Anda di halaman 1dari 3

TUGAS 3 – Publikasi Video di Media Digital

Setelah kamu mempelajari materi hari ke-5, kamu dapat mengerjakan tugas individu 3 di
template yang telah disediakan. Selamat mengerjakan, Creators!!

a) Nama Lengkap :

Gibran

b) Kode Peserta :

B5G37

c) Kelas :

G Star

d) Isi Tugas :
● Contoh pengerjaan tugas optimalisasi video dengan TubeBuddy dapat dilihat
di link berikut https://bit.ly/VCC_TGS3_OPT

● Penjelasan strategi publikasi konten video


1. Video Introduction Content Creator dan tipenya
Link: (1242) Cuan Lewat Content Creator, Emang Bisa?? - YouTube
2. Optimalisasi Publikasi Video dengan Menggunakan Tubebuddy.
Pertama Login ke aplikasi dengan akun gmail yang terkoneksi dengan channel Youtube
kalian. Menggunakan kata kunci (keyword) yang tepat agar SEO adalah kebutuhan setiap
content creator, di aplikasi tubebuddy terdapat fitur untuk mendukung hal tersebut. Nama
fiturnya adalah tag explorer untuk riset keyword yang potensial sesuai dengan niche yang
kita tentukan.

Berikut ini adalah step untuk akses tag explorer untuk riset keyword:
I. Buka aplikasi tubebuddy di Smartphone
II. Klik Tombol Menu di seblah kanan bawah aplikasi
III. Klik tag explorer
IV. Masukkan keyword awal untuk tubebuddy bantu analisa kekuatan dan seberapa banyaknya
keyword itu digunakan.

Akan muncul rekomendasi keyword yang


sesuai dengan niche kita” contoh saya
mencari content marketing strategy.

Muncul keyword related dengan topik yang


saya pilih, ada juga keterengan mengenai
seberapa besar kekuatan dari keyword,
berapa benyak skor yang menggunakan
keyword tersebut dan secara keseluruhan
skornya.

Anda mungkin juga menyukai