Anda di halaman 1dari 1

Jaringan Komputer dan Internet kata binary digits.

Bits merupakan satuan terkecil dari


system angka biner untuk menyimpan data. Di mana
Internet adalah kumpulan computer yang terhubung
satu karakter data misalnya, A, &, dan 7 diwakili oleh 8
satu sama lin dalam sebuah jaringan yang sangat
bits. Jika satuan waktu yang digunakan adalah detik
besar. Komputer-komputer tersebut tersebar dalam
(second), satuan kecepatan akses diukur dengan bits
jaringan-jaringan yang lebih kecil di seluruh dunia.
per second atau bps.
Jaringan-jaringan kecil tersebut dapat saja berupa
I Byte (B) = 8 bit.
jaringan local (LAN) jaringan kota (MAN), dan jaringan
I kilobyte (KB) = 1.024 byte.
wilayah tertentu (WAN).
1 Megabyte (MB) = 1.024 Kilobyte.
Internet memiliki dua peran yang sangat penting, 1 Gigabyte (GB) = 1.024 Megabyte.
yaitu : 1) sebagai sumber data dan informasi; 2) 1 Terabyte (TB) = 1.024 Gigabyte, dan
sebagai sarana komunikasi. 1 Petabyte (PB) = 1.024 Terabyte

Ada beberapa manfaat yang dapat diperoleh dari Contoh soal dan pembahasan
adanya jaringan computer, di antaranya sebagai Seorang pengguna internet memiliki jaringan internet
berikut : a) Membagi sumber daya; b) Reliabilitas dengan keceatan 7,2 Mbps. Pengguna internet
tinggi; c) Menghemat biaya; d) Sebagai sarana tersebut ingin men-download file dari Cloud Storage
komunikasi. sebesar 1,5 GB. Jika diasumsikan kecepatan
internetnya stabil, hitung waktu yang diperlukan
Dilihat secara fisik, jaringan computer dapat hingga file tersebut berhasil di-download semua.
dibedakan menjadi dua, yaitu sebagai berikut : a) Pembahasan:
jaringan kabel; b) jaringan nirkabel (WiFi) Langkah 1 :
Disamping kelebihan yang dimiliki, WiFi juga memiliki Ubah kecepatan internet dalam MBps.
kelemahan yaitu data-data yang dikirimkan melalui 7,2
7,2 Mbps = ( )=MBps = 0,9 MBps
jaringan tersebut rawan terhadap penyadapan. WiFi 8
sebenarnya dilengkapi dengan system keamanan Langkah 2 :
ekripsi WE key (Wired Equivalent Privacy), namun Ubah satuan memori file dalam MB.
system ekripsi WEP ini sangat mudah dipecahkan 1,5 GB = (1,5 x 1,024)MB = 1.536 MB
sehingga data yang sudah terenkripsi dapat dibaca lagi Langkah 3 :
oleh penyadap. Bagi memori file dengan kecepatan data internet

Dilihat dari luas area yang dicakup oleh jaringan,


jaringan computer dapat dibedakan sebagai berikut :
Lama waktu download data = ( 1.536
0,9 MBps )
MB
= 1.707 s =

28,4 menit.
a. Local Area Network (LAN). Local Area Network
(LAN) adalah jaringan yang terdapat dalam suatu Menggunakan smartphone
Gedung atau perkantoran. Agar smartphone dapat berfungsi sebagai titik
b. Metropolitan Area Network (MAN). Metropolitan hotspot, lakukan pengaturan dengan Langkah-langkah
Area Network (MAN) umumnya digunakan untuk berikut.
menghubungkan beberapa kantor yang letaknya 1) siapkan smartphone yang akan digunakan dan
berdekatan. Misalnya, kantor-kantor pemerintah yang pastikan smartphone tersebut telah berlangganan
terdapat dalam sebuah kota dapat dihubungkan paket data.
dengan MAN. 2) Carilah tombol pengaturan atau setting. Kemudian
C. Wide Area Network (WAN). Wide Area Network tekan tombol tersebut
(WAN) adalah jaringan computer mencakup area yang 3) Pilihlah pengaturan koneksi atau connections.
sangat luas dari segi geografis. WAN dapat saja 4) Pilihlah Mobile Hotspot and Tethering.
mencakup sebuah negara atau benua. 5) Klik nama dari hotspot yang ada. Nama dari hotspot
d. Internet. Internet merupakan kumpulan dari LAN, dan password-nya akan ditampilkan.
MAN, dan WAN yang ada di seluruh dunia. 6) Klik tombol Save . Nama dari otspot akan diganti.
e. Intranet. Intranet adalah jaringan computer pribadi Kemudian, klik assword untuk pengaturan password
yag menggunakan teknologi yang sama dengan 7) Masukkan password yang diinginkan dan kemudian
interne. Oleh karena mempunyai teknologi yang sama klik tombol Save.
dengan internet, maka intranet sebenarnya sama 8) Perhatikan nama dan password untuk WiFi yang
dengan internet. Perbedaannya, jaringan intranet sudah kamu atur.
merupakan jaringan pribadi milik organisasi tertentu 9) Pada kolom taskbar, klik ikon WiFi yang dapat
dan hanya diakses oleh organisasi tersebut dan tidak dideteksi
dibuka untuk umum. 10) Pilihlah koneksi WiFi yang ditampilkan dari
smartphone. Kemudian, klik tombol connect.
Kecepatan akses internet juga dikel dengan istilah
11) Masukkan password yang sesuai
kecepatan transfer data, kecepatan koneksi, atau
Jika komuter yang digunakan tidak memunyai fasilitas
bandwith. Besar data yang dilewatkan melalui
WiFi, ikuti Langkah berikut ini.
jaringan diukur dengan satuan bits. Bits berasal dari

Anda mungkin juga menyukai