Anda di halaman 1dari 23

PROPOSAL PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA

JUDUL PROGRAM
SARANG PITIK : SARUNG TANGAN KEDAP AIR MOTIF BATIK
INOVASI MELESTARIKAN BUDAYA UNTUK PERLINDUNGAN DIRI
KALA HUJAN
BIDANG KEGIATAN:
PKM-KEWIRAUSAHAAN

DIUSULKAN OLEH :
Cindi Fitria Dewi NIM: 143190032 / ANGKATAN 2019
Ida Nur Oktaviana NIM: 143190035 / ANGKATAN 2019
Evalia Wulandari NIM: 143190041 / ANGKATAN 2019
Halimatus Sakdiyah NIM: 143190045 / ANGKATAN 2019

UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL VETERAN


YOGYAKARTA
TAHUN 2021
PENGESAHAN USULAN PKM KEWIRAUSAHAAN
1. Judul Kegiatan : Sarang Pitik : Sarung Tangan Kedap
Air Motif Batik Inovasi Melestarikan
Budaya untuk Perlindungan Diri Kala
Hujan.
2. Bidang Kegiatan : PKM-K
3. Ketua Pelaksana Kegiatan
a. Nama Lengkap : Cindi Fitria Dewi
b. NPM : 143190032
c. Program Studi : Ekonomi Pembangunan
d. Perguruan Tinggi : UPN “Veteran” Yogyakarta
e. Alamat Rumah dan No. Tel/HP : Ngerangan 003/007 Ngawen,
Ngawen, Klaten / 082137720935
4. Anggota Pelaksana Kegiatan/Penulis : 4 (empat) orang
5. Dosen Pembimbing
a. Nama Lengkap dan Gelar : Dr. Jamzani Sodik, S.E. M.Si
b. NIDN : 0517027101
c. Alamat Rumah dan No. Tel/HP : Gang Kleci 1, Kaertopaten RT 02
Banguntapan, Bantul / HP
08122720518
6. Biaya Kegiatan Total
a. Dikti : Rp 6.300.000,00
b. Sumber lain :-
7. Jangka Waktu Pelaksanaan : 4 (empat) bulan

Yogyakarta, 18 Februari 2021


Menyetujui Ketua Pelaksana Kegiatan
Ketua Jurusan,

(Dr. Jamzani Sodik, S.E. M.Si) (Cindi Fitria Dewi)


NIDN. 0517027101 NPM. 143190032

Wakil Rektor Bidang Kemahasiswaan Dosen Pembimbing,


dan Kerja Sama

(Dr. Ir. Singgih Saptono, M.T) (Dr. Jamzani Sodik, S.E. M.Si)
NIP. 196307131988031001 NIDN. 0517027101
DAFTAR ISI
DAFTAR TABEL
BAB I
PENDAHULUAN
1.1. LATAR BELAKANG
Sarung tangan merupakan salah satu alat pelindung diri yang berfungsi
untuk melindungi tangan dari potensi bahaya saat melakukan kegiatan
tertentu. Potensi ini dapat berupa panas, bahan kimia, getaran mesin, dan
goresan benda tajam. Modern ini, sarung tangan tidak hanya digunakan
sebagai alat pelindung diri namun juga digunakan sebagai aksesoris sehingga
diperlukan motif untuk menambah kesan keindahan pemakainya. Di lain sisi,
saat musim penghujan dibutuhkan sarung tangan dengan bahan kedap air agar
dapat melindungi tangan dari air. Kebutuhan ini mendorong untuk munculnya
ide inovasi sarung tangan batik kedap air. Sarung tangan batik kedap air
didesain untuk mengatasi permasalahan saat musim penghujan karena terbuat
dari bahan kedap air (waterproof). Selain itu, dengan adanya motif batik di
sarung tangan ini menambah kesan keindahan sekaligus dapat melestarikan
budaya batik Indonesia.
Sarung tangan batik kedap air menggunakan 3 bahan kain yaitu kain
cotton combed 30s sebagai bahan dasar, kain taslan sebagai lapisan anti air
serta kain batik sebagai lapisan terluar. Bahan cotton combed merupakan jenis
bahan yang lembut dan mudah menyerap keringat maka akan nyaman jika
bergesekan secara langsung dengan kulit. Selain itu, jenis cotton combed 30s
dipilih karena lebih tipis dibandingkan dengan cotton combed lainnya
sehingga lebih dingin jika digunakan dalam keadaan panas. Kekurangan dari
bahan ini adalah rentan terhadap jamur. Lapisan kedua yaitu bahan taslan
dimana memiliki kerapatan tinggi oleh karena itu besifat kedap air. Kemudian
bahan taslan mempunyai kelebihan sebagai anti jamur, beratnya ringan dan
mudah kering. Sebagai lapisan terluar digunakan kain batik yang
mencerminkan budaya khas Indonesia. Selain itu, batik merupakan trend yang
mulai digencarkan dikalangan masyarakat dan memberikan kesan baru jika
diaplikasikan pada sarung tangan dengan keunggulan lain sebagai anti air.
Sarung tangan batik anti air ini dapat digunakan untuk kegiatan sehari-
hari, seperti saat berkendara, memasak, maupun saat travelling. Sehingga
dengan berbagai fungsi yang fleksible namun tetap fashionable, sarung tangan
baik kedap air ini dapat dijangkau oleh berbagai kalangan dan digunakan
dalam berbagai kegiatan.

1.2. RUMUSAN MASALAH


1. Bagaimana gambaran tentang sarung tangan batik kedap air dan kelebihan
serta kekurangannya?
2. Bagaimana strategi pemasaran sarung tangan batik kedap air agar sampai
pada konsumen yang tepat?
1.3. TUJUAN PROGRAM
1. Untuk menuangkan kreativitas mahasiswa melalui sarung tangan yang
didesain tahan air dan fashionable.
2. Melatih pengetahuan di bidang kewirausahaan.
3. Mengenalkan dan melestarikan budaya batik, terutama di kalangan anak
muda.

1.4. LUARAN YANG DIHARAPKAN


1. Sarung tangan tahan-air dapat menjadi media untuk mengenalkan dan
melestarikan batik.
2. Penggunaan sarung tangan batik tahan air dapat membantu saat musim
penghujan tiba.
3. Sarung tangan batik tahan air dapat memotivasi produsen lain untuk
membuat produk dengan tetap melestarikan budaya yang ada.

1.5. MANFAAT PROGRAM


1. Mengambangkan jiwa kewirausahaan mahasiswa dan melatih sikap
tanggung jawab serta kemampuan kerjasama di dalam kelompok.
2. Mengenalkan dan melestarikan budaya batik kepada generasi muda.
BAB II
GAMBARAN UMUM RENCANA USAHA

2.1 KONDISI UMUM LINGKUNGAN POTENSI SUMBERDAYA


Yogyakarta merupakan salah satu kota padat di Indonesia dimana kegiatan
yang dilakukan masyarakatnya pun beragam. Saat ini, kebutuhan penggunaan
sarung tangan semakin bertambah dengan semakin banyaknya pula
masyarakat yang beraktivitas diluar ruangan seperti berkendara. Terlebih saat
pandemi Covid-19, permintaan akan sarung tangan meningkat drastis dikuti
dengan kreasi berbagai model sarung tangan. Selain untuk protokol kesehatan
dan melindungi tangan dari sinar matahari, trend variasi sarung tangan mulai
digemari berbagai usia baik anak-anak hingga orang dewasa karena pemilihan
model yang beragam serta fungsinya yang kian penting digunakan.

2.2 PELUANG PASAR


Selama ini sarung tangan yang sering dijumpai lebih berorientasi hanya
pada salah satu fungsi saja. Penggunaan sarung tangan sebagai salah satu alat
keamanan dan keselamatan baik saat berkendara ataupun berkegiatan lainnya
berpotensi untuk menciptakan inovasi. Semakin banyak permintaan akan
sarung tangan mendorong adanya kreasi baru dengan tetap memperhatikan
fungsi utamanya serta model yang mengikuti perkembangan. Sarung tangan
pada umumnya hanya dapat menyerap keringat atau anti air saja, namun
sarung tangan batik kedap air hadir sebagai kombinasi keduanya dengan tetap
memperhatikan trend masyarakat serta wujud cinta tanah air.
Sifatnya yang fleksibel dapat digunakan baik saat hujan maupun panas.
Sarung tangan ini tetap dapat berfungsi sebagai pencegah kulit terkena air
secara langsung maupun penyerap keringat yang baik saat panas. Pemilihan
motif batik yang digunakan juga bervariasi mengikuti perkembangan trend.
Dengan 3 fungsi sekaligus, harga yang ditawarkan juga terbilang terjangkau
dikalangan masyarakat. Segmen yang dituju mencakup pengguna sarung
tangan dari berbagai kalangan dengan target para pengendara bermotor dan
pelaku kegiatan yang memerlukan sarung tangan sebagai alat keamanan.
Strategi pemasaran yang digunakan yaitu:
o Saat pandemi Covid-19 lebih banyak dilakukan melalui media online
seperti instagram, facebook dan media sosial lainnya serta penyebaran
brosur.
o Produk dijual dengan harga terjangkau sebesar Rp. ,- dengan potongan
harga saat launching product dan pembelian dalam jumlah banyak.
o Pengemasan yang unik dan menarik serta pelayanan customers yang
fastrespon dan ramah.
2.3 ANALISIS KEUANGAN USAHA (KELAYAKAN USAHA)
BAB III
METODE PELAKSANAAN
Usaha Sarang Pitik ini akan dilaksanakan dengan memberdayarkan tim
pelaksana usaha, analisis keuangan yang matang dengan mempertimbangkan
asumsi keuntungan yang akan diperoleh, yang akan dijabarkan di bawah ini.
3.1 PELAKSANAAN USAHA
Berdasarkan penjelasan di atas yang menerangkan bahwa usaha ini akan
dijalankan dengan memberdayarkan tim pelaksana usaha yang terdiri dari anggota
kelompok dengan pembagian kerja pada setiap proses produksi, maupun
penjualan. Mengingat adanya keterbatasan keahlian dan proses pembuatan sarung
tangan yang cukup rumit karena berlapis-lapis, rencana awal produksi celana ini
akan dibuat sejumlah 50pasang. Yang kami dasarkan pada proses produksinya
membutuhkan waktu yang relatif lama, karena dalam satu hari hanya bisa
memproduksi sekitar satu sampai dua celana, serta berdasar pada kebutuhan dana
yang telah kami rancang.
3.2 ANALISIS KEUANGAN
Dalam merencanakan suatu modal usaha, hal yang perlu menjadi perhatian
adalah modal awal. Proyeksi modal awal dalam usaha ini adalah sebesar Rp.
3.601.684,00 yang bersumber dari dana dikti dengan rincian penggunaan sebagai
berikut.
Biaya Pembelian Peralatan
Tabel 3.2.1 Biaya Pembelian Peralatan
No Keterangan Kuantitas Harga satuan (Rp) Nilai (Rp)
1 Mesin jahit 1 buah Rp 2.044.000,00 Rp 2.044.000,00
2 Jarum mesin jahit 1 bungkus Rp 4.990,00 Rp 4.990,00
3 Gunting jahit 2 buah Rp 94.500,00 Rp 189.000,00
4 Jarum pentul 2 box Rp 8.500,00 Rp 17.000,00
5 Meteran jahit 1 buah Rp 850,00 Rp 850,00
6 Kertas karton 1 lembar Rp 3.000,00 Rp 3.000,00
SUB TOTAL Rp 2.258.840,00

Bahan Habis Pakai


Tabel 3.2.2 Bahan Habis Pakai
No Keterangan Kuantitas Harga satuan (Rp) Nilai (Rp)
1 Kain batik 5 meter Rp 25.000,00 Rp 125.000,00
2 Kain cotton combed 30s 5 meter Rp 42.000,00 Rp 210.000,00
3 Kain taslan 5 meter Rp 36.000,00 Rp 180.000,00
4 Kapur jahit 3 buah Rp 14.000,00 Rp 42.000,00
5 Benang jahit 10 buah Rp 3.500,00 Rp 35.000,00
SUB TOTAL Rp 592.000,00
Perjalanan
Tabel 3.2.3 Biaya Perjalanan
No Keteragan Nilai (Rp)
1 Ongkos pengiriman bahan dan peralatan Rp 161.000,00
2 Transportasi penjualan Rp 240.000,00
SUBTOTAL Rp 401.000,00

Lain-lain
Tabel 3.2.4 Biaya Lain-lain
No Keteragan Nilai (Rp)
1 Pembuatan stempel dan nota Rp 87.000,00
2 Gift stiker Rp 63.000,00
3 Administrasi Rp 100.000,00
4 Cetak brosur (100 lembar) Rp 100.000,00
SUBTOTAL Rp 350.000,00

Total keseluruhan (Rp) Rp 3.601.684,00

3.3 ANALISIS PERHITUNGAN LABA

Modal
HPP =
Jumlah Barang

Rp 993.000,00
= = Rp 19.860,00
50

Laba yang diinginkan = 40% × HPP


= 40% × Rp 19.860,00
= Rp 7.994,00
Harga jual = Rp 19.860,00 + Rp 7.994,00
= Rp 27.804 Dibulatkan menjadi Rp 28.000,00
BEP
Total Keseluruhan
Jumlah barang yang terjual =
Harga Jual – HPP

Rp 3.601.684,00
= = 442
Rp 28.000,00 – Rp Rp 19.860,00
Dari perhitungan di atas, modal dalam HPP sebesar Rp 993.000,00 kami
cantumkan melalui biaya bahan habis pakai dan biaya perjalanan. Kami juga akan
mendapatkan laba sebesar Rp 7.994,00 per produk dengan persentase laba 40%.
Jika produksi ini bisa berkelanjutan, maka BEP akan tercapai setelah mampu
menjual produk sebesar 442 unit.
Keunggulan Sarang Pitik, yaitu terletak pada keunikan desain sarung
tangan yang tidak hanya sekadar melindungi tangan saja, tapi juga kain lapisan
luar yag kedap air dan juga memberikan kesan stylish dengan penambahan lapisan
kain batik. Sarung tangan ini juga memberikan kenyamanan saat dipakai karena
lapisan kain dalamnya adalah bahan cotton combed 30s yang mana kain ini halus,
menyerap keringat , dan tidak menyebabkan kulit iritasi. Kain yang digunakan
pada lapisan luar adalah bahan taslan yang kedap air atau anti basah sehingga
sangat cocok untuk digunakan saat hujan. Karena sarung tangan ini kedap air,
maka bisa menjadi solusi berkendara dengan tetap nyaman menggunakan sarung
tangan, tidak perlu melepasnya ketika hujan. Dengan harga jual sebesar Rp
28.000,- sarang Pitik ini masih terjangkau dan worth it jika melihat keunggulan
dari sarung tangan ini.
BAB IV
BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN

4.1 ANGGARAN BIAYA


Tabel 4.1 Ringkasan Anggaran Biaya PKM-K

No Jenis Pengeluaran Biaya (Rp)


1 Biaya Peralatan
2 Bahan Habis Pakai
3 Perjalanan
4 Lain-lain : Administrasi, Publikasikan, Laporan

4.2 JADWAL KEGIATAN


Tabel 4.2 Jadwal Kegiatan PKM-K
No Kegiatan Bulan Bulan Bulan Bulan
Ke-1 Ke-2 Ke-3 Ke-4
1 Persiapan
Perijinan Dari
Pihak Terkait
Persiapan
Kontrak Kerja
Penyediaan
Alat Produksi
Penyediaan
Bahan Baku
2 Produksi

3 Promosi
Produk
4 Pemasaran
Produk
5 Evaluasi

Mingguan

Bulanan

Akhir

6 Pembuatan
Laporan
DAFTAR PUSTAKA
LAMPIRAN
Lampiran 1. Biodata Ketua, Anggota, dan Dosen Pembimbing
1.1 Biodata Ketua
A. Identitas Diri

1 Nama Lengkap Cindi Fitria Dewi


2 Jenis Kelamin Perempuan
3 Program Studi Ekonomi Pembangunan
4 NIM 143190032
5 Tempat, Tanggal Lahir Klaten, 19 Oktober 2001
6 Alamat Email cindyfdewi19@gmail.com
7 Nomor Telepon/HP 082137720935
B. Riwayat Pendidikan

SD SMP SMA
Nama SD N 1 Ngawen SMP N 3 Klaten SMK N 1 Klaten
Institusi
Jurusan - - Administrasi
Perkantoran
Tahun Masuk 2007-2013 2013-2016 2016-2019
- Lulus
C. Pemakalah Seminar Ilmiah (Oral Presentation)

No Nama Pertemuan Ilmiah Judul Artikel Ilmiah Waktu dan


/ Seminar Tempat
1 -
D. Penghargaan dalam 10 tahun Terakhir (dari pemerintah, asosiasi,
atau institusi lainnya)

No Jenis Penghargaan Institusi Pemberi Tahun


Penghargaan
1 -

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar
dan dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari
ternyata dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima
sanksi.
Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
persyaratan dalam pengajuan PKM-K.
Yogyakarta, 18 Februari 2021
Ketua Tim
(Cindi Fitria Dewi)
1.2 Biodata Anggota 1
A. Identitas Diri

1 Nama Lengkap Ida Nur Oktaviana


2 Jenis Kelamin Perempuan
3 Program Studi Ekonomi Pembangunan
4 NIM 143190035
5 Tempat, Tanggal Lahir Bantul, 13 Oktober 2000
6 Alamat Email idanurokta@gmail.com
7 Nomor Telepon/HP 089606915374
B. Riwayat Pendidikan

SD SMP SMA
Nama SDN Winongo SMPN 2 Bantul SMAN 1 Kasihan
Institusi
Jurusan - -
Tahun Masuk 2007-2013 2013-2016 2016-2019
- Lulus
C. Pemakalah Seminar Ilmiah (Oral Presentation)

No Nama Pertemuan Ilmiah Judul Artikel Ilmiah Waktu dan


/ Seminar Tempat
1 -
D. Penghargaan dalam 10 tahun Terakhir (dari pemerintah, asosiasi,
atau institusi lainnya)

No Jenis Penghargaan Institusi Pemberi Tahun


Penghargaan
1 -

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar
dan dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari
ternyata dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima
sanksi.
Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
persyaratan dalam pengajuan PKM-K.
Yogyakarta, 18 Februari 2021
Anggota Tim 1
(Ida Nur Oktaviana)

1.3 Biodata Anggota 2


A. Identitas Diri

1 Nama Lengkap
2 Jenis Kelamin Perempuan
3 Program Studi Ekonomi Pembangunan
4 NIM 1431900
5 Tempat, Tanggal Lahir
6 Alamat Email
7 Nomor Telepon/HP
B. Riwayat Pendidikan

SD SMP SMA
Nama
Institusi
Jurusan - -
Tahun Masuk 2007-2013 2013-2016 2016-2019
- Lulus
C. Pemakalah Seminar Ilmiah (Oral Presentation)

No Nama Pertemuan Ilmiah Judul Artikel Ilmiah Waktu dan


/ Seminar Tempat
1 -
D. Penghargaan dalam 10 tahun Terakhir (dari pemerintah, asosiasi,
atau institusi lainnya)

No Jenis Penghargaan Institusi Pemberi Tahun


Penghargaan
1 -

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar
dan dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari
ternyata dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima
sanksi.
Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
persyaratan dalam pengajuan PKM-K.
Yogyakarta, 18 Februari 2021
Anggota Tim 2

()
1.4 Biodata Anggota 3
A. Identitas Diri

1 Nama Lengkap Halimatus Sakdiyah


2 Jenis Kelamin Perempuan
3 Program Studi Ekonomi Pembangunan
4 NIM 143190045
5 Tempat, Tanggal Lahir Purworejo, 7 September 2000
6 Alamat Email Halimatussakdiyah792@gmail.com
7 Nomor Telepon/HP 082322510034
B. Riwayat Pendidikan

SD SMP SMA
Nama SDN Kaliwader MTsN Bener MAN 1 Sleman
Institusi
Jurusan - -
Tahun Masuk 2007-2013 2013-2016 2016-2019
- Lulus
C. Pemakalah Seminar Ilmiah (Oral Presentation)

No Nama Pertemuan Ilmiah Judul Artikel Ilmiah Waktu dan


/ Seminar Tempat
1 -
D. Penghargaan dalam 10 tahun Terakhir (dari pemerintah, asosiasi,
atau institusi lainnya)

No Jenis Penghargaan Institusi Pemberi Tahun


Penghargaan
1 -

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar
dan dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari
ternyata dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima
sanksi.
Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
persyaratan dalam pengajuan PKM-K.
Yogyakarta, 18 Februari 2021
Anggota Tim 3
(Halimatus Sakdiyah)

1.5 Biodata Dosen Pembimbing


A. Identitas Diri

1 Nama Lengkap (dengan gelar) Dr. Jamzani Sodik, S.E. M.Si


2 Jenis Kelamin Laki-laki
3 Program Studi Ilmu Ekonomi
4 Nip/NIDN 0517027101
5 Tempat, Tanggal Lahir Yogyakarta, 17 Februari 1971
6 Alamat Email jamzani.sodik@upnyk.ac.id
7 Nomor Telepon/HP 08122720518
B. Riwayat Pendidikan

SD SMP SMA
Nama Universitas Universitas Universitas
Institusi Islam Gadjah Mada Sebelas
Indonesia Maret
Jurusan Ekonomi Ekonomi Ekonomi
Pembangunan Pembangunan Pembangunan
Tahun Masuk 1990-1995 2000-2003 2013-2018
- Lulus
C. Rekam Jejak Tri Dharma PT

Pendidikan/pengajaran

No Nama Mata Kuliah Wajib/Pilihan SKS


1 -
Penelitian

No Judul Penelitian Penyandang Dana Tahun


1 Penyusunan Buku Bappeda kabupaten 2013
Potensi Usaha Mikro Cilacap
Kecil dan Menengah
(UMKM) Kabupaten
Cilacap
2 Kajian Perencanaan Bappeda Kabupaten 2013
Ketenagakerjaan Sleman
Kabupaten Sleman
3 Masterplan Bappeda Kabupaten 2013
Pembangunan Ekonomi Sleman
Kabupaten Sleman
4 Penyusunan Produk Bappeda Kabupaten 2014
Unggulan Daerah Bolaang Mongondow,
Sulawesi Utara
5 Analisis dan Evaluasi Bappeda Kabupaten 2015
Anggaran Pendapatan Kutai Timur
dan Belanja Daerah
Kabupaten Kutai Timur
6 Kajian Produk Hibah Bersaing 2016
Unggulan Daerah Kota DP2MDIKTI
Magelang
7 Analisis Dampak Kementrian PUPR 2016
Pelaksanaan MEA
Terhadap Kebijakan
Pembiayaan Perumahan
8 Penyusunan Gender Kementrian PUPR 2017
Analysis Pathway dan
Gender Budget
Statement Bidang
Pembiayaan Perumahan

9 Dinamika Spasial dan PDD DP2MDIKTI 2018


Determinan Investasi
Asing Langsung Di
Indonesia: Studi
Komparasi Pra dan
Pasca Otonomi Luas
Tahun 1990-2014
Pengabdian Kepada Masyarakat

No Judul Pengabdian Penyandang Dana Tahun


Masyarakat
1 -

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar
dan dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari
ternyata dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima
sanksi.
Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
persyaratan dalam pengajuan PKM-K.
Yogyakarta, 18 Februari 2021
Dosen Pembimbing

(Dr. Jamzani Sodik, S.E. M.Si)

Lampiran 2. JustifikasiAnggaranKegiatan
Lampiran 3. Susunan Organisasi Tim Pelaksana dan Pembagian Tugas

No Nama / NIM Program Bidang Alokasi Urian Tugas


Studi Ilmu Waktu (jam
/ minggu)
1. Cindi Fitria Ekonnomi Ekonomi 21 Mengajukan
Dewi Pembangunan jam/minggu proposal
peminjaman
Pembuatan
Laporan
Penjualan
Melakukan
produksi
2. Ida Nur Ekonnomi Ekonomi 21 Pembelian dan
Oktaviana Pembangunan jam/minggu persiapan bahan
Melakukan
produksi
Pemasaran
produk
3. Evalia Ekonnomi Ekonomi 21 Pembuatan
Wulandari Pembangunan jam/minggu Laporan
Penjualan
Melakukan
produksi
Pemasaran
produk
4. Halimatus Ekonnomi Ekonomi 21 Pemasaran
Sakdiyah Pembangunan jam/minggu produk
Melakukan
produksi
Pembelian dan
persiapan bahan
Lampiran 6. Surat PernyataanKetuaPelaksana

KEMENTRIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN REPUBLIK INDONESIA


UNIVERSITAS PEMBANGUNAN “VETERAN” YOGYAKARTA
Jl. SWK 104 (Jl.Lingkarutara) Condongcatur, Yogyakarta 55283
Telp. (0274) 486188,486733 Fax (0274) 486400
Jl. Babarsari 2, Tambakbayan, Yogyakarta 55281 Telp. (0274) 486911
Email: info@upnyk.ac.id. Laman: http://www.upnyk.ac.id

SURAT PERNYATAAN KETUA PENELITI

Yang bertandatangan dibawah ini:


Nama : Cindi Fitria Dewi
NPM : 143190032
Program Studi : Ekonomi Pembangunan
Fakultas : Ekonomi dan Bisnis
Dengan ini menyatakan bahwa proposal PKM-K saya dengan judul “Sarang
Pitik : Sarung Tangan Kedap Air Motif Batik Inovasi Melestarikan Budaya
Untuk Perlindungan Diri Kala Hujan” yang diusulkan untuk tahun anggaran
2021 adalah asli karya kami dan belum pernah dibiayai oleh lembaga atau
sumber dana lain. Bilamana di kemudian hari ditemukan ketidaksesuaian
dengan pernyataan ini, maka saya bersedia dituntut dan diproses sesuai dengan
ketentuan yang berlaku dan mengembalikan seluruh biaya yang sudah
diterima ke kas negara. Demikian pernyataan ini dibuat dengan sesungguhnya
dansebenar-benarnya.

Yogyakarta, 15 Desember 2020


Mengetahui, Yang menyatakan,
Wakil Dekan Bidang Kemahasiswaan dan Ketua Pelaksan Kegiatan,
Kerja Sama FakultasEkonomi dan Bisnis
(Cindi Fitria Dewi)
(Dr.Januar Eko Prasetio, S.E., M.Si., Ak., CA.) NPM 143190032
NIP 2 7201 96 0067 1

DosenPembimbing

(Dr. Jamzani Sodik, S.E., M.Si.)


NIDN 0517027

Anda mungkin juga menyukai