Anda di halaman 1dari 5

SMKN 10 KOTA

BEKASI
SISTEM ROBOTIK Lembar Kerja Peserta Didik No. Job : 02/TM

KELAS/SEMESTER : XI / GENAP Rangkaian REVISI Ke : 0


Elektropneumatik Silinder
Kerja Ganda
KOMPETENSI DASAR
3.11 Menerapkan komponen listrik yang digunakan untuk membuat rangkaian
elektropneumatik
4.11 Menggambar rangkaian kontrol listrik dengan menggunakan komponen kontrol listrik
untuk elektropneumatik
PERTEMUAN 2

A. TUJUAN
Pengetahuan
1. Setelah megikuti kegiatan pembelajaran dengan metode PBL, (C) peserta didik (A)
mampu menerapkan komponen listrik yang digunakan untuk membuat rangkaian
elektropneumatik (B) dengan benar. (D)

Keterampilan
1. Setelah menyimak simulasi dan mengerjakan LKPD, (C) peserta didik (A) mampu untuk
Menggambar rangkaian kontrol listrik dengan menggunakan komponen kontrol
listrik untuk elektropneumatik (B) dengan benar. (D)

B. TEORI DASAR
C. Alat & Bahan
1. Push Button NO
2. Push Button NC
3. Pilot Lamp
4. Buzzer
5. Silender kerja tunggal
6. Silinder Kerja Ganda
D. Gambar Rangkaian
Berikut ini adalah Gambar rangkaian untuk objective percobaan !

+24V 1 3
A

3 3

PB1 PB2

4 4
2
4 2

Y 1A
Y 2A Y 2B
1 3
1 3

Y 1A Y 2A

0V

E. Data Percobaan

INPUT Posisi Silinder Kerja Posisi Silinder Kerja


Tunggal Ganda
PB 1 Ditekan □ Maju □ Maju
□ Mundur □ Mundur
□ Diam □ Diam
PB 1 Dilepas □ Maju □ Maju
□ Mundur □ Mundur
□ Diam □ Diam
PB 2 Ditekan □ Maju □ Maju
□ Mundur □ Mundur
□ Diam □ Diam
PB 2 Dilepas □ Maju □ Maju
□ Mundur □ Mundur
□ Diam □ Diam
F. Pertanyaan

1. Jabarkan Elemen-elemen kontrol penyusun rangkaian elektropneumatik di atas !

2. Jelaskan cara kerja rangkaian elektropneumatik di atas !

3. Buatkan diagram elektrikal untuk membuat silinder kerja ganda pada rangkaian
pneumatik di atas dapat mundur dengan menambahkan 1 push button !

Anda mungkin juga menyukai