Anda di halaman 1dari 4

PERATURAN PERLOMBAAN GIPSSIT (Gemerlap Ilmu Pengetahuan Sains

Seni dan Teknologi) 2023


1. Solo Vokal
• Bertempat di 12 MIPA 1
• Diikuti oleh 1 orang putra dan 1 orang putri dari masing-masing kelas
• Menyanyikan 1 lagu pop Indonesia
• Durasi maksimal 5 menit
• Lagu dikirim ke penanggung jawab, paling telat kamis sore.

2. Solo Gitar
• Bertempat di kelas 12 MIPA 3
• Diikuti oleh 1 orang perwakilan kelas
• Menampilkan lagu Indonesia
• Durasi maksimal 5 menit
• Membawa gitar masing-masing

3. Desain Poster
• Bertempat di Aula
• Diikuti oleh 1 orang perwakilan kelas
• Tema : Cinta Alam dan Lingkungan
• Ukuran layout : A4, Membawa handphone/laptop masing-masing, Aplikasi
menyesuaikan
• Dilarang menggunakan template
• Durasi pengerjaan : 120 menit

4. Seni Kriya
• Bertempat di 12 MIPA 2
• Diikuti oleh 1 orang dari masing-masing kelas
• Ukuran hasil kriya : 30x30 cm
• Bahan dasar : limbah/bahan dari alam
• Membawa baju olahraga, serta bahan dan peralatan masing-masing
• Durasi pengerjaan : 120 menit

5. Monolog
• Bertempat di 12 MIPA 4
• Diikuti 1 orang dari perwakilan kelas
• Tema : Kebudayaan
• Naskah bebas, disesuaikan dengan tema
• Membawa property jika diperlukan
• Durasi maksimal: 7 menit

6. Cipta Puisi
• Bertempat di 11 MIPA 1
• Diikuti oleh 1 orang perwakilan kelas
• Tema : Kolaborasi Perbedaan
• Peserta membawa kertas polio bergaris 1 lembar
• Durasi pengerjaan : 60 menit

7. Baca Puisi
• Bertempat di 11 MIPA 2
• Diikuti 1 orang perwakilan kelas
• Puisi diprint oleh masing-masing peserta, dan dibawa
• Puisi wajib yang dibacakan:
➢ Sagu Ambon, karya W.S Rendra
• Puisi pilihan:
➢ Biru Bukit, Bukit Kelu, karya Taufiq Ismail
➢ Aku Ingin, karya Sapardi Djoko Damono
➢ Bintang, karya Chairil Anwar
➢ Dengan Puisi, Aku, karya Taufiq Ismail
➢ Sajak Matahari, karya W.S. Rendra

8. Cipta Lagu
• Bertempat di kelas 11 MIPA 3
• Diikuti oleh 1 orang perwakilan kelas
• Peserta membawa kertas polio bergaris 1 lembar
• Durasi pengerjaan: 120 menit

9. Proposal Penelitian
• Bertempat di kelas 12 IPS 1
• Diikuti oleh 1 orang perwakilan kelas
• Print kertas A4
• Bidangnya dibagi menjadi 4, yaitu Matematika Sains dan Teknologi (MST), Fisika
Terapan, dan Rekayasa (FT), Ilmu Sosial dan Humaniora (ISH),
• Layout atas 4, samping kiri 4, kanan 3, bawah 3
• Maksimal 15 lembar (sudah termasuk cover, lampiran)
• PPT Maksimal 10 Slide (Tentang Proposal Penelitanmu)
• Durasi Maksimal Presentasi : 10 Menit (Sudah dengan tanya jawab)
• Font Times New Roman, 16 untuk Judul, 14 untuk Subjudul, dan 12 untuk Isi
• PPT Dikirim ke penanggung jawab mata lomba

10. Komik Digital


• Bertempat di Aula
• Diikuti oleh 1 orang perwakilan kelas
• Tema: Memuliakan kearifan lokal
• Membawa smartphone/laptop masing-masing.
• Aplikasi: Menyesuaikan
• Format komik: Komik Strip (4 Panel)
• Karya wajib digambar oleh peserta, tidak boleh menggunakan foto, template, stock
photo, clip art dan yang sejenis.
• Gaya gambar dan teknik pewarnaan karya dibebaskan.
• Durasi pengerjaan: 120 menit
11. Tari Kreasi
• Bertempat di kelas 11 IPS 2
• Diikuti oleh 1 orang perwakilan kelas
• Tema: Membangkitkan semangat dan kreativitas siswa melalui Tarian
• Dilarang menggunakan tarian modern
• Peserta mengenakan pakaian olahraga sekolah
• Durasi maksimal penampilan: 7 menit
• Musik dikirimkan ke penanggung jawab mata lomba

12. Film Pendek


• Bertempat di kelas 11 MIPA 4
• Tema : Gotong Royong
• Durasi : 5-7 menit, tanpa pembicaraan/speech(dialog, narasi, monolog, voice over,
dan direct, address).
• Crew dan pemain maksimal 11 orang
• Batas pengumpulan Kamis, 23 Februari 2023 pukul 23:59 WIB diunggah ke
Youtube dengan format
• Penyajian film harus menggunakan urutan sebagai berikut:
Starting: Logo SMA Negeri 1 Rangkasbitung (maksimal 6 detik);
Opening: Judul Karya (sesuai waktu pembacaan);
Content (Isi Film): Maksimal 3 menit;
Fade out;
Closing: Maksimal 30 detik
Credit Title (Nama Pemain dan Tim Produksi)
Ucapan Terima kasih/ Dedikasi
• Format Pengunggahan : Judul – Angkatan Kelas – GIPSIT 2023 – SMAN 1
Rangkasbitung #WidhiWidyaWirawan
• Diunggah di akun Youtube kelas masing-masing
• Dilarang ada adegan porno, adegan tidak senonoh, menyinggung SARA, tidak ada
adegan perkelahian, dan dilarang menggunakan kata kasar.

13. Fotografi
• Bertempat di kelas 11 IPS 1
• Diikuti oleh 1 orang perwakilan kelas
• Tema : Keindahan Lingkungan
• Foto dicetak dengan ukuran 10R (1 foto)
• Foto terdapat tanggal/waktu
• Foto harus menggunakan foto baru
• Durasi maksimal presentasi: 5 menit

14. Cerita Pendek


• Bertempat di kelas 12 IPS 2
• Tema: Keanekaragaman Budaya
• Peserta membawa kertas polio bergaris 1 lembar
• Durasi Pengerjaan: 60 Menit
PEMBERITAHUAN
Seluruh peserta kumpul pada jam 12.50 – 13.00, lomba dimulai pada 13.00-16.00

Anda mungkin juga menyukai