Anda di halaman 1dari 74

PETUNJUK PELAKSANAAN PROGRAM

KELAS INDUSTRI

AXIOO CLASS

PROGRAM
rev 4.0
PT. Tera Data Indonusa Tbk,

perusahaan IT nasional. Berdiri sejak

tahun 1991. Pemilik merk dari Visipro,

Axioo, dan Rainer.

Satu dari sedikit merk IT Nasional di

Indonesia yang memilliki pusat RnD

dan pabrik di Indonesia.

Berlokasi di bilangan Cakung,

Jakarta Timur. Sejak tahun 2009 TDI

berkomitmen untuk membangun

ekosistem IT di Indonesia lewat

pengembangan SDM di dunia vokasi


PT. Mabito Karya
Berdiri sejak tahun 2009,
bergerak di jasa pelatihan dan
penyiapan tenaga kerja terdidik.
pt. mabito karya

VISI
Menjadi perusahaan solution provider no satu di Indonesia

MISI
Menyiapkan SDM siap pakai untuk ditempatkan di jaringan
perusahaan

Menyerap dan melakukan implementasi teknologi terbaru di


berbagai sektor pekerjaan sehari hari .

PT Mabito Karya telah ditunjuk untuk menjalankan program


social corporate initiative PT. TDI sejak tahun 2014.
Halaman 01

DAFTAR ISI

www.axiooclassprogram.org
Halaman 02

DAFTAR ISI

www.axiooclassprogram.org
Halaman 03

DAFTAR ISI

www.axiooclassprogram.org
Halaman 04

GOAL
mempersiapkan tenaga terampil siap kerja dan mendampingi alumni
untuk mampu membuka usaha sendiri di bidang IT.

HOW
mendampingi sekolah untuk bisa menyiapkan sebuah sekolah yang

berbasiskan budaya industri. Lewat pembentukan kelas industri,

sinkronisasi kurikulum, workshop berkelanjutan untuk guru,

pembelajaran berbasis IT, sertifikasi , prakerin atau pemagangan

dan rekrutmen tenaga kerja.

www.axiooclassprogram.org
Halaman 05

PARTNER & SUPPORT ACP

pt. mabito karya

www.axiooclassprogram.org
Halaman 06

4 TAHAPAN PROGRAM
metode pendampingan tim ACP ke institusi 80% online, 20% tatap muka
metode pengajaran institusi ke peserta 70% tatap muka, 30% online

PREPARATION IMPLEMENTATION ENABLEMENT OUTCOME

Training of
Axioo Mengajar Tutor Sebaya Prakerin
fasilitator / guru Axioo Online axioo skill contest Rekrutmen
Guru magang Learning Pendampingan Wirausaha mandiri
Sinkronisasi
Kunjungan pembuatan
Kurikulum industri portfolio
Hibah alat praktek Uji Kompetensi siswa/produk
Desain Teaching
Sertifikasi
factory

tahun ke-1 tahun ke-2, dst..

www.axiooclassprogram.org
Halaman 07

ALUR KERJA SAMA

C BASIC TRAINING MoU


PERSIAPAN SARANA PRASARANA
DAN PENINGKATAN MUTU VOKASI
(MAX 1 TAHUN)
EVALUASI
B EVALUASI
A
BIMTEK IMLEMENTASI

PROGRAM VOKASI
KELAS

APPROVAL LETTER
INDUSTRI

AUDIENSI

SELEKSI TAHAP 2

SELEKSI TAHAP 1

REGISTRASI DI WEB

www.axiooclassprogram.org
Halaman 08

FLOW TAHAPAN PROGRAM


MENDAFTAR
MENGIKUTI
TRAINING
TRAINING TRAINING ONLINE ULANG

MENDAPATKAN
STATUS TIDAK LOLOS
UNDANGAN
TRAINING ONLINE
TRAINING ADA PERGANTIAN
LOLOS PIC ACP
ADA PERGANTIAN
PIC ACP
PENYIAPAN RUANG MENGIKUTI
KELAS INDUSTRI TRAINING OFFLINE

IMPLEMENTASI
TIDAK ADA

STATUS PIC ACP KELAS INDUSTRI


PERGANTIAN PIC ACP
MENGIKUTI BIMTEK
MENGIKUTI
(1-2 TAHUN)
VOKASI ACP MAGANG OFFLINE

PERSIAPAN

IMPLEMENTASI

MENGINPUT DATA MENGIKUTI KELAS INDUSTRI


GURU DI SYSTEM UJI SERTIFIKASI (3 BULAN) & TTD

PKS

DITERIMA

BERGABUNG LULUS MENJADI


SINKRONIASI

INSTRUKTUR KURIKULUM

www.axiooclassprogram.org
Halaman 09

FLOW TAHAPAN PROGRAM


MENGIKUTI
TRAINING
TRAINING ONLINE ULANG

IMPLEMENTASI
KELAS INDUSTRI
STATUS TIDAK LOLOS (DST)
TRAINING ONLINE
ADA PERGANTIAN
LOLOS PIC ACP VERIFIKASI
ADA PERGANTIAN
PIC ACP PROGRAM
MENGIKUTI
TRAINING OFFLINE

IMPLEMENTASI IMPLEMENTASI
TIDAK ADA
VERIFIKASI
STATUS PIC ACP KELAS INDUSTRI KELAS INDUSTRI
PERGANTIAN PIC ACP PROGRAM
MENGIKUTI
(1-2 TAHUN) (2-3 TAHUN)
MAGANG OFFLINE

PERSIAPAN
IMPLEMENTASI
MENGIKUTI KELAS INDUSTRI
UJI SERTIFIKASI (3 BULAN) & TTD
PKS

LULUS MENJADI
SINKRONIASI

INSTRUKTUR KURIKULUM

www.axiooclassprogram.org
PREPARATION
pelatihan guru, pemagangan guru & sinkronisasi kurikulum

PREPARATION IMPLEMENTATION ENABLEMENT OUTCOME


Halaman 10

EPR SEKOLAH ACP

EPR Sekolah ACP


Merupakan team Axioo Class Program

yang membantu proses implementasi

Axioo Class Program di sekolah atau

institusi yang telah bekerja sama.

Data pendamping dapat di akses

secara online melalui link berikut

https://s.id/EPR-Axioo

Silahan kenali EPR sekolah ACP untuk

koordinasi lebih lanjut dalam

implementasi program.

www.axiooclassprogram.org
Halaman 11

EDIT DATA INSTANSI & TEAM


1. Silahkan berkoordinasi dengan ERP ACP apabila ada

perubahaan data sekolah 4


2. Apabila ada perubahan data sekolah sekolah

mengirimkan email udpate data ke

informasi@axiooclassprogram.com
3. Silahkan input data instasi yang terbaru dengan login

menggunakan akun sekolah ACP ke

http://system.axiooclassprogram.org/
4
4. Pilih menu data sekolah dan pilih tombol edit
5. Silahkan masukan data sekolah yang terbaru dan klik

save/submit

Tutorial video input edit data sekolah


5
dapat di akses melalui link berikut

https://youtu.be/A5NCAAu9ib4

www.axiooclassprogram.org
Halaman 12

INPUT DATA GURU


1. Silahkan input data guru dengan login menggunakan
2
akun sekolah ACP ke

http://system.axiooclassprogram.org/
2. Pilih menu teacher
3. Pilih Tombol atau Icon + warna hijau
4. Silahkan masukan data guru secara manual input

manual 1 per 1 guru

Tutorial video input data guru dapat di akses melalui link

berikut https://youtu.be/y21t8WmFB84
3
4

www.axiooclassprogram.org
Halaman 13

INPUT DATA PESERTA TRAINING


2
1. Pastikan calon peserta telah terinput di database guru system

ACP
2. Silahkan input data calon peserta training dengan login

menggunakan akun sekolah ACP ke

http://system.axiooclassprogram.org/ dan pilih menu training


3. Pilih modul training yang di ikuti dan jurusan yang di

implementasikan dan klik submit/save


4. Silahkan isikan data peserta sesuai yang akan mengikuti

training
5. Masukan dokumen surat tugas (hanya berlaku untuk training

online)
6. Masukan dokumen surat comitmen letter (hanya berlaku

untuk training offline)


7. Pilih data penginput dan klik submit/save
Tutorial video input data pesserta training dapat di akses

melalui link berikut https://youtu.be/KhCZT0imxRQ

www.axiooclassprogram.org
Halaman 14

INPUT DATA PESERTA TRAINING


3. Pilih modul training yang di ikuti dan jurusan yang di

implementasikan dan klik submit/save 3


4. Silahkan isikan data peserta sesuai yang akan mengikuti training
5. Masukan dokumen surat tugas (hanya berlaku untuk training

online)
6. Masukan dokumen surat comitmen letter (hanya berlaku untuk

training offline)

4-7
7. Pilih data penginput dan klik submit/save
8. Cek email yang terdaftar pada system acp
(email sekolah,pimpinan,pic acp dan calon peserta training)
9. SIlahkan melakukan konfirmasi sesuai arahan pada email

pendaftaran training
Tutorial video input data pesserta training dapat di akses

melalui link berikut https://youtu.be/KhCZT0imxRQ

www.axiooclassprogram.org
Halaman 15

EMAIL HASIL PENDAFTARAN TRAINING


Contoh email hasil pendaftaran training online Contoh email hasil pendaftaran training offline

www.axiooclassprogram.org
Halaman 16

SURAT KOMITMEN TRAINING

Ketentuan
Setiap training offline ACP,

sekolah yang mengirimkan

peserta diwajibkan melampirkan

dan membawa surat komitmen

training. Sesuai undangan yang

dikirimkan melalui email


Biaya komitmen fee training akan

di kembalikan 100% jika peserta

mengikuti training sesuai jadwal

dan akan di proses 7 - 30 Hari

kerja.

www.axiooclassprogram.org
Halaman 17

IN HOUSE TRAINING GURU

1. Telah berkoordinasi dengan EPR Sekolah

anda
2. Trainer IHT telah menjadi instruktur resmi

yang di buktikan dengan SERTIFIKAT

KOMPETENSI INSTRUKTUR dari ACP


3. Pelaksanaan IHT diberikan kepada guru yang

mengajar di kelas ACP


4. Peserta IHT diajukan ujian sertifikasi

kompetensi ke ACP, jika dibutuhkan


5. Sekolah melaporkan hasil IHT melalui form

verifikasi dan EPR ACP

www.axiooclassprogram.org
Halaman 18

VERIFIKASI LAPORAN IHT


Berkas yang telah di sahkan di scan dan inputkan pada form verifikasi

system ACP, berikut tata caranya: 2-3


1. Silahkan input data verifikasi Laporan IHT dengan login menggunakan

akun sekolah ACP ke http://system.axiooclassprogram.org/


2. Pilih menu form verifikasi program
3. Pilih Tombol atau Icon + warna hijau
4. Isikan data form verifikasi Laporan IHT
5. Upload berkas Laporan IHT yang telah disahkan atau final
6. Klik submit/save

4-7

www.axiooclassprogram.org
Halaman 19

PENGAJUAN TRAINING ULANG

1. Telah berkoordinasi dengan EPR Sekolah

anda
2. Kirimkan pengajuan melalui email ke

informasi@axiooclassprogram.com
3. Pengajuan akan di proses ketika jadwal di

industri sudah tersedia


4. JIka telah di setujui maka akan mendaptkan

undangan training

www.axiooclassprogram.org
Halaman 20

PENGAJUAN GURU MAGANG

1. Telah berkoordinasi dengan EPR Sekolah

anda
2. Kirimkan pengajuan melalui email ke

informasi@axiooclassprogram.com
3. Pengajuan akan di proses ketika jadwal di

industri sudah tersedia


4. Penempatan magang akan di sesuaikan

dengan ketersedian slot magang guru


5. Pelaksanaan magang 2 - 4 minggu

www.axiooclassprogram.org
Halaman 21

SINKRONISASI KURIKULUM

1. Telah berkoordinasi dengan EPR Sekolah

anda
2. Kirimkan pengajuan melalui email ke

informasi@axiooclassprogram.com
3. Pengajuan akan di proses ketika jadwal di

industri sudah tersedia


4. Pelaksanaan sinrkonisasi 2 - 4 minggu
5. Pengesahan berkas sinkronisasi
6. Berkas yang telah di sahkan di scan dan

inputkan pad aform verifikasi system ACP

www.axiooclassprogram.org
Halaman 22

Struktur Kurikulum Industri


*Kurikulum akan ada update menyesuaikan kebutuhan industri

www.axiooclassprogram.org
Halaman 23

VERIFIKASI DOKUMEN KURIKULUM


Berkas yang telah di sahkan di scan dan inputkan pada form verifikasi

system ACP, berikut tata caranya: 2-3


1. Silahkan input data verifikasi kurikulum dengan login menggunakan

akun sekolah ACP ke http://system.axiooclassprogram.org/


2. Pilih menu form verifikasi program
3. Pilih Tombol atau Icon + warna hijau
4. Isikan data form verifikasi sinkronisasi kurikulum
5. Upload berkas sinkronisasi kurikulum yang telah disahkan atau final
6. Klik submit/save

4-7

www.axiooclassprogram.org
PREPARATION
axioo smart classroom, teaching factory

PREPARATION IMPLEMENTATION ENABLEMENT OUTCOME


Halaman 24

FLOW PREPARATION
MENDAFTAR
MENGIKUTI
TRAINING
TRAINING TRAINING ONLINE ULANG

MENDAPATKAN
STATUS TIDAK LOLOS
UNDANGAN
TRAINING ONLINE
TRAINING ADA PERGANTIAN
LOLOS PIC ACP
ADA PERGANTIAN
PIC ACP
PENYIAPAN RUANG MENGIKUTI
KELAS INDUSTRI TRAINING OFFLINE

IMPLEMENTASI
TIDAK ADA

STATUS PIC ACP KELAS INDUSTRI


PERGANTIAN PIC ACP
MENGIKUTI BIMTEK
MENGIKUTI
(1-2 TAHUN)
VOKASI ACP MAGANG OFFLINE

PERSIAPAN

IMPLEMENTASI

MENGINPUT DATA MENGIKUTI KELAS INDUSTRI


GURU DI SYSTEM UJI SERTIFIKASI (3 BULAN) & TTD

PKS

DITERIMA

BERGABUNG LULUS MENJADI


SINKRONIASI

INSTRUKTUR KURIKULUM

www.axiooclassprogram.org
Halaman 25

PEMBUATAN KELAS INDUSTRI


1. Sekolah telah mengikuti bimtek pembuatan kelas

indsutri vokasi Axioo


2. Sekolah menyiapkan ruang kelas industri berdasarkan

level atau sekolah


3. Penyiapan ruang kelas industri mengacu pada

standarisasi Axioo Class Program Construction

Guidelines
4. Ruang kelas yang telah siap, akand i verififikasi olteh

team ACP
5. Dokumentasi kelas disubmit melalui form verifikasi

program di system

Link file Axioo Class Program Construction Guidelines


https://s.id/Panduan-RuangACP

www.axiooclassprogram.org
Halaman 26

VERIFIKASI RUANG KELAS INDUSTRI


Ruangan yang telah di verifikasi dokumentasi inputkan pada form

verifikasi system ACP, berikut tata caranya: 2-3


1. Silahkan input data verifikasi dengan login menggunakan akun sekolah

ACP ke http://system.axiooclassprogram.org/
2. Pilih menu form verifikasi program
3. Pilih Tombol atau Icon + warna hijau
4. Isikan data form verifikasi ruangan acp
5. Upload dokumentasi
6. Klik submit/save

4-7

www.axiooclassprogram.org
Halaman 27

TAHAP PERSIAPAN LEVEL RINTISAN (C)


Ruang Kelas Sekolah Rintisan
Penyiapan ruang kelas mengacu pada standarisasi Axioo Class Program Construction Guidelines

www.axiooclassprogram.org
Halaman 28

TAHAP PERSIAPAN LEVEL BINAAN (B)


Ruang Kelas Sekolah Binaan
Penyiapan ruang kelas mengacu pada standarisasi Axioo Class Program Construction Guidelines

www.axiooclassprogram.org
Halaman 29

TAHAP PERSIAPAN LEVEL RUJUKAN (A)


Ruang Kelas (Sekolah Rujukan dan Perguruan Tinggi)
Penyiapan ruang kelas mengacu pada standarisasi Axioo Class Program Construction Guidelines

www.axiooclassprogram.org
Halaman 30

PEMBUATAN TEACHING FACTORY


1. Sekolah telah mengikuti bimtek pembuatan teaching

factory
2. Sekolah menyiapkan ruang kelas teaching factory

berdasarkan level atau sekolah


3. Penyiapan ruang teaching factory mengacu pada

standarisasi Axioo Class Program Construction

Guidelines
4. Ruang teaching factory yang telah siap, akan di

verififikasi olteh team ACP


5. Dokumentasi kelas disubmit melalui form verifikasi

program di system

Link file Axioo Class Program Construction Guidelines


https://s.id/Panduan-RuangACP

www.axiooclassprogram.org
IMPLEMENTATION
tahap implementasi proses pembelajaran

PREPARATION IMPLEMENTATION ENABLEMENT OUTCOME


Halaman 31

AXIOO MENGAJAR - GURU TAMU


Axioo Mengajar
Merupakan metode belajar dan gerakan nasional siswa

binaan kelas industri Axioo.

Siswa binaan senior wajib untuk bisa mengajar di

lingkungan kelas (tutor sebaya) dan menyebarkan

pengetahuan dan kompetensi yang dimiliki untuk umum

(lintas jurusan, lintas jenjang, lintas generasi)

Kegiatan Axioo mengajar dapat berwujud


Event bedah notebook/tablet untuk jurusan lain
Kunjungan ke SMP/MTs untuk mengajarkan materi-

materi yang dipelajari di SMK

Melalui gerakan ini diharapkan siswa dapat melatih 4C,

sehingga dapat melahirkan “Axioo Junior Trainer”

www.axiooclassprogram.org
Halaman 32

PENGAJUAN KEGIATAN GURU TAMU


AXIOO MENGAJAR
1. Telah membaca proposal axioo mengajar, file proposal dapat

dilihat melalui link berikut https://s.id/Proposal-AM atau scan

barcode halaman ini.


2. Telah berkoordinasi dengan EPR atau Dealer Axioo.
3. Sekolah siap menyiapkan keperluan team selama kegiatan

berlangsung.

www.axiooclassprogram.org
Halaman 33

TAHAP PERSIAPAN PROGRAM KELAS INDUSTRI


Sosialisasi
Sosialisasi penting guna memberikan pemahaman yang konkrit

dan menyeluruh tentang program ACP. Setelah

guru/penanggung jawab ACP menerima basic training,

beberapa sosialisasi harus dilaksanakan:

1. Sosialisasi kepada rekan guru / tim program ACP di sekolah.

Kemudian dilanjutkan dengan program in-house training

(dapat dilakukan di waktu terpisah).


2. Sosialisasi kepada orang tua calon siswa rintisan dan binaan

ACP.
3. Melakukan seleksi calon siswa binaan. Soal dapat di

download di: http://seleksisiswa.axiooclassprogram.com/.

Soal berbentuk flash dapat di install di lab komputer.


4. 36 (maksimal) siswa dengan nilai tertinggi berhak untuk

didaftarkan sebagai siswa binaan. Data siswa disubmit

melalui login di sistem: http://www.axiooclassprogram.org/

dengan memilih menu data siswa.

Syarat menjadi siswa terdaftar HANYA LULUS TEST SELEKSI

DAN DI INPUTKAN KE SYSTEM ACP.


www.axiooclassprogram.org
Halaman 34

INPUT DATA SISWA


1. Silahkan input data siswa dengan login

menggunakan akun sekolah ACP ke

http://system.axiooclassprogram.org/
2. Pilih menu student
3. Pilih Tombol atau Icon + warna hijau
4. Inputkan data Angkatan
5. Klik Save
6. Pilih menu action dan pilih tombol student
7. Silahkan masukan data siswa dengan memilih tombol

atau Icon + warna hijau, jika ingin input data siswa

secara manual input manual 1 per 1 siswa


8. Silahkan masukan data siswa dengan memilih tombol

atau icon upload warna biru, dengan file excel

secara kolektif
Data siswa HANYA BISA DI INPUTKAN MAXIMAL 30 JUNI

SETIAP TAHUNNYA.
Tutorial video input data siswa dapat di akses

Contohnya tahun ajaran 2022/2023 hanya dapat di


melalui link berikut https://youtu.be/g64OIDYhnZM
inputkan dari 01 Juli 2022 hingga 30 Juni 2023

www.axiooclassprogram.org
Halaman 35

DRIVE ONLINE AXIOO CLASS PROGRAM

Drive Online ACP


Merupakan dokumen yang di butuhkan untuk

implementasi Axioo Class Program di sekolah atau

institusi yang telah bekerja sama.

Drive Online ACP dapat di akses secara online melalui

link berikut http://bit.ly/kur-acpcs

www.axiooclassprogram.org
Halaman 36

CHANNEL ACADEMY DAN CS ACP


Pimpinan Sekolah, PIC ACP dan siswa wajib join dan follow:

Channel academy
https://t.me/axiooacademy
https://t.me/lsnetworkacademy
https://t.me/telviewsecurityacademy
https://t.me/acpmicrosoft
https://t.me/netopsacad
https://t.me/makeblockacademy

Channel utama axioo


https://t.me/axiooclassprogram

Follow Social Media:


Axioo Class Program (ACP) - > https://linktr.ee/axiooclassprogram
Axioo Indonesia -> https://linktr.ee/axioo.indonesia
Belajar-Kerja.com (BK) —> https://linktr.ee/belajarkerjacom

CS support MKI
CS Team Support (WA) 0851 0305 1000 - https://s.id/CS-MKI
atau melalui EPR sekolah masing – masing

www.axiooclassprogram.org
Halaman 37

axioo learning platform


akses ke materi materi dunia kerja via

platform online axioo class program


LMS belajar-kerja.com

www.axiooclassprogram.org
*Berlaku Untuk Tenaga Pendidik dan Siswa Halaman 38
Sesuai data di sistem ACP

Training & Certification


Program
Program bantuan pembiayaan
persiapan ujian dan sertifikasi industri
bagi tenaga pendidik dan siswa binaan
Axioo.
*Training & Sertifikasi industri mengacu kurikulum yang disinkronkan.

www.axiooclassprogram.org
Halaman 39

INPUT DATA KESIAPAN SERTIFIKASI


1. Pastikan calon peserta sertifikasi telah terinput di database siswa

system ACP
2
2. Silahkan input data kesiapan sertifikasi dengan login menggunakan

akun sekolah ACP ke http://system.axiooclassprogram.org/ dan pilih

menu exam readiness


3. Pilih tombol + warna hijau
4. Silahkan isikan data sertifikasi yang inign di ikuti dan pilih peserta

sesuai yang akan mengikuti training


5. Pilih data penginput dan klik submit/save

Tutorial video input edit data sekolah

4-5 3
dapat di akses melalui link berikut

https://youtu.be/o3i-MnJWXWs

www.axiooclassprogram.org
Halaman 40

AXIOO CERTIFICATION PROGRAM


Program validasi kompetensi dengan mengacu standar Axioo.

Program sertifikasi dibagi 2 jenis,


1. Sertifikasi untuk guru (4 modul)
2. Sertifikasi untuk siswa (3 modul).

Sertifikasi siswa
Modul 1, Hardware Fundamental
Modul 2, Hardware Maintenance Basic Level
Modul 3, Hardware Troubleshooting Basic Level

www.axiooclassprogram.org
Halaman 41

CERTIFICATION PARTNER PROGRAM


Program validasi kompetensi dengan mengacu standar

industri partner Axioo. Program sertifikasi dibagi 4 jenis,


1. Sertifikasi untuk guru sebagai peserta (1-2 modul)
2. Sertifikasi untuk guru sebagai instruktur(1-2 modul)
3. Sertifikasi untuk siswa sebagai peserta (1-2 modul).

Sertifikasi Modul
Modul mengacu kurikulum yang disinkronkan dan di

laksanakan dalam program Axioo Class Program

www.axiooclassprogram.org
Halaman 42

TIMELINE SERTIFIKASI INDUSTRI


Uji sertifikasi industri partner dan

internasional diberikan 1 kali

kesempatan
Khusus untuk siswa penerima subsidi
P3SV atau SSP
Tidak diberikan remidial
Siswa/peserta yang tidak mengikuti

jadwal menjadi tanggung jawab

pribadi
Siswa yang tidak mengambil
program sertifikasinya pada saat

academy berlangsung, maka hak

sertifikasi di anggap telah terpakai


Setiap pelaksanaan sertifkasi wajib

memberikan dokumentasi sesuai

Seleksi dilaksanakan sekali dengan pilihan waktu pada semester ganjil atau

pentunjuk pelaksanaan academy

genap
academy masing - masing
Sertifikasi disesuaikan dengan jurusan Masing-masing sertifikasi akan diatur

dalam petunjuk terpisah


www.axiooclassprogram.org
Halaman 43

PENGAJUAN KUNJUNGAN INDUSTRI

1. Telah berkoordinasi dengan EPR Sekolah

anda
2. Peserta di prioritaskan siswa binaan ACP

maximal 40 peserta per 1 kali kunjungan


3. Kirimkan pengajuan melalui email ke

informasi@axiooclassprogram.com
4. Pengajuan akan di proses ketika jadwal di

industri sudah tersedia


5. Pelaksanaan kunjungan industri di Axioo

Factory Jakarta Indonesia atau Axioo Head

Office Education Center Bandung

www.axiooclassprogram.org
ENABLEMENT
tahap pemberdayaan peserta didik

PREPARATION IMPLEMENTATION ENABLEMENT OUTCOME


Halaman 44

TAHAP IMPLEMENTASI 4C - TUTOR SEBAYA


4C - Communicate, Collaborate, Critical Thinking, Creative

Guru/PIC ACP diharapkan memberikan kesempatan pada siswa

untuk menerapkan 4C dengan melibatkan siswa langsung untuk

saling mengajarkan materi.

www.axiooclassprogram.org
OUTCOME
prakerin, magang kerja, rekrutmen tenaga kerja

PREPARATION IMPLEMENTATION ENABLEMENT OUTCOME

Halaman 41
Halaman 45

PRAKTEK KERJA INDUSTRI

Praktek kerja industri (prakerin) atau lebih dikenal dengan PKL, khusus siswa binaan Axioo mendapat kesempatan untuk

dapat mengikuti PKL di lingkungan Axioo dan partner ACP:

Prakerin dibagi 4 periode (quartal) dalam setahun


Prakerin dilaksanakan secara online dan offline
Menggunakan sistem seleksi yang serupa dengan sistem rekrutmen kerja.
Pendaftaran dilakukan mandiri oleh siswa / calon peserta
Pedaftaran dilakukan kolektif oleh PIC ACP
Pendaftaran melalui menu prakerin di http://www.axiooclassprogram.org/
Peserta mengikuti tahapan seleksi secara online

www.axiooclassprogram.org
Halaman 46

TIMELINE PRAKTEK KERJA INDUSTRI

Pendaftaran/ Seleksi PKL Online Induksi P K L O f f l i n e


penjaringan

Quartal 1 Quartal 3
Pendaftaran & seleksi Nov minggu ke-3 Pendaftaran & seleksi Mei minggu ke-3
Pengumuman seleksi Des minggu ke-1 Pengumuman seleksi Jun minggu ke-1
Induksi Des minggu ke-3/4 Induksi Jun minggu ke-3/4
Masa prakerin Jan – Mar Masa prakerin Jal – Sep
Quartal 2 Quartal 4
Pendaftaran & seleksi Feb minggu ke-3 Pendaftaran & seleksi Agt minggu ke-3
Pengumuman seleksi Mar minggu ke-1 Pengumuman seleksi Sep minggu ke-1
Induksi Des minggu ke-3/4 Induksi Sep minggu ke-3/4
Masa prakerin Apr – Jun Masa prakerin Okt – Des

www.axiooclassprogram.org
Halaman 47

TIMELINE PRAKTEK KERJA INDUSTRI


Periode Prakerin

Quartal 1 Quartal 3
Pendaftaran & seleksi Nov minggu ke-3 Pendaftaran & seleksi Mei minggu ke-3
Pengumuman seleksi Des minggu ke-1 Pengumuman seleksi Jun minggu ke-1
Induksi Des minggu ke-3/4 Induksi Jun minggu ke-3/4
Masa prakerin Jan – Mar Masa prakerin Jal – Sep
Quartal 2 Quartal 4
Pendaftaran & seleksi Feb minggu ke-3 Pendaftaran & seleksi Agt minggu ke-3
Pengumuman seleksi Mar minggu ke-1 Pengumuman seleksi Sep minggu ke-1
Induksi Des minggu ke-3/4 Induksi Sep minggu ke-3/4
Masa prakerin Apr – Jun Masa prakerin Okt – Des
www.axiooclassprogram.org
Halaman 48

MAGANG KERJA DAN OPEN RECRUITMENT


Lulusan siswa kelas industri Axioo berkesempatan mengikuti program magang kerja dan open recruitment
Pelamar / calon peserta magang kerja dapat

melamar tanpa melampirkan ijazah / sebelum lulus


Lowongan berasal dari berbagai perusahaan group

Axioo dan partner Axioo Class Program


Informasi lowongan kerja akan diinformasi melaui

Whatsapp dan Email sesui data siswa sistem ACP


Alumni ACP yang mengikuti rekrutmen haru SIAP di

tempat di seluruh wilayah kerja Axioo & Partner


Apabila sekolah ingin memfasilitasi rekrutmen

dapat di sinergikan dengan BKK sekolah dan team

Rerkutmen ACP
Jadwal dan lowongan akan diinformasikan sesuai

jadwal yang telah ditentukan oleh tim HRD atau ACP

Pelaksanaan rekrutmen melalui online, informasi

lowongan dapat di cek di www.axiooclassprogram.org

(Menu Karir)

www.axiooclassprogram.org
LAPORAN TAHUNAN
Halaman 49

LAPORAN TAHUNAN PROGRAM


1. Sekolah yang telah memasuki tahun ke 2/3 wajib

untuk memberikan laporan tahunan (AYR).

2. Sekolah mengunggah laporan AYR/tahunan di form

verifikasi

Format dan isi terlampir dalam form online).


Laporan di buat dalam 2 format dokumen (.doc/.pdf)

dan persentasi slide (.ppt).

Aturan detail AYR diatur pada petunjuk terpisah*


dapat dilihat melalui link berikut https://s.id/Format-

AYR
AYR merupakan salah satu syarat untuk mengajukan bantuan perangkat

kelas tahun ke-2/3 (Axioo Next Year Support) bagi sekolah PTPIV*

www.axiooclassprogram.org
Halaman 50

VERIFIKASI LAPORAN TAHUNAN


Dokumentasi inputkan pada form verifikasi system ACP, berikut tata

caranya: 2-3
1. Silahkan input data verifikasi dengan login menggunakan akun sekolah

ACP ke http://system.axiooclassprogram.org/
2. Pilih menu form verifikasi program
3. Pilih Tombol atau Icon + warna hijau
4. Isikan data form verifikasi sesuai yang telah dilakukan
5. Upload dokumentasi atau berkas verifikasi
6. Klik submit/save

4-7

www.axiooclassprogram.org
Halaman 51

PENGAJUAN AXIOO NEXT YEAR SUPPORT


Dokemen pengajuan inputkan pada form subsidi system ACP, berikut
2-3
tata caranya:
1. Silahkan input data pengajuan dengan login menggunakan akun

sekolah ACP ke http://system.axiooclassprogram.org/


2. Pilih menu subsidi
3. Pilih Tombol atau Icon + warna hijau
4. Pilih Axioo Next Year Support
5. Upload dokumen dan berkas verifikasi 4-7
6. Klik submit/save

*Hanya berlaku bagi sekolah PTPIV

atau FTP untuk tahun ke 2 dan 3

www.axiooclassprogram.org
VERIFIKASI PROGRAM
Halaman 52

SUMMARY VERIFIKASI
*Tahapan verifikasi program akan berubah jika ada update program VOKASI ACP

www.axiooclassprogram.org
Halaman 53

VERIFIKASI PROGRAM
Dokumentasi inputkan pada form verifikasi system ACP, berikut tata

caranya: 2-3
1. Silahkan input data verifikasi dengan login menggunakan akun sekolah

ACP ke http://system.axiooclassprogram.org/
2. Pilih menu form verifikasi program
3. Pilih Tombol atau Icon + warna hijau
4. Isikan data form verifikasi sesuai yang telah dilakukan
5. Upload dokumentasi atau berkas verifikasi
6. Klik submit/save

4-7

www.axiooclassprogram.org
PENGAJUAN KEGIATAN
&
DOKUMEN LEGAL PROGRAM VOKASI
Halaman 54

PENGAJUAN CEREMONY TTD PKS


DAN SELURUH KEGIATAN VOKASI ACP
1. Sekolah telah berkoordinasi dengan EPR ACP
2. Sekolah telah dinyatakan layak untuk TTD PKS oleh

manajemen ACP
3. Sekolah telah mendapatkan draft PKS
4. Pengajuan ceremony penandatanganan PKS dan kegiatan

program vokasi ACP dapat dilakukan melalui email

informasi@axiooclassprogram.com di tunjukan kepada

"PT Tera Data Indonusa Tbk, Divisi Axioo Class Program"

Ketentuan Masa berlaku


1. PKS & PIAGAM ACP - MKI berlaku 2-3 Tahun
2. PKS ACP - TDI berlaku 1-2 Tahun

Akan di perpanjang masa berlaku nya sesuai ketentuan yang

berlaku dan sekolah telah melaporkan laporan tahunan program.

www.axiooclassprogram.org
Halaman 55

SERTIFIKAT PROGRAM VOKASI ACP

www.axiooclassprogram.org
Halaman 56

PIAGAM KERJA

SAMA VOKASI ACP

www.axiooclassprogram.org
Halaman 57

PKS PROGRAM VOKASI ACP - MKI

www.axiooclassprogram.org
Halaman 58

PKS PROGRAM VOKASI ACP - MKI

www.axiooclassprogram.org
Halaman 59

PKS PROGRAM VOKASI ACP - TDI

www.axiooclassprogram.org
Halaman 60

PKS PROGRAM VOKASI ACP - TDI

www.axiooclassprogram.org
FILE UPDATE SCAN DISINI
HTTPS://S.ID/JUKLAK-UPDATE

www.axiooclassprogram.org
PERTANYAAN LEBIH LANJUT
EPR ACP:
https://s.id/EPR-Axioo (Masukan Nama Sekolah Anda)
Email:
informasi@axiooclassprogram.com
CS Team Support (WA):
0851 0305 1000 - https://s.id/CS-MKI

Office & Factory :


Wisma Exa, Jl. Inspeksi Pam No.168, Cakung, Jakarta

Timur, DKI Jakarta 13910

Education Center :
Graha Mabito, Komp. Taman Millenium No 07
Jl. Sukawarna Kota Bandung, Jawa Barat 40173

www.axiooclassprogram.org

Anda mungkin juga menyukai