Anda di halaman 1dari 1

Negri vs Swasta

Haloo Carols!! Khususnya buat yang kelas IX nihh. Berhubung kalian sebentar lagi bakalan
masuk SMA, kalian sudah mikirin belum nih mau masuk SMA mana? Atau jangan-jangan kalian
sudah diterima di salah satu SMA impian kalian nih? Nahh daripada kalian yang belum nentuin mau
SMA dimana. Kali ini saya bakalan nunjukin beberapa alasan teman-teman kelas IX yang sudah
memilih mau melanjutkan SMA dimana nihh.

Menurut Kezia (9A/29) mengapa Kezia memilih masuk negri karena Kezia ini pingin mencari
suasana baru buat belajar. Selain karena alasan itu, masuk negri merupakan keinginan dari orang tua
Kezia juga.

Menurut Kayla (9A/19) yang memilih masuk negri. Karena menurut Kayla kesempatan
untuk masuk di PTN lebih besar. Selain itu, Kayla mau mencoba lingkungan dan juga keluar dari zona
nyaman

Menurut Noel (9A/10) yang memilih masuk swasta. Dikarenakan Noel ini merasa jauh lebih
nyaman di swasta dan juga keinginan dari orang tua

Menurut Caroline (9A/06) yang memilih masuk swasta. Karena menurut Caroline, fasilitas
di swasta jauh lebih lengkat dan juga sekolah swasta yang dituju Caroline terdapat Pendidikan
karakternya

Berikut tanggapan-tanggapan yang sudah saya kumpulkan. Jadi menurut kalian mending
Swasta atau Negri nih? Semoga pendapat-pendapat teman-teman yang sudah saya kumpulkan bisa
menjadi pencerahan buat kalian yang belum milih atau masih bimbang mau masuk SMA negri atau
swasta. (chr)

Anda mungkin juga menyukai