Anda di halaman 1dari 8

PANDUAN PENGGUNAAN DASHBOARD

LAPORAN HARIAN K3
Login User

SITUS WEB :

https://manpro.systems/view/login

https://manpro.live/view/login

SELULER :

- Android (Rekomendasi)

https://play.google.com/store/apps/details?id=com.manpro.id

- iOS

https://apps.apple.com/us/app/manpro/id1477497158

Username : ………
Password : ………

Panduan Penggunaan Dashboard | 2


Profil (Unggah Tanda Tangan)

Unggah Tanda Tangan

Untuk Unggah Scan Tanda 3


Tangan, Ada Dibagian Setting
dan Type File Yang Didukung,
4
Unggah Scan Tanda Tangan :
Jpg, Jpeg dan Png

Simpan Setelah Unggah Berhasil

Panduan Penggunaan Dashboard | 3


Laporan Harian K3

Pilih Lokasi Jembatan Yang Akan


Dibuat Laporan Harian K3.

Panduan Penggunaan Dashboard | 4


Laporan Harian K3

Pilih Menu Laporan K3, Kemudian Klik


Laporan Harian K3.

Panduan Penggunaan Dashboard | 5


Laporan Harian K3

Klik (+) Tersebut, Untuk


Menambahkan Laporan Harian K3.

Panduan Penggunaan Dashboard | 6


Laporan Harian K3

 Nomor Laporan Diisi Secara Manual.


 Pilih Tanggal Sesuai Dengan Kegiatan
Yang Akan Dilaporkan.
 Masukkan Jumlah Pekerja Sesuai Dengan
Yang Ada Di Lapangan.
 Masukkan Jam Kerja Dalam Satu Hari
Saat Pelaporan.

Total Jam Kerja Akan Otomatis Muncul Dengan Scroll Form Ke Bawah Untuk
Pengkalian Antara Jumlah Pekerja x Jam Kerja. Menambahkan Dokumentasi
Kegiatan.

Panduan Penggunaan Dashboard | 7


Laporan Harian K3

 Tambahkan Dokumentasi Kegiatan Pada Form


Yang Sudah Tersedia.
 Setiap Menambahkan Dokumentasi Kegiatan,
Agar Selalu Memberikan Keterangan/Deskripsi.

 Jika Ada Dokumen Lapangan Yang Ingin Di


Lampirkan, Bisa Menambahkan Pada Form
Dokumen Dengan Bentuk File Berupa PDF.

 Setelah Semua Selesai Terisi, Pilih Status


Pengajuan.
 Lalu Pilih Ditugaskan Kepada HSE MK Wilayah
Masing-Masing Untuk Memeriksa Laporan
Yang Telah Dibuat.
 Lalu Klik Save Pada Bagian Pojok Kanan Bawah.
Panduan Penggunaan Dashboard | 8

Anda mungkin juga menyukai