Anda di halaman 1dari 2

KISI-KISI PTS

TAHUN PELAJARAN 2022/2023

Bidang studi : PJOK Kurikulum : IKM


Kelas : I (Satu) Alokasi Waktu : 60 menit
Semester : I (satu) Jumlah Soal : 20 soal

Materi Ajar Tujuan Pembelajaran Indikator Soal Bentuk Soal No Skor


Soal
Gerak dasar 3.1. Siswa dapat memahami variasi gerak dasar Disajikan soal Siswa dapat menentukan PG 1 5
lokomotor dan Non lokomotor pengertian gerak Lokomotor
lokomotor

3.2. Siswa dapat memahami variasi gerak dasar Disajikan soal Siswa dapat menentukan PG 2 5
non lokomotor contoh gerak lokomotor
Disajikan soal siswa dapat menentukan PG 3 5
gerakan kombinasi pada gerakan lokomotor
Disajikan soal siswa dapat menentukan PG 4 5
gerak non lokomotor
Disajikan soal siswa dapat menentukan PG 5 5
gerak pada saat berlari
Disajikan Gambar, siswa dapat menentukan PG 6 5
gerak non lokomotor
Disajikan soal siswa dapat menentukan PG 7 5
pengertian gerak lokomotor
Disajikan soal siswa dapat menjelaskan PG 8 5
manfaat bermain bola berantai
Disajikan soal siswa dapat menetukan PG 9 5
posisi badan ketika bermain bola
Disajikan soal siswa dapat menjelasakan PG 10 5
akibat jika tidak hati-hati saat berolahraga
Disajikan Gambar siswa dapat menentukan 11
gerakan permainan bola berantai
Disajikan soal siswa mampu menentukan PG 12 5
posisi kaki saat memindahkan bola
Disajikan Gambar, siswa dapat menentukan PG 13
gerakan mengayun lengan kedepan
Disajikan soal siswa mampu menyebutkan PG 14 5
manfaat bermain bola berantai
Disajikan soal siswa mampu menyebutkan PG 15 5
apa yang dilakukan pada gerakan
melompat
Disajikan soal siswa dapat menyebutkan PG 16 5
tumpuan kaki pada saat melompat
Disajikan Gambar siswa dapat menentukan PG 17 5
gerakan berjalan berkelompok
Disajikan gambar siswa dapat menentukan PG 18 5
gerakan menirukan kangguru melompat
Disajikan gambar siswa dapat menentukan PG 19 5
gerak dasar berjalan
Disajikan Gambar siswa dapat menentukan PG 20 5
gerakan memindahkan bola lewat atas
kepala

Anda mungkin juga menyukai