Anda di halaman 1dari 3

 

PEMERIKSAAN PROTEIN URIN  


  No. Dokumen      / –SOP/UKP/III/2022  
  No. Revisi    
SOP
  Tanggal Terbit  11 Agustus 2022  
  Halaman 1/2  

Pemerintah UPTD
Kabupaten Puskesmas
Indramayu Kerticala
drg. INDAH RAHMAWATI
NIP. 19890726 201903 2 007

1. Pengertian Pemeriksaan protein urin adalah serangkaian pemeriksaan laboratorium


untuk mengetahui ada atau tidak adanya protein dalam urin.
2. Tujuan Sebagai acuan bagi petugas untuk memeriksa protein urin sesuai
prosedur.
3. Kebijakan Keputusan Kepala UPTD Puskesmas Kerticala Nomor      /
–SOP/UKP/III/2022 tentang Layanan Laboratorium di UPTD Puskesmas
Kerticala
4. Referensi Manual KIT Alat dan Reagen
5. Prosedur Alat dan Bahan yang diperlukan :
ALAT :
1. Pot urin
2. Bengkok
BAHAN :
3. Urin
4. Strip urin 3 parameter (pH, Protein, Reduksi)
Prosedur Kerja :
1. Petugas memastikan identitas pasien dengan menanyakan kembali
identitas kepada pasien.
2. Petugas menjelaskan pemeriksaan dan tindakan yang akan
dilakukan.
3. Petugas meminta persetujuan pasien untuk di ambil spesimen.
4. Petugas menyiapkan alat dan bahan.
5. Petugas mengambil spesimen pasien.
6. Petugas memeriksa dengan cara menyelupkan strip urin dalam urin
pasien selama 5 detik dan menyamakan warna strip dengan
indikator warna yang terdapat pada kemasan strip urin.
7. Petugas mencatat hasil pada register harian laboratorium dan
menyampaikan hasil pemeriksaan kepada pasien.
6. Bagan Alir  

Identifikasi Pasien Penjelasan Pemeriksaan


dan tindakan

Persetujuan Pasien
Persiapan Alat dan
Bahan

Pengambilan Pencatatan dan


Pemeriksaan
spesimen penyampaian hasil

Pencatatan dan
Penyampaian
Hasil
  PEMERIKSAAN PROTEIN URIN  
  No. Dokumen      / –SOP/UKP/III/2022  
  No. Revisi    
SOP
  Tanggal Terbit  11 Agustus 2022  
  Halaman 2/2  

7. Unit Terkait 1. Laboratorium

8. Rekaman Histori Perubahan

Tanggal Mulai
No Yang Diubah Isi Perubahan
diberlakukan

 
 
       

Unit : ...............................................
Nama Petugas : ...............................................
Waktu Pelaksanaan : ...............................................
Tidak
No Langkah Kegiatan Ya Tidak
Berlaku
Apakah petugas memastikan identitas pasien dengan
1
menanyakan kembali identitas kepada pasien?      
Apakah petugas menjelaskan pemeriksaan dan tindakan
2
yang akan dilakukan?      
Apakah petugas meminta persetujuan pasien untuk di ambil
3
spesimen?      
4 Apakah petugas menyiapkan alat dan bahan?      
5 Apakah petugas mengambil spesimen pasien?      
6 Apakah petugas memeriksa dengan cara menyelupkan strip      
urin dalam urin pasien selama 5 detik dan menyamakan
  PEMERIKSAAN PROTEIN URIN  
  No. Dokumen      / –SOP/UKP/III/2022  
  DAFTAR No. Revisi    
  TILIK Tanggal Terbit  11 Agustus 2022  
  Halaman 1/1  

warna strip dengan indikator warna yang terdapat pada


kemasan strip urin?
Apakah petugas mencatat hasil pada register harian
7 laboratorium dan menyampaikan hasil pemeriksaan kepada
pasien?      

CR = (Jumlah Ya)/(Jumlah Ya + Tidak) x 100%

= ................x100%

= ................%

Indramayu,.......................... 2022
Pelaksana/Audit

Anda mungkin juga menyukai