MELIHAT LAPORAN KEHADIRAN PEGAWAI

1. Masuk pada Website : presensi.bpip.go.id


Nanti akan muncul tampilan seperti di bawah

2. Masukan Username dengan NIP masing-masing pegawai dan password : pancasila

3. Setelah Login ada akan berada pada halaman utama, untuk melihat kehadiran pegawai
Pilih → Menu Pegawai → Laporan Bulanan
4. Pada menu selanjutnya anda akan diarahkan untuk menampilkan data kehadiran dengan berbagai pilihan data,
mulai dari kehadiran rinci, Ijin (Perhari) Rinci, Ijin Perjam Rinci, Lembur Rinci dan Rekapitulasi Kehadiran.

5. Pilih Menu “Kehadiran Rinci” untuk melihat kehadiran anda.


6. Sedangkan untuk rekapitulasi kehadiran anda bisa memlih menu “Rekapitulasi Kehadiran”
7. Selanjutnya pilih menu “Tampilkan” untuk melihat laporan kehadiran anda.
CARA UNTUK MELIHAT LAPORAN LEMBUR PEGAWAI
1. Masuk pada Website : presensi.bpip.go.id
Nanti akan muncul tampilan seperti di bawah

2. Masukan Username dengan NIP masing-masing pegawai dan password : pancasila

3. Setelah Login ada akan berada pada halaman utama, untuk melihat kehadiran pegawai
Pilih → Menu Pegawai → Laporan Bulanan
4. Pada menu selanjutnya anda akan diarahkan untuk menampilkan data jenis laporan dengan berbagai pilihan
data, mulai dari kehadiran rinci, Ijin (Perhari) Rinci, Ijin Perjam Rinci, LEmbur Rinci dan Rekapitulasi Kehadiran.

5. Pilih Menu “Lembur Rinci” untuk melihat kehadiran anda.


6. Data “lembur” diambil berdasarkan presensi yang terekam pada mesin dan tidak menggunakan data manual
yang menggunakan tanda tangan perseorangan.
7. Data lembur akan meuncul setelah mendapat persetujuan data dari bagian SDM yang didasarkan pada surat
perintah Lembur dari pimpinan Esselon II unit yang mengusulkan lembur.
8. Selanjutnya pilih menu “Tampilkan” untuk melihat laporan lembur anda.
CARA UNTUK MERUBAH PASSWORD
1. Masuk pada Website : presensi.bpip.go.id
Nanti akan muncul tampilan seperti di bawah

2. Masukan Username dengan NIP masing-masing pegawai dan password : pancasila

3. Setelah Login ada akan berada pada halaman utama, untuk melihat kehadiran pegawai
Pilih → Menu Pegawai → Ganti Password
4. Pada halam berikutnya masukan Password lama anda dan update dengan password baru. Setelah dirubah pilih
menu “Update”

5. Password anda telah berubah dan anda bisa mencoba logi Kembali ke halaman awal : presensi.bpip.go.id

Anda mungkin juga menyukai