Anda di halaman 1dari 4

Pabrik Kertas Tjiwi Kimia Tbk (TKIM)

1. Profil Perusahaan

Pada awal berdirinya, PT Pabrik Kertas Tjiwi Kimia Tbk. yang tergabung dalam Asia Pulp & Paper
(APP) Sinar Mas hanya memproduksi soda dan bahan kimia lainnya dan sejak tahun 1978, Perseroan
mulai memproduksi kertas dengan kapasitas 12.000 ton per tahun. 

Kegiatan utama Perseroan adalah memproduksi berbagai jenis kertas dan turunannya seperti kertas
fotocopy, coated dan carbonless. Selain itu, Perseroan juga memproduksi beragam jenis stationery dan
produk perlengkapan kantor seperti buku tulis, memo, notepad, loose leaf, spiral, amplop, kertas
komputer, kertas kado, shopping bag dan produk fancy yang diminati pasar internasional. Perseroan juga
memproduksi produk kertas industri dan di antaranya adalah karton (boxboard) yang dipergunakan untuk
kemasan industry. 

2. Visi Dan Misi

Visi :
Menciptakan warisan dengan menjadi produsen kertas terbaik di dunia.

Misi :
Memanfaatkan sumber daya yang terbatas untuk menjalankan proses produksi yang hijau, aman, dan
efisien, untuk menyediakan produk dengan kualitas terbaik untuk setiap kebutuhan pelanggan dan
memaksimalkan nilai pemegang saham.

3. Strength And Weakness

 Strength
- Brand sudah dikenal masyarakat luas
- Memiliki hutan kertas sendiri
- Penggunaan teknologi terbarukan
- Memiliki anak perusahaan yang khusus menangani pendistribusian produk
- Memiliki fasilitas manufaktur kertas sendiri, mulai dari raw-material distribusi
- Harga yang masih bisa dijangkau oleh semua kalangan masyarakat
- Produk yang beragam
- Kualitas kertas yang baik
 Weakness
- Banyaknya pesaing dalam produk sejenis
- Isu terhadap kerusakan lingkungan
- Kurang berinovasi dalam produk
- Ancaman kemajuan teknologi
- Adaptasi teknologi yang kurang
- Kurangnya promosi produk
- Rendahnya supplier bahan baku kertas
- Mahalnya perawatan peralatan
- Lebih mahal dari kompetitornya
4. Internal Faktor Evaluation (IFE Matrix)
Strength Bobot Peringkat Skor
- Brand sudah 0.1 2 0.30
dikenal
masyarakat
luas
- Memiliki hutan 0,1 3 0.10
kertas sendiri

- Penggunaan 0,05 4 0.4


teknologi
terbarukan

- Memiliki anak 0,05 4 0.3


perusahaan yang
khusus
menangani
pendistribusian
produk

- Memiliki 0,1 3 0.15


fasilitas
manufaktur
kertas sendiri,
mulai dari raw-
material
distribusi

- Harga yang 0,05 4 0.4


masih bisa
dijangkau oleh
semua kalangan
masyarakat

- Produk yang 0,05 4 0.4


beragam

0,05 4 0.5
- Kualitas kertas
yang baik

Weakness
- Banyaknya 0,05 4 0.3
pesaing dalam
produk sejenis

- Isu terhadap 0,05 3 0.8


kerusakan
lingkungan

- Kurang 0,05 4 0.4


berinovasi
dalam produk

- Ancaman 0,1 2 0.10


kemajuan
teknologi

- Kurangnya 0,05 3 0.5


promosi produk

- Rendahnya 0,05 4 0.4


supplier bahan
baku kertas

- Mahalnya 0,05 4 0.4


perawatan
peralatan

- Adaptasi 0,05 4 0.5


teknologi yang
kurang

Total 1 5.95

Anda mungkin juga menyukai