Anda di halaman 1dari 15

BUPATI MALUKU TENGAH

INDIKATOR
PENGEMBANGAN KEHIDUPAN DEMOKRASI MELALUI PENYERAPAN
ASPIRASI DAN MENINGKATKAN PARTISIPASI MASYARAKAT

Dalam rangka memenuhi kehidupan demokrasi di lingkungan masyarakat pada wilayah


Kabupaten Maluku Tengah, maka perlu dilakukan penyerapan aspirasi sebagai
instrument untuk mendapatkan input dan masukan guna mengoptimalkan kebijakan
Pemerintah Daerah. Terkait dengan hal tersebut, Penjabat Bupati Maluku Tengah telah
melakukan sejumlah kegiatan antara lain:

1. Kunjungan Penjabat Bupati Maluku Tengah ke SMP Negeri 38 Maluku Tengah, SD


Negeri 30 Maluku Tengah, SD Negeri 245 Maluku Tengah, SD Negeri 206 Maluku
Tengah, SMP Kristen Maluku Tengah dan SD Kristen Maluku Tengah.
Pada tanggal 15 September 2022 Penjabat Bupati Maluku Tengah melakukan
silaturahmi sekaligus menyerap aspirasi para Kepala Sekolah dan Guru di SMP
Negeri 38 Maluku Tengah, SD Negeri 30 Maluku Tengah, SD Negeri 245 Maluku
Tengah, SD Negeri 206 Maluku Tengah, SMP Kristen Maluku Tengah dan SD
Kristen Maluku Tengah terkait pendidikan.

1
2. Rapat Perdana Penjabat Bupati Maluku
Tengah Bersama Pimpinan OPD di Ruang
Rapat Lantai III Kantor Bupati Maluku Tengah.
Pada tanggal 15 September 2022 bertempat di
Ruang Rapat Lantai III Kantor Bupati Maluku
Tengah, Penjabat Bupati Maluku Tengah
melakukan konsolidasi sekaligus menyerap
saran masukan terkait birokrasi secara
menyeluruh bersama Sekda, Para Asisten,
Staf Ahli dan Pimpinan OPD untuk
memberikan arahan agenda-agenda prioritas
yang menjadi dasar perumusan program dan
kegiatan.

3. Penjabat Bupati Maluku Tengah melakukan


peninjauan ke RSUD Masohi.
Pada tanggal 16 September 2022 bertempat di
RSUD Masohi, Penjabat Bupati Maluku
Tengah melihat secara langsung kondisi
sarana prasarana pelayanan kesehatan, dan
berdialog tentang hambatan dan
permasalahan dalam pelaksanaan pelayanan
kesehatan kepada masyarakat serta
memberikan arahan, petunjuk dan strategi
pemecahan masalah yang dihadapi dalam
pelaksanaan pelayanan kesehatan kepada masyarakat.

4. Silaturahmi Penjabat Bupati Maluku Tengah


bersama Penjabat Ketua TP PKK Maluku
Tengah di Polres Maluku Tengah.
Pada tanggal 16 September 2022 bertempat di
Mako Polres Malteng, Penjabat Bupati Maluku
Tengah melakukan silaturahmi dan dialog
dengan Kapolres Maluku Tengah beserta
jajaran terkait persoalan keamanan dan
ketertiban masyarakat.

2
5. Silaturahmi Penjabat Bupati Maluku Tengah
bersama Penjabat Ketua TP PKK Maluku
Tengah di Kejaksaan Negeri Maluku Tengah.
Pada tanggal 16 September 2022 bertempat di
Kejaksaan Negeri Malteng, Penjabat Bupati
Maluku Tengah melakukan silaturahmi dan
dialog dengan Kepala Kejaksaan Maluku
Tengah beserta jajaran.

6. Penjabat Bupati Maluku Tengah melakukan


peninjauan ke Pasar Binaya Masohi dan Masohi
Plaza.
Pada tanggal 17 September 2022 Penjabat
Bupati Maluku Tengah melihat secara langsung
kondisi Pasar Binaiya Masohi dan Masohi Plaza
guna menindaklanjuti laporan dan masukan
terkait persoalan dan permasalahan yang ada di
Pasar Binaya.

7. Penjabat Bupati Maluku Tengah melakukan


pertemuan bersama Organisasi Masyarakat dan
OKP.
Pada tanggal 17 September 2022 bertempat di
Baileo Ir. Soekarno, Penjabat Bupati Maluku
Tengah melakukan silaturahmi sekaligus
menyerap aspirasi dari Organisasi Masyarakat
dan OKP di Maluku Tengah guna mendukung
Program-program pemerintah daerah.

8. Penjabat Bupati Maluku Tengah menerima


Kunjungan Kerja Danrem 151/Binaya dan
rombongan di Kabupaten Maluku Tengah.
Pada tanggal 20 September 2022 bertempat di
Baileo Ir. Soekarno, Penjabat Bupati Maluku
Tengah melakukan silaturahmi dan dialog
dengan unsur TNI yang ada di Maluku Tengah
guna mendukung program-program pemerintah daerah.

3
9. Penjabat Bupati Maluku Tengah melakukan
Tatap Muka bersama Kepala Kecamatan,
Kepala Pemerintah Negeri dan Lurah se-
Kabupaten Maluku Tengah.
Pada tanggal 21 September 2022 bertempat
di Baileo Ir. Soekarno, Penjabat Bupati
Maluku Tengah melakukan silaturahmi
sekaligus melakukan dialog serta
memberikan arahan kepada seluruh Kepala
Kecamatan, Kepala Pemerintah Negeri dan
Lurah se-Kabupaten Maluku Tengah untuk
meningkatkan kinerja, koordinasi dan komunikasi yang efektif dan berikan
pelayanan publik yang maksimal bagi masyarakat

10. Penjabat Bupati Maluku Tengah melakukan


Rapat bersama Insan Pers Kabupeten
Maluku Tengah.
Pada tanggal 23 September 2022 bertempat
di Baileo Ir. Soekarno, Penjabat Bupati
Maluku Tengah melakukan silaturahmi
sekaligus menyerap aspirasi Insan Pers
Maluku Tengah guna mendukung program-
program pemerintah daerah melalui
publikasi informasi.

11. Penjabat Bupati Maluku Tengah bersama


Penjabat Ketua TP PKK Maluku Tengah
mengunjungi sekaligus menyerahkan
bantuan kepada Ronaru Tupalesi anak asal
Negeri Kariu yang mengalami benjolan pada
bahu.
Pada tanggal 08 Oktober 2022 bertempat di
PKK Guest House, Penjabat Bupati Maluku
Tengah membantu biaya pengobatan dan
biaya transportasi untuk pengobatan anak
Ronaru Tupalesi yang mengalami benjolan
pada bahu sekaligus berdiskusi dengan
orang tua anak tersebut.

4
12. Penjabat Bupati Maluku Tengah
melakukan silaturahmi ke kediaman Ketua
Klasis Masohi Ibu Pendeta Adriana Lohy.
Pada tanggal 09 Oktober 2022 bertempat di
Pastori Klasis Masohi, Penjabat Bupati
Maluku Tengah melakukan silaturahmi
sekaligus dialog dengan beberapa Tokoh
Agama di Maluku Tengah.

13. Penjabat Bupati Maluku Tengah menerima


Kontingen Pesparani Kabupaten Maluku
Tengah yang telah selesai berlomba pada
perhelatan Pesparani IV Provinsi Maluku
yang dilaksanakan di Kota Tual.
Pada tanggal 09 Oktober 2022 bertempat di
Gereja Katolik St. Yohanes Penginjil
Masohi, Penjabat Bupati Maluku Tengah
memberikan apresiasi dan ucapan terima
kasih serta berdialog dengan Kontingen
Pesparani Kabupaten Maluku Tengah
yang telah mengharumkan nama Kabupaten Maluku Tengah di ajang Pesparani IV
Provinsi Maluku yang dilaksanakan di Kota Tual.

14. Penyerahan bantuan Pemerintah


Kabupaten Maluku Tengah untuk korban
konflik sosial pengungsi Kariu Kecamatan
Pulau Haruku.
Pada tanggal 10 Oktober 2022 bertempat di
Pelabuhan Ina Marina Masohi, Penjabat
Bupati Maluku Tengah menyerahkan
bantuan kepada korban konflik sosial
pengungsi Kariu Kecamatan Pulau Haruku
sekaligus mendengarkan harapan dari
para pengungsi tersebut.

5
15. Acara Malam Ramah Tamah Pemerintah
Kabupaten Maluku Tengah bersama
Pangdam XVI/Pattimura (Mayjen TNI Ruruh
Aris Setya Wibawa, S.E.,M.M) Bersama Ibu
Indah Ruruh Setya Wibawa.
Pada tanggal 10 Oktober 2022 bertempat di
Baileo Ir. Soekarno Masohi, Penjabat Bupati
Maluku Tengah melakukan silaturahmi serta
berdiskusi dengan Forkopimda Provinsi
Maluku secara khusus unsur TNI.

16. Acara Ramah Tamah Pemerintah Daerah


Kab. Malteng bersama Kepala Kejaksaan
Tinggi Maluku : Bpk. Edyward Kaban, SH, MH
dan Ibu Anita Vera Permata Kaban selaku
Ketua Ikatan Adhyaksa Dharmakarini Wilayah
Maluku.
Pada tanggal 11 Oktober 2022 bertempat di
Baileo Ir. Soekarno Masohi, Penjabat Bupati
Maluku Tengah melakukan silaturahmi dan
penyerapan aspirasi Forkopimda Provinsi
Maluku secara khusus bersama Kejaksaan Tinggi Maluku.

17. Tatap Muka Penjabat Bupati Maluku Tengah


bersama Tenaga Non ASN Lingkup
Pemerintah Kabupaten Maluku Tengah.
Pada tanggal 12 Oktober 2022 bertempat di
Lapangan Apel Kantor Bupati Maluku
Tengah, Penjabat Bupati Maluku Tengah
menyampaikan mekanisme pelaksanaan
pendataan Tenaga Non ASN sekaligus
mendengarkan aspirasi dari Tenaga Non
ASN

6
18. Rapat Koordinasi Kemitraan Usaha Antara
Pengusaha, BUMN, BUMD Dengan Usaha
Mikro Kecil & Menengah (UMKM) Di
Kabupaten Maluku Tengah Tahun 2022.
Pada tanggal 13 Oktober 2022 bertempat di
Penginapan Lounusa Beach, Penjabat Bupati
Maluku Tengah menyerap aspirasi Pelaku
UMKM demi mendukung peningkatan
Perekonomian di Kabupaten Maluku Tengah.

19. Tatap Muka PANGDAM XVI/PATTIMURA dan


Penjabat Bupati Maluku Tengah bersama
Masyarakat Aboru & Kariuw Kecamatan Pulau
Haruku.
Pada tanggal 15-16 Oktober 2022 bertempat
di Negeri Aboru Kecamatan Pulau Haruku,
PANGDAM XVI/Pattimura bersama Penjabat
Bupati Maluku Tengah melakukan dialog
sekaligus memberikan arahan kepada
masyarakat Aboru dan Kariu demi
penyelesaian masalah konflik sosial Pelauw-Kariu.

20. Gerakan Sapa Umat "Berakhlak dan Budaya” di Kecamatan Pulau Haruku.
Pada tanggal 13 Oktober 2022, Penjabat Bupati Maluku Tengah menyerap aspirasi
dari masyarakat yang ada di Kecamatan Pulau Haruku.

7
21. Kunjungan Bupati Maluku Tengah ke Rindam XVI / Pattimura.
Pada tanggal 24 Oktober 2022 bertempat di
Rindam XVI / Pattimura, Penjabat Bupati
Maluku Tengah melakukan silaturahmi
sekaligus berdiskusi dengan Komandan
Rindam XVI / Pattimura beserta jajaran.

22. arya Bakti "Sapa Umat" Kalesang Negeri di


Kecamatan Pulau Haruku, oleh Pemda Maluku Tengah, TNI/POLRI dan Komponen
Masyarakat.
Pada tanggal 29 Oktober 2022, Penjabat
Bupati Maluku Tengah menyerap aspirasi
dari masyarakat yang ada di Negeri Kariu
Kecamatan Pulau Haruku.

23. Festival Budaya Negeri Saleman


Kecamatan Seram Utara Barat.
Pada tanggal 30 Oktober 2022, Penjabat Bupati Maluku Tengah menyerap aspirasi
dari masyarakat yang ada di Negeri
Saleman Kecamatan Seram Utara Barat.

24. Gerakan Sapa Umat Penjabat Bupati


Maluku Tengah bersama Ibu Penjabat
Ketua TP PKK Maluku Tengah di
Kecamatan Leihitu dan Leihitu Barat
Kabupaten Maluku Tengah.
Pada tanggal 31 Oktober 2022, Penjabat
Bupati Maluku Tengah menyerap aspirasi
dari masyarakat yang ada di Dusun
Waiputih, Wailapia, Dusun Wayasel, Dusun
Tihulessy, dan Dusun Kasusari (Tanjung
Sial) Kecamatan Leihitu Barat.

8
25. Penjabat Bupati Maluku Tengah (Dr. Muhamat Marasabessy, SP., ST., M.Tech )
didampingi Pimpinan OPD Maluku Tengah, melakukan operasi pasar untuk
memantau stabilitas harga barang khususnya komoditi cabai rawit, daging dan
sembako di Pasar Binaya Masohi.
Pada tanggal 02 November 2022 bertempat di
Pasar Bianiya Masohi, Penjabat Bupati
Maluku Tengah menyerap aspirasi pedagang
sekaligus memantau secara langsung
stabilisasi harga barang menjelang hari besar
keagamaan dan pengendalian dampak inflasi.

26. Musyawarah Daerah III Pengurus Majelis


Daerah Korps Alumni Himpunan Mahasiswa
Islam Maluku Tengah Mempertegas Peran Insan Cita Konsolidasi, Kolaborasi dan
Sinergitas Membangun Maluku Tengah.
Pada tanggal 05 November 2022 bertempat di
Baileo Ir.Soekarno, Penjabat Bupati Maluku
Tengah membuka secara resmi Musyawarah
Daerah III Pengurus Majelis Daerah Korps
Alumni Himpunan Mahasiswa Islam Maluku
Tengah. Dalam kesempatan tersebut juga
dilakukan penyerapan aspirasi dari anggota
pengurus KAHMI.

27. Kunjungan Kerja Penjabat Bupati Maluku Tengah (Bpk . DR Muhamat


Marasabessy, SP.ST.M.Tech) Ke Kecamatan Tehoru dalam rangka membuka
Turnamen Bola Volly Bupati Cup Tahun 2022.
Pada tanggal 05 November 2022, Penjabat Bupati Maluku Tengah menyerap
aspirasi dari masyarakat yang ada Kecamatan
Tehoru.

9
28. Pertemuan Rekonsiliasi Negeri Pelauw -
Kariu di Kantor Gubernur Maluku, yang
dihadiri oleh Deputi I Kantor Staf
Kepresidenan, Sekda Provinsi Maluku,
Pangdam XVI Pattimura, Kapolda Maluku.
Pada tanggal 14 November 2022 bertempat
di Lantai 7 Kantor Gubernur Maluku,
perwakilan warga Kariu dan Pelauw
memberikan aspirasi terkait penyelesaian
konflik sosial di Kec. Pulau Haruku.

29. Penjabat Bupati Maluku Tengah meninjau


langsung lokasi kebakaran rumah warga di
Kelurahan Lesane sekaligus memberikan
bantuan uang tunai, sembako, serta
peralatan rumah tangga kepada korban
kebakaran.
Pada tanggal 16 November 2022, Penjabat
Bupati Maluku Tengah memberikan bantuan
sekaligus mendengarkan harapan dari
korban kebakaran di Kelurahan Lesane
Kecamatan Kota Masohi.

30. Acara Penyerahan Bantuan Cegah Stunting


dari Tim Kedaireka UNPATTI Ambon 2022.
Pada tanggal 25 November 2022, Penjabat
Bupati Maluku Tengah menyerap aspirasi
dari Tim Kedaireka UNPATTI Ambon terkait
pencegahan stunting.

31. Pj. Bupati Maluku Tengah melangsungkan


Acara Jamuan Makan Malam Bersama CEO
TASAGEOBY GROUP ( Mr. Stuart Townley
Janes).
Pada tanggal 25 November 2022 bertempat
di Baileo Ir. Soekarno, Penjabat Bupati
Maluku Tengah melakukan Silaturahmi
sekaligus dialog dengan CEO TASAGEOBY
GROUP demi mendukung program-program
pemerintah daerah.

10
32. Acara Ramah Tamah Pemerintah Daerah
Kab. Malteng bersama Komandan Lantamal
IX Ambon (Brigjen TNI (MAR) Said
Latuconsina, M.M.,M.T) dan (Ibu Widyarini
Said Latuconsina) Selaku Ketua Korcab
Daerah IX Jalasenatri Armada III.
Pada tanggal 27 November 2022 bertempat
di Baileo Ir. Soekarno, Penjabat Bupati
Maluku Tengah melakukan silaturahmi
sekaligus dialog dengan Komandan Lantamal IX Ambon beserta jajaran.

33. Acara Pembukaan Musyawarah Pimpinan


Paripurna Daerah (MPPD) XXXI AMGPM
Daerah Masohi.
Pada tanggal 27 November 2022 Penjabat
Bupati Maluku Tengah menyerap aspirasi
dari masyarakat Negeri Mesa Kecamatan
TNS.

34. Pj. Bupati Maluku Tengah ( DR. Muhamat


Marasabessy, SP. ST. M. Tech )
melangsungkan Malam Ramah Tamah
Bersama Kontingen POPMAL IV Tahun
2022.
Pada tanggal 28 November 2022 Penjabat
Bupati Maluku Tengah memberikan
apresiasi sekaligus menyerap aspirasi dari
Kontingen POPMAL IV Kabupaten Maluku
yang telah berhasil meraih Juara II Umum Tingkat Provinsi Maluku.

35. Kunjungan Kerja Penjabat Bupati Maluku Tengah (Bpk . DR Muhamat


Marasabessy, SP. ST. M. Tech ) dalam
rangka Safari Sapa Umat , Safari Kampung
Nelayan dan Pencanangan Kampung
Reforma Agraria Di Negeri Administratif
Yainuelo Kecamatan Amahai.
Pada tanggal 29 November 2022 Penjabat
Bupati Maluku Tengah menyerap aspirasi
dari masyarakat Negeri Administratif
Yainuelo Kecamatan Amahai.

11
36. Rapat bersama PT Pertamina Fuel Terminal Masohi terkait Persediaan Bahan
Bakar Minyak.
Pada tanggal 05 Desember 2022 bertempat
di Ruang Kerja Bupati, Penjabat Bupati
Maluku Tengah melakukan diskusi
memastikan ketersediaan Bahan Bakar
minyak di Kabupaten Maluku Tengah.

37. Pelantikan dan Rapat Kerja Daerah ke 3


DPD PPNI Maluku Tengah.
Pada tanggal 10 Desember 2022, Penjabat Bupati Maluku Tengah menyerap
aspirasi dari pengurus DPD PPNI Maluku
Tengah terkait urusan kesehatan khususnya
keperawatan.

38. Kegiatan Festival Sagu Maluku “Saparua


Expo”.
Pada tanggal 10 Desember 2022 bertempat
di Lapangan Pattimura Saparua, Penjabat Bupati Maluku Tengah menyerap
aspirasi dari masyarakat Kecamatan
Saparua.

39. Acara PKS menyapa yang di rangkai dengan


PKS Festival Sepak Bola usia Muda Tahun
2022.
Pada tanggal 11 Desember 2022 bertempat di Lapangan Matawaru Tulehu,
Penjabat Bupati Maluku Tengah menyerap
aspirasi dari masyarakat Negeri Tulehu
Kecamatan Salahutu dan pengurus PKS.

12
40. Gerakan Sapa Umat, Safari Natal Pemda
Maluku Tengah di Kecamatan Saparua.
Pada tanggal 15 Desember 2022, Penjabat
Bupati Maluku Tengah menyerap aspirasi dari
masyarakat Negeri Haria Kecamatan Saparua.

41. Gerakan Sapa Umat, Safari Natal Pemda


Maluku Tengah di Kecamatan Nusalaut.
Pada tanggal 16 Desember 2022, Penjabat
Bupati Maluku Tengah menyerap aspirasi dari
masyarakat Negeri Ameth Kecamatan
Nusalaut.

42. Gerakan Sapa Umat, Safari Natal Pemda


Maluku Tengah di Kecamatan Seram Utara
Barat.
Pada tanggal 18 Desember 2022, Penjabat
Bupati Maluku Tengah menyerap aspirasi dari
masyarakat Negeri Labuan Kecamatan Saram
Utara Barat.

43. Gerakan Sapa Umat, Safari Natal Pemda


Maluku Tengah di Kecamatan Amahai dan
Peresmian Menara Lonceng Gereja Eksodus
Amahai.
Pada tanggal 18 Desember 2022, Penjabat
Bupati Maluku Tengah menyerap aspirasi dari
masyarakat Negeri Amahai Kecamatan
Amahai.

13
44. Kunjungan Kerja bersama Deputi II KSP
dan rombongan dalam rangka
penanganan pemulangan Pengungsi
Masyarakat Kariu dari Negeri Aboru ke
Negeri Kariu Kecamatan P.Haruku.
Pada tanggal 19 Desember 2022,
Penjabat Bupati Maluku Tengah bersama
Deputi II KSP dan rombongan menerima
aspirasi dari Masyarakat Negeri Kariu
terkait kondisi pemulangan ke negeri
asalnya.

45. Kunjungan Kerja bersama Kapolresta


Pulau Ambon dan PP Lease dan Dandim
1504 Ambon di Negeri Kariu dan Negeri
Pelauw dalam rangka Penanganan
Pemulangan Pengungsi Masyarakat Kariu
dan pembagian bantuan.
Pada tanggal 20 Desember 2022,
Penjabat Bupati Maluku Tengah bersama
Kapolresta Pulau Ambon dan PP Lease
dan Dandim 1504 Ambon menerima aspirasi dari Masyarakat Negeri Kariu terkait
kondisi pasca pemulangan ke negeri asalnya.

46. Kunjungan Kerja Bersama Kapolda


Maluku dan Rombongan beserta Ketua
Sinode dan rombongan dalam rangka
meninjau langsung kondisi pengunsi
Tahap 1 di Negeri Kariu sekaligus
melakukan pembagian bantuan.
Pada tanggal 22 Desember 2022,
Penjabat Bupati Maluku Tengah bersama
Kapolresta Pulau Ambon dan PP Lease
menerima aspirasi dari Masyarakat Negeri Kariu terkait kondisi pasca pemulangan
ke negeri asalnya.

14
47. Gerakan Sapa Umat, Safari Natal Pemda
Maluku Tengah di Kecamatan Teluk
Elpaputih.
Pada tanggal 23 Desember 2022, Penjabat
Bupati Maluku Tengah menyerap aspirasi dari
masyarakat Negeri Tananahu Kecamatan
Teluk Elpaputih.

48. Gerakan Sapa Umat, Safari Natal Pemda


Maluku Tengah di Kecamatan TNS.
Pada tanggal 23 Desember 2022, Penjabat
Bupati Maluku Tengah menyerap aspirasi dari
masyarakat Negeri Rumday Kecamatan Teluk
TNS.

15

Anda mungkin juga menyukai