Anda di halaman 1dari 3

RUMAH SAKIT UMUM BHAKTI RAHAYU

JL. BATUKARU NO 2 TUAKILANG, TABANAN – BALI


TELP. 081807777763 ; (0361) 810805
EMAIL : rsbr_tabanan@yahoo.co.id

JUDUL KETEPATAN WAKTU DISTRIBUSI LINEN BERSIH


INDIKATOR SESUAI JADWAL
DASAR Berdasarkan surat keputusan Direktur No.
PEMIKIRAN 062/SK/DIR/RSUBR.TBN/XII/2020 Tentang Pedoman Pelayanan
Laundry di Rumah Sakit Umum Bhakti Rahayu Tabanan.
DIMENSI MUTU Efektif, Tepat Waktu / Timely dan Integritas.
TUJUAN Meningkatkan Kualitas Pelayanan dengan Mengaktifkan Waktu
Penyediaan Linen.
DEFINISI pengambilan linen bersih keruang perawatan sesuai dengan jadwal
OPERASIONAL distribusi untuk pagi jam 07.00 sampai 08.00, siang jam 14.00
sampai 15.00 wita
JENIS INDIKATOR Proses
SATUAN Persentase
PENGUKURAN
NUMERATOR Jumlah jam distribusi linen bersih sesuai jadwal dalam 1 bulan
(PEMBILANG)
DENOMINATOR Jumlah seluruh distribusi linen bersih dalam 1 bulan
(PENYEBUT)
TARGET 75%
PENCAPAIAN
KRITERIA Kriteria inklusi :
INKLUSI DAN Unit ruangan yang mendapatkan distribusi linen bersih
EKSKLUSI Kriteria Eksklusi :
-
FORMULA Jumlah jam distribusi linen bersih sesuai jadwal dalam 1 bulan
x 100%
Jumlah seluruh distribusi linen bersih dalam 1 bulan
METODE Retrospektif
PENGUMPULAN
DATA
SUMBER DATA Sekunder
INSTRUMEN NO Tg Nama ruang Pemberian linen Keterangan
PENGAMBILAN l
DATA Jam Jam Tepat Tidak
distribusi distribusi waktu tepat
pagi siang waktu
BESAR SAMPEL Total sampel
CARA Non Probability Sampling
PENGAMBILAN
SAMPEL
PERIODE Bulanan
PENGUMPULAN
DATA
PENYAJIAN DATA Run Chart
PERIODE Triwulan
ANALISIS
PENANGGUNG Ayu Mastini
JAWAB
KETEPATAN WAKTU DISTRIBUSI LINEN BERSIH SESUAI JADWAL

NO Tgl Nama Pemberian linen Keterangan


ruang
Jam distribusi Jam distribusi Tepat Tidak tepat
pagi siang waktu waktu

Anda mungkin juga menyukai