Anda di halaman 1dari 3

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK

(LKPD)
PENCEMARAN TANAH
Sekolah : SMP LABORATORIUM UNIVERSITAS PATTIMURA
Mata Pelajaran : IPA
Kelas/Semester : VII/II
Materi Pokok : Perubahan Lingkungan dan dampak bagi ekosistem
Alokasi Waktu : 4 Minggu x 3 Jam Pelajaran (45 Menit)

PERTEMUAN 1 (3 JP)

A. Tujuan Pembelajaran
Melalui model pembelajaran berbasis riset (PBR), peserta didik melakukan pengamatan, mengidentifikasi
dan menerapkan metode ilmiah untuk menjawab tujuan pembelajaran :
1. Membuat gagasan tertulis tentang bagaimana mengurangi dampak pencemaran tanah.
2. Membuat laporan tentang penyelesaian masalah pencemaran yang terjadi di lingkungan sekitar.

Link Kelompok 1 : https://www.youtube.com/watch?v=i9maAtfI9t8


Link Kelompok 2 : https://www.youtube.com/watch?v=dGHoCrFGEKg

Tuliskan Permasalahan yang terdapat dalam video :

Jelaskan bioproses pencemaran tersebut :


Apa dampak yang timbul akibar pencemaran tersebut :

Apakah solusi dari permasalahan pada video :

Kesimpulan :

Anda mungkin juga menyukai