Anda di halaman 1dari 5

Contoh Soal Bisnis Daring dan Pemasaran :

Berikut adalah Kumpulan Soal Pilihan Ganda dan Kunci Jawaban Soal Administrasi Traksaksi Kelas 12
yang terdiri dari 30 soal pilihan ganda. Dengan adanya soal latihan ini semoga bisa sebagai bahan
pembelajaran dan latihan sebelum menghadapi ujian.

1. Penjualan adalah..
a. Interaksi antara individu saling bertemu tatap muka yang ditujukan untuk menciptakan,
memperbaiki, menguasai atau mempertahankan hubungan pertukaran sehingga menguntungkan
orang lain *
b. Kegiatan perdagangan elektronik yang dalam pelaksanaannya tidak hanya hubungan yang
terjadi antar bisnis dengan konsumen, melainkan antarbisnis
c. Sebuah metode yang memungkinkan pemasaran untuk menyeleksi siapa yang ditarget
sehingga segmen yang dituju lebih efektif
d. Sarana menjual produk secara online dengan fasilitas internet atau perdagangan secara
elektronik dengan memanfaatkan fasilitas internet
e. Salah satu proses yang dilakukan konsumen dalam membeli dan menjual produk secara
elektronik
Jawaban: A

2. Berikut ini adalah beberapa usaha untuk meningkatkan volume penjualan, kecuali..
a. Potongan penjualan *
b. Mengadakan pameran
c. Menjajakan produk dengan sedemikian rupa sehingga konsumen melihatnya
d. Mengadakan analisa pasar
e. Menentukan calon pembeli atau konsumen yang potensial
Jawaban: a. Potongan penjualan *
3. Kegiatan perawatan di mana pekerjaan perawatan dilakukan ketika fasilitas atau peralatan
dalam keadaan bekerja disebut dengan..
a. Perawatan berjalan
b. Perawatan preventif *
c. Perawatan darurat
d. Penggantian yang direncanakan
e. Perawatan korektif
Jawaban: b. Perawatan preventif *

4. Yang termasuk dalam keuntungan perawatan, kecuali..


a. Kesiapan dan kehandalan dapat lebih efisien
b. Harga perawatan yang sangat mahal *
c. Anggaran perawatan dapat diandalkan
d. Berkurangnya kemungkinan terjadinya perbaikan darurat
e. Tenaga kerja pada bidang perawatan dapat leih efisien
Jawaban: b. Harga perawatan yang sangat mahal *

5. Faktor yang sangat penting dalam mempengaruhi volume penjualan adalah..


a. Promosi produk
b. Pemasaran
c. Saluran distribusi *
d. Produksi barang
e. Target konsumen
Jawaban: c. Saluran distribusi *

6. Perkerjaan perbaikan yang harus segera dilakukan karena terjadi kemacetan atau kerusakan
yang tidak terduga. Hal ini adalah penjelasan dari..
a. Planned replacement
b. Preventive maintenance
c. Corrective maintenance
d. Emergency maintenance *
e. Breakdown maintenance
Jawaban: d. Emergency maintenance *

7. Kriteria dari mesin essential adalah..


a. Berbeda dari mesin critical
b. Sama seperti mesin general
c. Berada diantara mesin critical dan mesin general *
d. Sama seperti mesin critical
e. Berbeda dari meisn critical dan mesin general
Jawaban: c. Berada diantara mesin critical dan mesin general *

8. Hal-hal yang harus dipertimbangkan mengenai bentuk perawatan yang akan digunakan
terutama dengan, kecuali..
a. Kebutuhan produksi
b. Waktu
c. Biaya
d. Pemasaran *
e. Keterandalan tenaga perawatan
Jawaban: d. Pemasaran *

9. “Maintenance” adalah kata lain dari..


a. Pembelian
b. Pemasaran
c. Produksi
d. Perawatan *
e. Pemulihan
Jawaban: d. Perawatan *
10. Berdasarakan ciri-ciri berikut:
a) Investasi mahal
b) Waktu perbaikan lama
c) Kalau rusak dapat membahayakan
d) Biaya perbaikannya mahal
Jawaban:

Dari pernyataan di atas, adalah ciri-ciri dari?


a. Perawatan mesin
b. Bentuk perawatan
c. Mesin essential
d. Mesin general
e. Mesin critical *
Jawaban: e. Mesin critical *

11. Suatu perawatan yang mana dalam perbaikan dapat dilakukan peningkatan-peningkatan
sedemikian rupa, seperti melakukan perubahan atau modifikasi rancangan agar peralatan
menjadi lebih baik disebut perawatan..
a. Preventif
b. Korektif *
c. Persuasive
d. Prediktif
e. Berjalan
Jawaban: b. Korektif *
12. Yang termasuk dalam kesulitan kegiatan perawatan, kecuali..
a. Tenaga kerja yang tidak terampil
b. Instrumentasi yang tidak cukup mendukung
c. Ahli teknik yang kurang berpengalaman
d. Kerjasama yang kurang baik diantara bagian perawatan
e. Berkurangnya kemungkinan terjadinya perbaikan darurat *
Jawaban: e. Berkurangnya kemungkinan terjadinya perbaikan darurat *
13. Rumus mencari penjualan bersih adalah..
a. Penjuala bersih = penjualan kotor – retur penjualan  potongan penjualan
b. Pembelian = penjualan kotor – retur penjualan – potongan penjualan
c. Penjualan bersih = penjualan kotor – retur penjualan + potongan penjualan
d. Pembelian = penjualan kotor + retur penjualan – potongan penjualan
e. Penjualan bersih = penjualan kotor – retur penjualan – potongan penjualan *
Jawaban: e. Penjualan bersih = penjualan kotor – retur penjualan – potongan penjualan *

14. Suatu urutan kegiatan administrasi yang melibatkan beberapa orang dalam satu departemen
atau lebih yang dibuat untuk menjamin penanganan secara seragam transaksi perusahaan yang
terjadi berulang-ulang disebut dengan..
a. Produksi
b. Pembelian
c. Penjualan
d. Pemasaran
e. Prosedur *
Jawaban: e. Prosedur *

15. EOM adalah singkatan dari..


a. End of Mouth
b. Ending of Month
c. End of Month *
d. Ending of Mouth
e. End out Month
Jawaban: c. End of Month *

16. Ada berapa bentuk perawatan mesin perusahaan?


a. 2
b. 4
c. 6
d. 8 *
e. 10
Jawaban: d. 8 *
17. Suatu kegiatan terus-menerus untuk mengusahakan peralatan mesin kantor tetap dalam keadaan
baik atau siap untuk dipakai disebut dengan..
a. Produksi
b. Pembelian
c. Pemeliharaan *
d. Perawatan
e. Penjualan
Jawaban: c. Pemeliharaan *

18. Penjualan barang dari stok yang telah tersedia adalah pengertian dari..
a. Penjualan
b. Penjualan langsung
c. Penjualan kombinasi
d. Penjualan stok gudang *
e. Penjualan sekunder
Jawaban: d. Penjualan stok gudang *

19. Faktor yang mempengaruhi pemilihan strategi perawatan, kecuali..


a. Kesiapan suku cadang
b. Situasi pasar
c. Umur peralatan/mesin produksi
d. Tingkat kapasitas pemakaian mesin
e. Tenaga kerja yang tidak terampil *
Jawaban: e. Tenaga kerja yang tidak terampil *
20. Bukti penjualan secara kredit adalah..
a. Nota
b. Faktur *
c. Kuitansi
d. Bon
e. Slip
Jawaban: b. Faktur *

21. Back order adalah..


a. Salah satu strategi marketing berupa penawaran persentase uang pengembalian
b. Tindakan pembelian kembali saham oleh perusahaan yang menerbitkan saham tersebut
c. Jumlah sebagian orang sebagia pesanan dari pembeli yang tidak dapat dipengaruhi penjal
pada waktu yang diminta oleh pembeli *
d. Bagian yang menjalankan fungsi akuntansi yang bertanggung jawb mencatat transaksi
keuangan dan menyusun laporan keuangan
e. Mencatat dan memposting transaksi debitur tanpa harus membuat atau mencetak faktur
maupun nota debit
Jawaban: C

22. Berikut ini yang termasuk dari faktor-faktor mempengaruhi penjualan adalah..
a. Kondisi pasar
b. Modal
c. Kondisi dan kemampuan penjual
d. Kondisi organisasi perusahaan
e. Benar semua *
Jawaban: e. Benar semua *
23. Berikut ini merupakan kriteria dari mesin yang bersifat general purpose, kecuali..
a. Investasi tidak mahal
b. Mempunyai unit cadangan
c. Waktu perbaikan lama *
d. Kalau rusak tidak membahayakan
e. Tidak mengakibatkan kerusakan sekunder
Jawaban: c. Waktu perbaikan lama *

24. Barang yang sudah dijual kemudian dikembalikan lagi oleh penjual karena tidak sesuai dengan
pesanan disebut ..
a. Diskon
b. Promosi
c. Retur penjualan *
d. Bonus
e. Komisi
Jawaban: c. Retur penjualan *

25. Unsur-unsur yang terdapat pada penjualan bersih, kecuali..


a. Penjualan kotor
b. Produksi
c. Pemasaran
d. Retur penjualan
e. b dan c benar *
Jawaban: b dan c

26. Ada berap acar pemeliharaan peralatan mesin?


a. 1
b. 2
c. 3 *
d. 4
e. 5
Jawaban: c. 3 *
27. Pasar sangat mempengaruhi kegiatan dalam bertransaksi dari penjualan baik sebagai kelompok
pembeli atau penjual dan kondisi pasar dipengaruhi oleh beberapa faktor, kecuali..
a. Jenis pasar
b. Kondisi dan kemampuan *
c. Kelompok pembeli
d. Frekuensi pembelian
e. Keinginan atau kebutuhan
Jawaban: b. Kondisi dan kemampuan *
28. Servis yang dilakukan oleh pihak kantor biasanya terjadi dengan alasan, kecuali..
a. Pertimbangan biaya
b. Pengawasan
c. Pemborosan
d. Kelengakapan kantor
e. Jawaban c benar *
Jawaban: e

29. Berapa besar tegangan arus listrik pada perawatan dan pemeliharaan mesin cash register?
a. 200 Volt
b. 210 Volt
c. 220 Volt *
d. 230 Volt
e. 240 Volt
Jawaban: c. 220 Volt *

30. Faktor lain yang dapat mempengaruhi pembeli untuk kembali membeli lagi barang yang sama
adalah..
a. Periklanan
b. Perdagangan
c. Kampanye
d. Giveaway (pemberian hadiah)
e. Benar semua *
Jawaban: e

Itu lah Kumpulan Soal Pilihan Ganda Berserta Kunci Jawaban Administrasi Transaksi Tentang Perawatan
Peralatan Mesin dan Laporan Penjualan semoga bermanfaat dan bisa menjadi bahan latihan untuk
mengasah materi lebih dalam. Semoga bermanfaat.

Anda mungkin juga menyukai