Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH KABUPATEN LOMBOK TENGAH

DINAS KESEHATAN
UPT BLUD PUSKESMAS AIK MUAL
Jl. Raya. Praya – Mantang KM 6 Desa Aik Mual Kec. Praya Kab.Lombok Tengah Kode Post 83511

KEPUTUSAN
PEMIMPIN UPT BLUD PUSKESMAS AIK MUAL
NOMOR : /PKM-AML/Kep/II/2023
TENTANG
MENGIKUTI SEMINAR PENDIDIKAN DAN PELATIHAN PUSKESMAS AIKMUAL

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA,


PEMIMPIN UPT BLUD PUSKESMAS AIK MUAL,

Menimbang a. bahwa agar penyelenggaraan pelayanan puskesmas sesuai dengan


kebutuhan masyarakat. maka perlu perencanaan peningkatan
kompetensi bagi pegawai puskesmas berdasarkan analisis kebutuhan
pegawai;
b. bahwa sehubungan dengan butir a diatas, di tetapkan bagi pegawai
puskesmas untuk mengikuti seminar, pendidikan dan pelatihan dengan
keputusan kepala puskesmas Aikmual;
Mengingat a. Keputusan menteri Kesehatan Republik Indonesia nomor
145/MENKES/SK/X/2003 tentang standar pelayanan Minimal Bidang
Kesehatan di kabupaten kota;
b. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 75 tahun
2014, tentang Puskesmas;
c. Perturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 46 tahun 2015,
tentang Akreditasi Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama;

MEMUTUSKAN

Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS TENTANG MENGIKUTI


SEMINAR, PENDIDIKAN DAN PELATIHAN DI PUSKESMAS
AIKMUAL.
Kesatu : Kepala puskesmas memberikan kesempatan kepada :
1. Karyawan mengikuti seminar, workshop dan pelatihan untuk
meningkatkan kompetensi.
2. Menyampaikan informasi tentang peluang bagi karyawan untuk
mengikuti seminar, workshop dan pelatihan.
Kedua : Keputusan ini berlaku sejak ditetapkan, dengan ketentuan apabila
dikemudian hari terdapat kekeliruan dalam penetapan keputusan ini,

1
akan diadakan perubahan/perbaikan sebagaimana mestinya.
:

Ditetapkan di : Aik Mual


pada tanggal : Februari 2023

PEMIMPIN UPT BLUD PUSKESMAS AIK MUAL,

H. Lalu Azhar

Anda mungkin juga menyukai